News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Disdikbud: Ratusan Bangunan Sekolah Rusak Akibat Banjir di Aceh Timur

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Aceh Timur Bustami, di Aceh Timur, Sabtu, mengatakan berdasarkan data sementara total sekolah yang terdampak banjir mencapai 319 unit.
Minggu, 14 Desember 2025 - 11:40 WIB
Bangunan sekolah tertimbun lumpur akibat banjir di Aceh Timur, Sabtu (13/12/2025). ANTARA/HO-Disdikbud Aceh Timur
Sumber :
  • Antara

Banda Aceh, tvOnenews.com - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Aceh Timur menyatakan ratusan bangunan sekolah berbagai jenjang di kabupaten tersebut rusak diterjang banjir besar.

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Aceh Timur Bustami, di Aceh Timur, Sabtu, mengatakan berdasarkan data sementara total sekolah yang terdampak banjir mencapai 319 unit.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Data sementara yang dihimpun, sekolah yang mengalami kerusakan akibat banjir terdiri dari 213 unit sekolah dasar dan 56 unit sekolah menengah pertama," kata Bustami.

Ia menjelaskan tingkat kerusakan bangunan sekolah bervariasi, mulai dari ringan hingga berat. Kerusakan yang paling banyak ditemukan meliputi ruang kelas terendam lumpur.

Selain itu, kerusakan plafon dan dinding rusak, lantai sekolah tergerus air, hingga fasilitas penunjang seperti meja, kursi, buku pelajaran, serta peralatan laboratorium yang tidak bisa digunakan.

“Sejumlah sekolah juga mengalami kerusakan pada sarana sanitasi, jaringan listrik, dan pagar sekolah akibat derasnya arus banjir. Kondisi ini membuat sebagian sekolah belum dapat kembali melaksanakan proses belajar mengajar secara normal," katanya.

Bustami menyebutkan bencana banjir tersebut juga menyebabkan aktivitas pendidikan terhenti di beberapa wilayah terdampak. Banyak siswa terpaksa belajar dari rumah atau diliburkan sementara waktu karena sekolah belum layak digunakan.

“Keselamatan siswa dan tenaga pendidik menjadi prioritas. Untuk sekolah yang mengalami kerusakan cukup parah, kami belum mengizinkan kegiatan belajar mengajar tatap muka sampai kondisi benar-benar aman," katanya.

Ia mengatakan pihaknya saat ini masih mendata dan memverifikasi lapangan untuk memastikan tingkat kerusakan secara detail. Data tersebut nantinya akan menjadi dasar pengusulan bantuan rehabilitasi dan perbaikan bangunan sekolah.

Selain perbaikan fisik bangunan, Bustami juga menyoroti perlunya dukungan sarana belajar darurat. Beberapa sekolah membutuhkan tenda darurat atau ruang belajar sementara agar siswa tetap bisa mengikuti kegiatan pembelajaran meski bangunan sekolah rusak.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Kami berharap ada dukungan dari berbagai pihak, baik pemerintah, swasta, maupun lembaga sosial, untuk membantu pemulihan sektor pendidikan pascabanjir ini," kata Bustami.

Sementara itu, Kepala Cabang Dinas Pendidikan (Kacabdisdik) Wilayah Aceh Timur Rahmatsah Putra mengungkapkan bangunan sekolah di bawah kewenangan Cabang Dinas Pendidikan Aceh di Aceh Timur sebanyak 40 unit.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Media Italia Berbondong-bondong Kritik Jay Idzes usai Bikin Blunder di Laga Sassuolo Kontra Juventus

Media Italia Berbondong-bondong Kritik Jay Idzes usai Bikin Blunder di Laga Sassuolo Kontra Juventus

Media-media Italia secara berbondong-bondong lempar kritikan kepada Jay Idzes. Sang bek Timnas Indonesia membuat blunder di laga Sassuolo kontra Juventus.
Jadwal Siaran Langsung Proliga 2026: Mulai Besok! Ada Popsivo vs Medan Falcons, Jakarta Bhayangkara Presisi Main

Jadwal Siaran Langsung Proliga 2026: Mulai Besok! Ada Popsivo vs Medan Falcons, Jakarta Bhayangkara Presisi Main

Jadwal siaran langsung Proliga 2026, di mana ada dua pertandingan seru termasuk Jakarta Popsivo Polwan vs Medan Falcons dan Jakarta Bhayangkara Presisi tampil.
Polda Metro Jaya Beberkan Kronologi Lengkap Penetapan dr. Richard Lee jadi Tersangka

Polda Metro Jaya Beberkan Kronologi Lengkap Penetapan dr. Richard Lee jadi Tersangka

Tengah heboh kasus saling lapor antara dr. Richard Lee dan Doktif. Kabarnya keduanya sudah ditetapkan tersangka.
Soal Kelakar Prabowo "PKB Harus Diawasi Terus", Muhaimin: Bercanda, Begitu-Begitu Biasalah

Soal Kelakar Prabowo "PKB Harus Diawasi Terus", Muhaimin: Bercanda, Begitu-Begitu Biasalah

Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin yang saat ini menjabat Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat meyakini tidak ada maksud lain dari kelakar Presiden Prabowo yang menyebut "PKB harus diawasi terus".
Juventus Tekuk Sassuolo, Luciano Spalletti Girang Bukan Main Jonathan David Maksimalkan Kesalahan Jay Idzes

Juventus Tekuk Sassuolo, Luciano Spalletti Girang Bukan Main Jonathan David Maksimalkan Kesalahan Jay Idzes

Pelatih Juventus, Luciano Spalletti, tampak mengutarakan rasa bahagianya usai Jonathan David mencetak gol. Itu tercipta setelah Jay Idzes membuat blunder.
Prabowo Prihatin Ada Kasus Teror Terhadap Influencer, Minta Polisi Lakukan Investigasi

Prabowo Prihatin Ada Kasus Teror Terhadap Influencer, Minta Polisi Lakukan Investigasi

Menurut dia, pemerintah tidak menghendaki adanya praktik teror dalam bentuk apa pun.

Trending

Media Belanda Bawa Kabar Baik untuk Dean James, Bek Timnas Indonesia itu Siap Tembus Klub Papan Atas Eredivisie

Media Belanda Bawa Kabar Baik untuk Dean James, Bek Timnas Indonesia itu Siap Tembus Klub Papan Atas Eredivisie

Nama Dean James mendadak mencuat dalam radar transfer Ajax Amsterdam. Performanya yang stabil di Timnas Indonesia dan Eropa, ia disebut jadi target yang cocok.
Hasil dan Klasemen Terbaru Liga Inggris 2025-2026: Satu Pelatih Lagi Dipecat Susul Ruben Amorim dan Enzo Maresca?

Hasil dan Klasemen Terbaru Liga Inggris 2025-2026: Satu Pelatih Lagi Dipecat Susul Ruben Amorim dan Enzo Maresca?

West Ham United semakin terbenam di zona degradasi klasemen Liga Inggris 2025-2026. Kekalahan dari Nottingham Forest membuat nasib Nuno Espirito Santo tidak aman.
Bali dan Yogyakarta Minggir Dulu, Jawa Tengah sebagai Provinsi dengan Pendapatan Pariwisata Tertinggi

Bali dan Yogyakarta Minggir Dulu, Jawa Tengah sebagai Provinsi dengan Pendapatan Pariwisata Tertinggi

Dari laporan BPS, pendapatan sektor pariwisata Provinsi Jawa Tengah (Jateng) menduduki peringkat pertama sebesar Rp2,77 triliun, mengalahkan Bali dan DI Yogyakarta.
Serahkan Karya Buku ke Kemenkum, Praktisi HKI Perkenalkan Paradigma Baru Hukum Hak Cipta

Serahkan Karya Buku ke Kemenkum, Praktisi HKI Perkenalkan Paradigma Baru Hukum Hak Cipta

Buku berjudul 'Hak Cipta dengan Deklaratif Tercatat' karya Ichwan Anggawirya yang juga sebaai praktisi Hukum Kekayaan Intelektual (HKI) resmi diserahkan kepada Kementerian Hukum (Kemenkum).
Kontroversi Belum Selesai, Reaksi Ruben Amorim Usai Dipecat Manchester United Viral

Kontroversi Belum Selesai, Reaksi Ruben Amorim Usai Dipecat Manchester United Viral

Reaksi Ruben Amorim setelah resmi dipecat Manchester United langsung menyita perhatian publik. Sikap tenang dan santai yang ditunjukkannya justru memunculkan beragam reaksi, di tengah gejolak internal yang tengah melanda klub raksasa Inggris tersebut.
Masih Dibela Fans, Gaji Shin Tae-yong Disorot Tajam Media Korea usai Timnas Indonesia Tunjuk John Herdman

Masih Dibela Fans, Gaji Shin Tae-yong Disorot Tajam Media Korea usai Timnas Indonesia Tunjuk John Herdman

Kontroversi seputar kursi pelatih Timnas Indonesia kembali jadi perbincangan hangat, kali ini datang dari media Korea Selatan. Gaji Shin Tae-yong disorot lagi.
Top 3 Sport: Klausul Kerja John Herdman Terungkap, Pengganti Ruben Amorim, hingga Peluang Persib dan Persija Menang

Top 3 Sport: Klausul Kerja John Herdman Terungkap, Pengganti Ruben Amorim, hingga Peluang Persib dan Persija Menang

Rangkuman berita olahraga terbaru: John Herdman di Timnas Indonesia, pengganti Ruben Amorim, dan persaingan puncak Super League 2025/2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT