News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Diguyur Hujan Deras Atap Ruangan SD 02 Gugut Jember Ambruk

Kegiatan belajar mengajar (KBM) ratusan siswa SDN 02 Gugut di Desa Gugut, Kabupaten Jember, Jawa Timur terpaksa diliburkan karena sejumlah atap ruang kelas ambruk
Rabu, 26 Oktober 2022 - 12:55 WIB
Atap ruang kelas yang ambruk di SDN 02 Gugut, Desa Gugut, Kecamatan Rambipuji, Kabupaten Jember, Jatim,
Sumber :
  • (FOTO ANTARA/Zumrotun Solichah)

Jember, Jawa Timur - Atap sejumlah ruangan di SDN Gugut di Desa Gugut, Kecamatan Rambipuji, Kabupaten Jember ambruk usai hujan deras yang mengguyur di wilayah setempat pada Selasa (25/10) sore.

Menurutnya ada tiga ruangan yang atapnya ambruk yakni satu laboratorium yang digunakan untuk menyimpan alat alat drumband dan dua ruang kelas, sehingga totalnya ada tiga ruangan yang rusak.

"Awalnya anak-anak masuk sekolah hari ini tapi mereka lalu lalang di sekitar atap ruang kelas yang ambruk yang sedang dibersihkan, sehingga kami minta izin ke Dinas Pendidikan untuk meliburkan siswa satu hari saja," katanya.

Ia mengatakan dua ruangan kelas yang atapnya ambruk tersebut memang rapuh dan usianya sudah tua, bahkan sudah lama tidak dilakukan perbaikan, sehingga ketika hujan deras mengguyur maka atap mudah ambruk.

"Alhamdulillah tidak ada korban jiwa dalam kejadian ambruknya atap ruang kelas itu karena terjadi pada Selasa (25/10) sore, namun ketiga ruangan tidak bisa digunakan," katanya.

Kegiatan belajar mengajar (KBM) ratusan siswa SDN 02 Gugut terpaksa diliburkan, karena sejumlah atap ruang kelas ambruk dan tidak bisa digunakan untuk kegiatan belajar, Rabu (26/10/2022).

"Kami terpaksa meliburkan kegiatan belajar karena masih melakukan pembersihan atap ruang kelas yang ambruk," kata Kepala SDN 02 Gugut, Sucipto di Jember.

Pihak sekolah, lanjut dia, sudah melaporkan ambruknya ruang kelas kepada Dinas Pendidikan Jember dan dijanjikan akan mendapat alokasi perbaikan pada tahun 2023.

"Selama belum ada perbaikan, puluhan siswa kelas 6A dan 6B yang ruang kelasnya rusak akan belajar di ruang darurat yakni di Unit Kesehatan Siswa (UKS) dan perpustakaan yang berukuran 3x3 meter," katanya.

Total jumlah siswa SDN 2 Gugut sebanyak 306 siswa, sedangkan jumlah siswa kelas 6A dan 6B yang akan mengikuti kegiatan belajar di kelas darurat sebanyak 48 siswa, demikian Sucipto. (ant/mii)

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Meski Bukan Saksi Mahkota, Misri Diagendakan Hadir di Sidang Kasus Pembunuhan Brigadir Nurhadi

Meski Bukan Saksi Mahkota, Misri Diagendakan Hadir di Sidang Kasus Pembunuhan Brigadir Nurhadi

Meski bukan saksi mahkota atau saksi kunci, Misri diagendakan untuk menghadiri sidang kasus pembunuhan Brigadir Nurhadi di Pengadilan Negeri Mataram.
Pertandingan Liga 4 Putra Jaya Pasuruan vs Perseta Tulungagung Nyaris Ricuh Setelah 1 Pemain Ditendang Dadanya

Pertandingan Liga 4 Putra Jaya Pasuruan vs Perseta Tulungagung Nyaris Ricuh Setelah 1 Pemain Ditendang Dadanya

Pertandingan sepak bola Liga 4 Zona Jawa Timur dalam lanjutan babak 32 besar yang mempertemukan Putra Jaya Pasuruan melawan Perseta Tulungagung berlangsung sengit dan penuh tensi.
Tren Perawatan DNA Salmon untuk Kecantikan Aman di Kulit? Ini Manfaat dan Risiko Penggunaannya

Tren Perawatan DNA Salmon untuk Kecantikan Aman di Kulit? Ini Manfaat dan Risiko Penggunaannya

DNA salmon kini jadi tren perawatan wajah yang diklaim mampu mencerahkan dan regenerasi kulit. Aman kah? Ini penjelasan dokter tentang manfaat dan risikonya.
BNN Dorong Pencegahan Humanis, Generasi Muda Dilibatkan Lewat Kemah Kebangsaan

BNN Dorong Pencegahan Humanis, Generasi Muda Dilibatkan Lewat Kemah Kebangsaan

Kegiatan ini diikuti sekitar 1.200 pelajar SMA dan SMK dengan pendampingan para guru pembina.
Kapuspen TNI: Prajurit di Sidang Nadiem Murni Pengamanan, Bukan Urusan Kasus

Kapuspen TNI: Prajurit di Sidang Nadiem Murni Pengamanan, Bukan Urusan Kasus

Kapuspen TNI menegaskan kehadiran prajurit di sidang Nadiem Makarim murni pengamanan sesuai Perpres, bukan intervensi perkara hukum.
Pendampingan Legalitas Masih Jadi Tantangan UMKM, BOSA JASA Tawarkan Konsultasi Bisnis

Pendampingan Legalitas Masih Jadi Tantangan UMKM, BOSA JASA Tawarkan Konsultasi Bisnis

Legalitas usaha masih menjadi tantangan bagi banyak pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Indonesia.

Trending

Detik-detik Seorang Istri Aniaya hingga Suruh Suami Perkosa Karyawati di Makassar, Polisi: Kejadiannya Direkam

Detik-detik Seorang Istri Aniaya hingga Suruh Suami Perkosa Karyawati di Makassar, Polisi: Kejadiannya Direkam

Warga Makassar dihebohkan dengan insiden detik-detik seorang istri aniaya hingga suruh suami perkosa karyawatinya. Tak hanya itu saja, seorang istri itu juga
Pengusaha Sekaligus Pendeta Bicara Soal Seskab Teddy Indra Wijaya: Figur Peduli dan inspiratif bagi anak muda

Pengusaha Sekaligus Pendeta Bicara Soal Seskab Teddy Indra Wijaya: Figur Peduli dan inspiratif bagi anak muda

Sekretaris Kabinet Teddy Indra Wijaya bertemu dengan pengusaha muda sekaligus seorang pendeta, David Herson.
Jadwal Tinju Dunia Pekan Ini: Ada Perebutan Gelar Juara Kelas Berat Agit Kabayel vs Damian Knyba

Jadwal Tinju Dunia Pekan Ini: Ada Perebutan Gelar Juara Kelas Berat Agit Kabayel vs Damian Knyba

Jadwal tinju dunia pekan ini, di mana ada perebutan gelar juara interim antara Agit Kabayel vs Damian Knyba di kelas berat yang dipastikan berlangsung menarik.
Wapres Gibran Disebut seperti Orang Mengantuk di "Mens Rea" Pandji Pragiwaksono, Tompi Sebut Itu Ptosis

Wapres Gibran Disebut seperti Orang Mengantuk di "Mens Rea" Pandji Pragiwaksono, Tompi Sebut Itu Ptosis

Pertunjukan stand-up comedy Pandji Pragiwaksono berjudul Mens Rea menjadi perbincangan. Dalam salah satu segmennya, Pandji menyinggung penampilan fisik Wapres RI Gibran Rakabuming Raka.
SBY Dituding Terlibat Kasus Dugaan Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Laporkan Empat Akun Medsos ke Polda Metro

SBY Dituding Terlibat Kasus Dugaan Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Laporkan Empat Akun Medsos ke Polda Metro

Partai Demokrat melayangkan laporan terhadap empat akun media sosial ke Polda Metro Jaya, terkait tudingan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)
Pandji Pragiwaksono Sebut Wapres Gibran seperti Orang Mengantuk di Mens Rea, Tompi: Kritik Boleh, Namun Merendahkan Kondisi Tubuh Bukanlah Kecerdasan

Pandji Pragiwaksono Sebut Wapres Gibran seperti Orang Mengantuk di Mens Rea, Tompi: Kritik Boleh, Namun Merendahkan Kondisi Tubuh Bukanlah Kecerdasan

Viral perbincangan di jagat maya tentang Pandji Pragiwaksono dan Tompi soal Wapres Gibran seperti orang mengantuk.
Ramalan Zodiak Besok, 7 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 7 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan zodiak besok, 7 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Cek prediksi lengkap seputar asmara, karier, sampai keuangan di sini.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT