LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kawasan Malioboro yang Bebas PKL
Sumber :
  • Nuryanto

Hari Terakhir Batas Waktu Relokasi, Pedestrian Malioboro Bersih PKL

Hari terakhir batas waktu relokasi, kawasan pedestrian Malioboro Yogyakarta telah bersih dari Pedagang Kaki Lima atau PKL.Para Pedagang Kaki Lima ( PKL) telah pindah dari lokasi semula di sepanjang jalan Malioboro ke dua tempat yang disediakan yakni Teras Malioboro 1 dan 2.

Selasa, 8 Februari 2022 - 01:48 WIB

Yogyakarta - Hari terakhir batas waktu relokasi, kawasan pedestrian Malioboro Yogyakarta telah bersih dari Pedagang Kaki Lima atau PKL.Para Pedagang Kaki Lima ( PKL) telah pindah dari lokasi semula di sepanjang jalan Malioboro ke dua tempat yang disediakan yakni Teras Malioboro 1 dan 2.

Sejumlah wisatawan mengungkapkan saat ini suasana jalan Malioboro lebih lengang dari biasanya. Meski demikian para pengunjung atau wisatawan mengaku suasana lebih rapi dan terkesan bersih. Salah satunya, Harto yang datang ke Malioboro untuk sekedar menikmati suasana khas Yogyalarta.

"Ya suasana memang menjadi lengang, ada sesuatu yang hilang seperti biasa ada aktivitas PKL. Namun juga saya merasa lebih rapi atau bersih ya... semoga suasana disini tetap nyaman, tapi para pedagang PKL juga tetap mendapat rejeki di tempat baru," ungkapnya.

Dari pantauan tvonenews.com di lokasi sepanjang jalan Malioboro pada Senin (07/2/2022) yang merupakan hari terakhir batas waktu relokasi suasana kawasan pedestrian Malioboro sudah tidak tampak aktivitas pedagang yang berjualan ditempat tersebut.

Hal yang sama juga terpantau di trotoar dimana para PKL sebelumhya berjualan, kini telah dipindahkan ke dua tempat relokasi yakni Teras Malioboro 1 dan Teras Malioboro 2.

Ahmad pengunjung Malioboro juga mengungkapkan bahwa pedestrian Malioboro terasa berbeda dari sebelumnya. Meski tak ada aktivitas PKL di sepanjang Malioboro, namun dirinya akan menyempatkan diri mampit ke Teras Malioboro untuk sekedar mengobati rasa kangen suasana Khas Malioboro.

"Iya saya akan ke Teras Malioboro, untuk mengobati kangen akan suasana yang hilang. Meski terlihat rapi dan nyaman, namun aktivitas PKL memang menjadi sesuatu yang khas. Saya harap PKL bisa tetap berkembang di Teras Malioboro. Semoga pemerintah dan warga Yigyakarta bisa turut mbantu mempromosikan lokasi baru PKL," ujarnya.

Ya, suasana memang terasa lebih lengang setelah para PKL pindah ke rumah baru di Teras Malioboro. Para pedagang PKL sebagian besar telah pindah ke tempat relokasi sejak tanggal 1 Februari dan secara bertahap hingga 7 Februari 2022 yang merupakan batas akhir waktu relokasi. (nuryanto/ade)
 

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Dulu Pernah Tampung Banyak Pemain Muda Timnas Indonesia, Sekarang Nasib Klub Raksasa Eropa Ini Justru Tragis karena...

Dulu Pernah Tampung Banyak Pemain Muda Timnas Indonesia, Sekarang Nasib Klub Raksasa Eropa Ini Justru Tragis karena...

Klub besar Eropa asal Liga Belgia ini dulunya sangat ramah bagi pemain muda Timnas Indonesia yang ingin menimba ilmu di benua biru, kini nasib mereka tragis.
Jelang Timnas U-23 vs Uzbekiztan, Ini Harapan Keluarga Marselino Ferdinand

Jelang Timnas U-23 vs Uzbekiztan, Ini Harapan Keluarga Marselino Ferdinand

jelang Timnas U-23 lawan Uzbekistan, Oktavianus Fernando, kakak Marselino Ferdinand punggawa pemain Timnas U-23 berharap, Marselino bermain stabil dan konsisten
Presiden Jokowi Dijadwalkan Terima Kunjungan Bos Microsoft Satya Nadella di Istana Merdeka

Presiden Jokowi Dijadwalkan Terima Kunjungan Bos Microsoft Satya Nadella di Istana Merdeka

Presiden Jokowi dijadwalkan akan menerima kunjungan Bos atau CEO Microsoft Satya Nadella di Istana Merdeka Jakarta pada Selasa (30/4/2024).
Sudah Tak Asing dengan Shin Tae-yong, Pelatih Uzbekistan: Dia Pelatih Luar Biasa

Sudah Tak Asing dengan Shin Tae-yong, Pelatih Uzbekistan: Dia Pelatih Luar Biasa

Timur Kapadze akan menjadi juru Uzbekistan U-23 ketika menghadapi Timnas Indonesia U-23 dalam semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa.
Heru Budi Gelar Nobar Indonesia VS Uzbekistan di Lapangan Banteng, Prediksi Timnas Indonesia Menang dengan Skor 2-1

Heru Budi Gelar Nobar Indonesia VS Uzbekistan di Lapangan Banteng, Prediksi Timnas Indonesia Menang dengan Skor 2-1

Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono mengatakan Pemprov Jakarta akan menggelar nobar pertandingan Timnas Indonesia U-23 di ajang Piala Asia.
Psywar Timnas Indonesia U-23 Vs Uzbekistan Semakin Panas, Shin Tae-yong sampai Berani Bilang...

Psywar Timnas Indonesia U-23 Vs Uzbekistan Semakin Panas, Shin Tae-yong sampai Berani Bilang...

Perang urat syaraf atau psywar digaungkan Timnas Indonesia U-23 dan Uzbekistan U-23 jelang pertemuan keduanya di babak semifinal Piala Asia U-23 2024.
Trending
Timnas Indonesia U-23 Meroket, Ketum PSSI Erick Thohir Beberkan Sumbangan Finansial Rp23 Miliar dari Penguasaha

Timnas Indonesia U-23 Meroket, Ketum PSSI Erick Thohir Beberkan Sumbangan Finansial Rp23 Miliar dari Penguasaha

Ketum PSSI Erick Thohir membeberkan dukungan finansial Rp23 miliar dari para pengusaha kepada Timnas Indonesia yang meroket melaju ke Semifimal Piala Asia U-23 Qatar.
Witan Sulaeman Sampaikan Kabar Baik soal Skuad Timnas Indonesia U-23 Jelang Hadapi Uzbekistan

Witan Sulaeman Sampaikan Kabar Baik soal Skuad Timnas Indonesia U-23 Jelang Hadapi Uzbekistan

Witan Sulaeman menyampaikan kabar baik soal skuad timnas Indonesia U-23 menjelang laga kontra Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024, Senin (29/4) malam.
Pelatih Jepang Heran Timnas Indonesia Bisa Tumbangkan Korea Selatan, Pelatih Belanda Menyesal Pernah Abaikan Talenta Rafael Struick

Pelatih Jepang Heran Timnas Indonesia Bisa Tumbangkan Korea Selatan, Pelatih Belanda Menyesal Pernah Abaikan Talenta Rafael Struick

Inilah dua berita paling banyak dibaca. Pelatih Jepang heran Timnas Indonesia bisa menumbangkan Korea Selatan dan pelatih Belanda menyesal pernah mengabaikan talenta Rafael Struick.
Bukan Sananta atau Hokky sebagai Pengganti Rafael Struick, Pemain Ini Bisa Buat Timnas Indonesia U-23 Menang Atas Uzbekistan

Bukan Sananta atau Hokky sebagai Pengganti Rafael Struick, Pemain Ini Bisa Buat Timnas Indonesia U-23 Menang Atas Uzbekistan

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong, dipastikan tidak bisa diturunkan saat menghadapi Uzbekistan pada pertandingan semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa.
Pelatih Irak Singgung Kemenangan Timnas Indonesia, Tegaskan Hanya Tim Terbaik yang Akan Bawa Piala Asia U-23 2024 hingga Pernyataan Berani Striker Uzbekistan 

Pelatih Irak Singgung Kemenangan Timnas Indonesia, Tegaskan Hanya Tim Terbaik yang Akan Bawa Piala Asia U-23 2024 hingga Pernyataan Berani Striker Uzbekistan 

Pelatih Irak singgung kemenangan Timnas Indonesia tegaskan hanya tim terbaik yang jadi juara Piala Asia U-23 2024 hingga pernyataan berani striker Uzbekistan.
Sang Mantan Juara Piala Asia U23 pun Kaget Lihat Timnas Indonesia U23, Tak Menyangka Skuad Shin Tae-yong Bisa...

Sang Mantan Juara Piala Asia U23 pun Kaget Lihat Timnas Indonesia U23, Tak Menyangka Skuad Shin Tae-yong Bisa...

Begini pandangan salah satu pelatih tim yang pernah juara Piala Asia U23 tentang Timnas Indonesia U23 asuhan Shin Tae-yong, terkejut lihat Timnas Indonesia U23.
Striker Uzbekistan Komentari Timnas Indonesia Jelang Laga Semifinal Piala Asia U-23, Sebut Anak Asuh Shin Tae-yong Begini: Kami Sudah Punya Taktik

Striker Uzbekistan Komentari Timnas Indonesia Jelang Laga Semifinal Piala Asia U-23, Sebut Anak Asuh Shin Tae-yong Begini: Kami Sudah Punya Taktik

Jelang laga semifinal Piala Asia U-23, striker Uzbekistan Khusayin Norchaev angkat bicara mengenai Timnas Indonesia yang akan dihadapi di babak empat besar.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Siang
13:00 - 14:00
Damai Indonesiaku
14:00 - 14:30
Manusia Nusantara
14:30 - 15:00
Kabar Pasar Sore
15:00 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
Selengkapnya