News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pabrik NPK Nitrat Pertama RI Dibangun di Jawa Barat, Wamentan Sudaryono Sebut Akan Ada Tujuh

Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono membeberkan bahwa pabrik dengan 100 ribu ton per tahun ini ditargetkan bakal mulai beroperasi pada tahun 2027.
Rabu, 24 Desember 2025 - 13:11 WIB
Groundbreaking pabrik pupuk NPK Nitrat PT Pupuk Kujang di Cikampek, Jawa Barat, Selasa (23/12/2025).
Sumber :
  • Kementan

Jakarta, tvOnenews.com - Pemerintah memperkuat kemandirian pupuk nasional melalui pembangunan pabrik NPK Nitrat pertama di Indonesia

Produksi dalam negeri ini ditujukan untuk mengurangi ketergantungan impor sekaligus menekan biaya produksi pertanian guna mendukung ketahanan pangan nasional.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono menjelaskan bahwa pabrik berkapasitas 100 ribu ton per tahun tersebut ditargetkan mulai beroperasi pada tahun 2027.

Hal itu disampaikan Wamentan Sudaryono usai groundbreaking pabrik pupuk NPK Nitrat PT Pupuk Kujang di Cikampek, Jawa Barat, Senin (23/12/2025) bersama Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi, Direktur Utama Pupuk Indonesia Rahmat Pribadi, dan jajaran.

“Kita mengganti pabrik yang sudah tua karena sudah tidak efisien. Sehingga kita harapkan selain produktivitasnya meningkat, namun juga dari sisi ongkos produksinya bisa kita tekan, selain itu diharapkan ini bisa mensubstitusi impor pupuk,” kata  Wamentan yang akrab disapa Mas Dar.

Wamentan Sudaryono mengungkapkan bahwa pembangunan pabrik NPK Nitrat ini merupakan bagian dari rencana pembangunan tujuh pabrik pupuk baru hingga tahun 2029.

Langkah tersebut selaras dengan visi Presiden Prabowo Subianto yang menempatkan sektor pangan dan pertanian sebagai prioritas pembangunan nasional.

”Ini bagian dari 7 pabrik yang kita bangun sampai dengan tahun 2029. Sehingga ini menambah kapasitas kita dalam kaitannya menyongsong visi dari Presiden kita yang menempatkan pangan dan pertanian, sektor pertanian, menjadi program prioritas. Sehingga kebutuhan pupuk harus selaras dengan tuntutan program yang akan dijalankan oleh pemerintah,” jelasnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Lebih lanjut, Mas Dar juga menyampaikan bahwa selain peningkatan kapasitas produksi, pemerintah juga terus melakukan pembenahan tata kelola pupuk, mulai dari penyederhanaan distribusi hingga kebijakan harga. Salah satunya melalui diskon harga pupuk subsidi sebesar 20 persen yang telah diputuskan Presiden.

”Sejauh ini Pupuk Indonesia telah mencatatkan prestasi yang baik. Pertama, pupuknya dipenuhi. Kedua, distribusinya disederhanakan untuk memastikan semua petani yang punya hak untuk mengambil pupuk subsidi tidak ada masalah. Ketiga, Bapak Presiden memutuskan untuk diskon harga pupuk subsidi 20 persen dari harga sebelummya. Dan ini akan terus berlanjut, pabrik baru, kapasitas baru, efisiensi lebih bagus dibandingkan sebelumnya,” terangnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Polisi Tangkap Dua Pelaku Penusukan Pemobil Hingga Tewas di Kemang!

Polisi Tangkap Dua Pelaku Penusukan Pemobil Hingga Tewas di Kemang!

Polisi menangkap dua orang pelaku penusukan pengendara mobil yang berujung meninggal dunia. Peristiwa ini terjadi di Jalan Raya Kemang, Mampang Prapatan,
Wardatina Mawa Tantang Inara Rusli dan Insanul Fahmi Beri Bukti Pernikahan Siri Mereka: Kapan dan Siapa Saksinya?

Wardatina Mawa Tantang Inara Rusli dan Insanul Fahmi Beri Bukti Pernikahan Siri Mereka: Kapan dan Siapa Saksinya?

Perseteruan yang terjadi antara Wardatina Mawa dengan Insanul Fahmi dan Inara Rusli rupanya masih berlanjut.
Jelang El Clasico, Bojan Hodak Ingatkan Anak Asuh Kontrol Emosi saat Hadapi Persija

Jelang El Clasico, Bojan Hodak Ingatkan Anak Asuh Kontrol Emosi saat Hadapi Persija

Bojan Hodak minta anak asuh jaga emosi saat Persib menghadapi Persija di laga panas pekan ke-17 Super League, dengan tensi tinggi dan peluang juara paruh musim.
BPBD Bantul Koordinasikan Penanganan Lanjutan Longsor Wonolelo, Waspadai Potensi Susulan

BPBD Bantul Koordinasikan Penanganan Lanjutan Longsor Wonolelo, Waspadai Potensi Susulan

BPBD Bantul koordinasikan penanganan lanjutan longsor Wonolelo dengan BPBD DIY, waspadai potensi longsor susulan akibat cuaca ekstrem.
Ganjar Tegaskan PDIP Menolak Pilkada Dipilih DPRD

Ganjar Tegaskan PDIP Menolak Pilkada Dipilih DPRD

Ketua DPP PDIP Ganjar Pranowo menegaskan partainya menolak pemilihan kepala daerah (Pilkada) secara tidak langsung atau dipilih oleh DPRD.
Datang Tanpa Beban ke GBT, Malut United Siap Curi Poin dari Persebaya yang Lagi On Fire

Datang Tanpa Beban ke GBT, Malut United Siap Curi Poin dari Persebaya yang Lagi On Fire

Malut United datang ke markas Persebaya Surabaya dengan membawa ambisi besar pada lanjutan Super League 2025-2026.

Trending

Denada Bikin Tulisan Menyentuh usai Digugat atas Dugaan Telantarkan Anak Kandung Selama 24 Tahun: I Miss You

Denada Bikin Tulisan Menyentuh usai Digugat atas Dugaan Telantarkan Anak Kandung Selama 24 Tahun: I Miss You

Penyanyi Denada Elizabeth Anggia Ayu Tambunan membuat tulisan rindu mendiang ibunda, almarhumah Emilia Contessa usai digugat anak kandung, Ressa Rizky Rosano.
Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir dengan ketinggian yang mencapai kisaran 2 meter melanda sejumlah di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati bagian utara, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam.
Ada Tanggul Jebol, Banjir Setinggi Nyaris 2 Meter Landa Sejumlah Desa di Kecamatan Tayu Pati

Ada Tanggul Jebol, Banjir Setinggi Nyaris 2 Meter Landa Sejumlah Desa di Kecamatan Tayu Pati

Banjir dengan ketinggian air sekira 1-2 meter melanda sejumlah wilayah yang berada di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati, Jawa Tengah pada Jumat (9/1/2026).
Bursa Transfer Super League, Persija Jakarta Pastikan Datangkan Pemain Baru yang Berkelas

Bursa Transfer Super League, Persija Jakarta Pastikan Datangkan Pemain Baru yang Berkelas

Persija Jakarta memastikan akan bergerak aktif pada bursa transfer paruh musim demi memperkuat skuad menghadapi putaran kedua kompetisi.
Mulai Kirim Lampu Hijau? Ricky Kambuaya Beri Reaksi Mengejutkan Setelah Dikaitkan dengan Persija Jakarta

Mulai Kirim Lampu Hijau? Ricky Kambuaya Beri Reaksi Mengejutkan Setelah Dikaitkan dengan Persija Jakarta

Pemain Timnas Indonesia dan kapten Dewa United Ricky Kambuaya memberikan respons mengejutkan setelah dikaitkan dengan kontestan Super League Persija Jakarta.
Cerita Unik Jelang El Clasico Indonesia Kontra Persib Bandung, Pemain Asing Persija Tak Sabar Jajal Rantis

Cerita Unik Jelang El Clasico Indonesia Kontra Persib Bandung, Pemain Asing Persija Tak Sabar Jajal Rantis

Para pemain Persija Jakarta, khususnya legiun asing disebut tak sabar ingin menaiki kendaraan taktik baja saat menghadapi Persib Bandung.
Gaji John Herdman Jauh di Bawah STY, Media Korea Bongkar Selisihnya

Gaji John Herdman Jauh di Bawah STY, Media Korea Bongkar Selisihnya

Pergantian pelatih Timnas Indonesia menuai sorotan, media Korea menyoroti perbedaan mencolok gaji John Herdman dibandingkan Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT