News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Tanggul Kali Lamong Sepanjang 30 Meter Jebol, Puluhan Hektare Sawah Gagal Panen dan Ratusan Rumah Terendam Banjir

Puluhan hektare lahan pertanian gagal panen, serta ratusan rumah wargai di Dusun Medio dan Dusun Cermenlerek terendam banjir akibat jebolnya tanggul kali Lamong
Selasa, 25 Oktober 2022 - 05:17 WIB
Tanggul Kali Lamong di Gresik Jebol
Sumber :
  • Muhammad Habib

Gresik, Jawa Timur - Tingginya curah hujan dalam sepekan terakhir, menyebabkan jebolnya tanggul sungai Kali Lamong di Gresik, hingga sepanjang 30 meter. Akibatnya, puluhan hektar lahan pertanian terancam gagal panen, tidak hanya itu, banjir juga mulai merendam ratusan rumah warga di Dusun Medio dan Dusun Cermenlerek, Kecamatan Kedamean Gresik, Senin (24/10/2022).

Derasnya arus banjir yang mulai masuk kepemukiman penduduk, membuat sejumlah warga yang tinggal di bantaran sungai Kali Lamong memilih mengevakuasi harta bendanya ketempat yang aman, agar tidak rusak terendam banjir luapan Kali Lamong.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Jebolnya tanggul sungai Kali Lamong terjadi sekitar pukul 11.00 Wib. Awalnya hanya sekitar satu koma lima meter. Namun akibat derasnya arus banjir, membuat area tanggul yang jebol terus meluas hingga mencapai kurang lebih 30 meter.

Kepala Desa Cermenlerek, M. Suhadi mengatakan ada dua dusun yang terdampak. Di Dusun Medeo 120 warga dan Dusun Cermenlerek 75 warga.

"Total hampir 200 warga terdampak," kata Suhadi, Senin( 24/10/2022).

Dikatakan  Suhadi, langkah awal yang dilakukan yakni menyiapkan sejumlah tempat pengungsian. Seperti di Balai desa, di depan rumah warga yang tidak kebanjiran dan di tepi jalan desa yang bisa dipakai mengungsi serta mendirikan posko.

'Warga sudah menaruh barang-barang ke tempat lebih tinggi agar tidak terendam air, seperti gabah, pupuk dan lainnya," imbuhnya.

Sementara itu, Bupati Gresik Fandi Akhmad Yani mendatangi lokasi tanggul jebol sungai anak Kali Lamong di Desa Cermenlerek, Kecamatan Kedamean, Gresik. Tanggul jebol kurang lebih panjangnya 30 meter. Lokasinya kurang dari 100 meter dari Sungai Kali Lamong.

"Ini jebol di posisi anak Sungai Kali Lamong di Desa Cermenlerek," ucapnya.

Langkah sementara yang diambil bersama BPBD, BBWS Bengawan Solo dan Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (DPUTR) akan memasang bojong di lokasi tanggul anak Kali Lamong yang jebol. Langkah ini untuk mengurangi dampak luberan air yang masuk ke area persawahan hingga pemukiman warga.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Menunggu air bisa berkuang, alat sudah di sini tinggal menggeser ke titik jebol tinggal memasang bambu bronjong agar air tidak masuk ke desa terlalu parah. Sementara itu dulu," tambahnya.

Menurutnya tanggul di Desa Cermen memang kurang kuat, sehingga rawan jebol. Sementara di sisi Desa Beton, Menganti, tanggul sudah kuat karena sudah diperbaiki.(mhb/ade)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

6 Ruas Jalan dan 28 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir hingga Selasa Pagi, Ini Daftarnya

6 Ruas Jalan dan 28 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir hingga Selasa Pagi, Ini Daftarnya

Ketinggian air bervariasi, mulai dari 10 sentimeter hingga satu meter.
Kylian Mbappe Kirim Pesan Emosional Usai Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Ucapkan Terima Kasih dan Penghormatan Tinggi

Kylian Mbappe Kirim Pesan Emosional Usai Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Ucapkan Terima Kasih dan Penghormatan Tinggi

Kabar perpisahan Xabi Alonso dari Real Madrid masih menyisakan banyak cerita emosional. Salah satu respons paling menyentuh datang dari Kylian Mbappe.
Cuan Mengalir Deras! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Cuan Mengalir Deras! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak 14 Januari 2026 untuk enam zodiak terakhir, Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces.
Wapres Gibran Kunjungan ke Wamena, Polisi Siagakan 453 Personel

Wapres Gibran Kunjungan ke Wamena, Polisi Siagakan 453 Personel

Polres Jayawijaya, Papua Pegunungan menyiagakan kurang lebih 453 personel untuk mengamankan kunjungan kerja (kunker) Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka ke Wamena, Kabupaten Jayawijaya.
Xabi Alonso Dipecat, Jurgen Klopp Jadi Pelatih Idaman Florentino Perez untuk Pimpin Real Madrid

Xabi Alonso Dipecat, Jurgen Klopp Jadi Pelatih Idaman Florentino Perez untuk Pimpin Real Madrid

Wacana pergantian pelatih kembali menghangat di Santiago Bernabéu setelah Real Madrid resmi mengakhiri kerja sama dengan Xabi Alonso.
Prakiraan Cuaca Jabodetabek Selasa 13 Januari 2026: Awan Tebal Sejak Dini Hari, Hujan Berpotensi Guyur Sejumlah Wilayah

Prakiraan Cuaca Jabodetabek Selasa 13 Januari 2026: Awan Tebal Sejak Dini Hari, Hujan Berpotensi Guyur Sejumlah Wilayah

Prakiraan cuaca Jabodetabek Selasa 13 Januari 2026. Awan tebal sejak dini hari, hujan ringan hingga sedang berpotensi terjadi di sejumlah wilayah.

Trending

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Media Inggris membahas kemungkinan Manchester United mengejar Xabi Alonso sebagai pelatih baru. Sang juru taktik asal Spanyol baru saja berpisah dengan Real Madrid.
Mengenal Gaston Avila, Bek Argentina Rp43 Miliar yang Disebut Siap Merapat ke Persib Bandung Gantikan Federico Barba

Mengenal Gaston Avila, Bek Argentina Rp43 Miliar yang Disebut Siap Merapat ke Persib Bandung Gantikan Federico Barba

Gaston Avila, bek Argentina milik Ajax dengan nilai Rp43 miliar, ramai dikaitkan dengan Persib Bandung. Siap gantikan Federico Barba? Ini profil dan faktanya.
SBY: Demokrat dan Prabowo Harus Menjadi Bagian dari Solusi

SBY: Demokrat dan Prabowo Harus Menjadi Bagian dari Solusi

Presiden ke-6 RI sekaligus Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menegaskan bahwa partainya bersama Presiden Prabowo harus menjadi solusi mengentaskan masalah bangsa.
Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus dugaan penipuan kripto menyeret nama Timothy Ronald. Korban rugi Rp3 miliar usai beli koin Manta Network. Ini penjelasan MANTA.
Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak pada 14 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Ramalan Zodiak Besok, 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Simak ramalan zodiak besok, 14 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Prediksi lengkap seputar asmara, karier, dan keuangan di sini!
Resmi! Real Madrid Pecat Xabi Alonso usai Ditaklukkan Barcelona, Alvaro Arbeloa Jadi Interim

Resmi! Real Madrid Pecat Xabi Alonso usai Ditaklukkan Barcelona, Alvaro Arbeloa Jadi Interim

Real Madrid resmi mengumumkan pemecatan Xabi Alonso pada Selasa (13/1/2026) dini hari WIB. Keputusan ini diambil setelah kekalahan dari Barcelona di final Piala Super Spanyol.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT