LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Promosi Doktor di UINSU, Ramdeswati Pohan Kaji Politik Identitas
Sumber :
  • tim tvone/Ahmidal Yauzar

Promosi Doktor di UINSU, Ramdeswati Pohan Kaji Politik Identitas

Minimnya keterlibatan perempuan dalam pesta demokrasi membuat Ramdeswati Pohan, selaku Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi Pembangunan (STIK-P) Medan menulis Disertasi

Senin, 15 Agustus 2022 - 23:38 WIB

Medan, Sumatera Utara - Minimnya keterlibatan perempuan dalam pesta demokrasi membuat Ramdeswati Pohan, selaku Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi Pembangunan (STIK-P) Medan menulis disertasi berjudul 'Komunikasi Politik Khofifah Indar Parawansa Dalam Memperoleh Dukungan Partai Politik dan Tokoh Nahdlatul Ulama Pada Pemilihan Gubernur Jawa Timur Tahun 2018'.

Komisioner Informasi (KI) Provinsi Sumatra Utara periode 2014-2022 ini mengambil tema soal politik identitas, karena terinspirasi dari dialog-dialognya dengan Wali Kota Banda Aceh, Illiza Sa'aduddin yang kalah dalam pemilihan Wali Kota Banda Aceh 2017 lantaran adanya kampanye hitam. 

Dalam pemilihan itu dikatakan bahwa memilih perempuan hukumnya haram. Ditambah, ia tidak memiliki modal materiil yang cukup.

"Politik uang dalam tiap gelaran pemilihan tidak bisa kita ingkari, bukan lagi menjadi rahasia pada sebuah tayangan TV Indonesia Lawyer Club, salah seorang Bakal Calon Kepala Daerah Mattatili membongkar praktik beli perahu untuk memuluskan pencalonan, tidak tanggung-tanggung - kuasa hukum Mattatili menyebut angka 40 Milyar untuk satu Partai pemilik kursi gemuk," katanya saat sidang promosi gelar doktor dari Universitas Islam Nusantara (UIN) Sumatera Utara, Senin (15/8/2022). 

Baca Juga :

Ramdeswati mengatakan, fakta-fakta tersebut memicunya untuk melakukan penelitian tentang keterpilihan Khofifah Indar Parawansa menjadi Gubernur Jawa Timur 2018. 

"Hal itu berbanding terbalik dengan Khofifah, di mana Khofifah mendapat dukungan penuh dari ulama dan mampu menggandeng dua partai besar untuk mendukungnya sebagai calon Gubernur hingga akhirnya menang. Ini juga sebuah succes story tentang kepemimpinan perempuan. Kalau bukan perempuan yang menuliskan, siapa lagi?, " ujar Ketua  Forum Jurnalis Perempuan Indonesia (FJPI) periode 2015-2018 itu. 

Ia menyampaikan proses dalam menulis disertasi bukan hal mudah, pasalnya ia harus mengatur waktunya di tengah kesibukan menjadi Komisioner di KI Provsu saat itu. Ia melakukan penelitian di empat kota yaitu, Surabaya, Jakarta, Jombang dan Medan selama satu tahun pada 2019-2020.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pengamat Nilai Penegakan Aturan Dalam Lapas Masih Lemah, Praktik Pungli Diduga Merajalela

Pengamat Nilai Penegakan Aturan Dalam Lapas Masih Lemah, Praktik Pungli Diduga Merajalela

Pengamat kebijakan publik, Trubus Rahardiansah menilai penegakan aturan yang ada dalam lembaga pemasyarakatan atau lapas kini masih lemah.
Rekaman CCTV Bongkar Fakta Baru Pembunuhan Wanita dengan Jasad Tersimpan Dalam Koper di Bekasi

Rekaman CCTV Bongkar Fakta Baru Pembunuhan Wanita dengan Jasad Tersimpan Dalam Koper di Bekasi

Kasus pembunuhan wanita dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi perlahan terus menemukan titik terang dalam pengungkapannya.
Irak U-23 Vs Timnas Indonesia U-23 Masih Sama Kuat, Pertandingan Berlanjut ke Babak Perpanjangan Waktu

Irak U-23 Vs Timnas Indonesia U-23 Masih Sama Kuat, Pertandingan Berlanjut ke Babak Perpanjangan Waktu

Timnas Indonesia U-23 dipaksa bermain ke perpanjangan waktu kontra Irak imbas dari skor sama kuat 1-1 di babak kedua.
Ujaran Kebencian di Kampus AS kepada Mahasiswa Yahudi Dapat Ancaman, Biden: Tak Ada Tempat Anti-Semitisme!

Ujaran Kebencian di Kampus AS kepada Mahasiswa Yahudi Dapat Ancaman, Biden: Tak Ada Tempat Anti-Semitisme!

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden ancam aksi demonstrasi mahasiswa pro-Palestina dan paham anti-Semitisme di berbagai kampus AS kepada mahasiswa Yahudi.
Terungkap, Ini Rencana Pelaku Membunuh Wanita dengan Jasad Dalam Koper di Bekasi

Terungkap, Ini Rencana Pelaku Membunuh Wanita dengan Jasad Dalam Koper di Bekasi

Polisi mentepakan Ahmad Arif Ridwan pelaku pembunuhan seorang wanita berinisial RM dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi.
Mengejutkan, Asal-Usul Koper Hitam Penyimpan Jasad Wanita yang Dibuang di Bekasi

Mengejutkan, Asal-Usul Koper Hitam Penyimpan Jasad Wanita yang Dibuang di Bekasi

Kasus pembunuhan wanita berinisial RM dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi perlahan mulai terkuak oleh pihak kepolisian.
Trending
Terungkap, Ini Rencana Pelaku Membunuh Wanita dengan Jasad Dalam Koper di Bekasi

Terungkap, Ini Rencana Pelaku Membunuh Wanita dengan Jasad Dalam Koper di Bekasi

Polisi mentepakan Ahmad Arif Ridwan pelaku pembunuhan seorang wanita berinisial RM dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi.
Irak U-23 Vs Timnas Indonesia U-23 Masih Sama Kuat, Pertandingan Berlanjut ke Babak Perpanjangan Waktu

Irak U-23 Vs Timnas Indonesia U-23 Masih Sama Kuat, Pertandingan Berlanjut ke Babak Perpanjangan Waktu

Timnas Indonesia U-23 dipaksa bermain ke perpanjangan waktu kontra Irak imbas dari skor sama kuat 1-1 di babak kedua.
Mengejutkan, Asal-Usul Koper Hitam Penyimpan Jasad Wanita yang Dibuang di Bekasi

Mengejutkan, Asal-Usul Koper Hitam Penyimpan Jasad Wanita yang Dibuang di Bekasi

Kasus pembunuhan wanita berinisial RM dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi perlahan mulai terkuak oleh pihak kepolisian.
Rekaman CCTV Bongkar Fakta Baru Pembunuhan Wanita dengan Jasad Tersimpan Dalam Koper di Bekasi

Rekaman CCTV Bongkar Fakta Baru Pembunuhan Wanita dengan Jasad Tersimpan Dalam Koper di Bekasi

Kasus pembunuhan wanita dengan jasad yang tersimpan di dalam koper dan dibuang di kawasan Bekasi perlahan terus menemukan titik terang dalam pengungkapannya.
Pengamat Nilai Penegakan Aturan Dalam Lapas Masih Lemah, Praktik Pungli Diduga Merajalela

Pengamat Nilai Penegakan Aturan Dalam Lapas Masih Lemah, Praktik Pungli Diduga Merajalela

Pengamat kebijakan publik, Trubus Rahardiansah menilai penegakan aturan yang ada dalam lembaga pemasyarakatan atau lapas kini masih lemah.
Ujaran Kebencian di Kampus AS kepada Mahasiswa Yahudi Dapat Ancaman, Biden: Tak Ada Tempat Anti-Semitisme!

Ujaran Kebencian di Kampus AS kepada Mahasiswa Yahudi Dapat Ancaman, Biden: Tak Ada Tempat Anti-Semitisme!

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden ancam aksi demonstrasi mahasiswa pro-Palestina dan paham anti-Semitisme di berbagai kampus AS kepada mahasiswa Yahudi.
3 Kabar Buruk Jelang Laga Timnas Indonesia vs Irak Piala Asia U-23 2024, Komentar Fans Thailand soal Wasit VAR Kontroversi Sivakorn Pu-udom atas Kekalahan Skuat Shin Tae-yong

3 Kabar Buruk Jelang Laga Timnas Indonesia vs Irak Piala Asia U-23 2024, Komentar Fans Thailand soal Wasit VAR Kontroversi Sivakorn Pu-udom atas Kekalahan Skuat Shin Tae-yong

Tiga kabar buruk Jelang laga Timnas Indonesia vs Irak di Piala Asia U-23 2024 dan komentar fans Thailand soal wasit VAR kontroversi wasit Sivakorn Pu-udom.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
03:00 - 03:30
Kabar Utama
03:30 - 04:00
Sidik Jari
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
Selengkapnya