News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Gandeng ITB, Pertamina Siapkan Ratusan Insinyur Profesional untuk Hadapi Dinamika Industri Energi

Dirut Pertamina menyampaikan, peningkatan kompetensi SDM dengan menggandeng ITB merupakan strategi kunci dalam menghadapi transformasi dan dinamika industri energi.
Kamis, 15 Januari 2026 - 23:54 WIB
Pembukaan Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) di Gedung Sasana Budaya Ganesha ITB, Bandung, Kamis (8/1/2026).
Sumber :
  • Pertamina

Jakarta, tvOnenews.com - PT Pertamina (Persero) terus memperkuat kualitas sumber daya manusia sebagai pilar utama daya saing perusahaan melalui pelaksanaan Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) bekerja sama dengan Institut Teknologi Bandung (ITB).

Program ini menjadi bagian dari upaya berkelanjutan Pertamina dalam menyiapkan SDM unggul di tengah dinamika industri energi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pada 2026, Pertamina mengikutsertakan 419 perwira (karyawan) dari berbagai entitas bisnis. Keikutsertaan tersebut merupakan bagian dari strategi jangka panjang perusahaan untuk mencetak insinyur berkelas dunia yang siap menghadapi tantangan transformasi industri energi.

Program PSPPI dirancang sebagai sarana penguatan kompetensi teknis, kepemimpinan, dan profesionalisme perwira.

Selain memperkokoh keunggulan operasional bisnis yang telah berjalan, program ini juga mendorong inovasi pengembangan bisnis baru, termasuk dalam mendukung transisi energi dan pengembangan energi hijau.

Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Simon Aloysius Mantiri menyampaikan bahwa Pertamina telah menjadi wadah bagi para insinyur yang berkontribusi membangun ketahanan energi nasional selama lebih dari enam dekade. Menurutnya, peningkatan kompetensi SDM merupakan strategi kunci dalam menghadapi transformasi digital dan pergeseran energi.

“Melalui sinergi Pertamina dengan ITB, kami menyiapkan insinyur yang unggul secara teknis, memiliki daya analisis yang kuat, etika profesional, serta kemampuan adaptif terhadap perubahan,” ujar Simon saat membuka Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) di Gedung Sasana Budaya Ganesha ITB, Bandung, Kamis (8/1/2026).

Direktur SDM Pertamina Andy Arvianto menegaskan bahwa penguatan kompetensi dan pengembangan SDM menjadi fondasi keberlanjutan bisnis sekaligus ketahanan energi nasional. Upaya tersebut juga dipandang sebagai investasi strategis perusahaan untuk masa depan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Pengembangan kompetensi melalui pendidikan profesi merupakan investasi jangka panjang. Kami ingin memastikan setiap perwira memiliki akses yang luas terhadap peningkatan kapasitas diri agar tetap relevan, profesional, dan mampu menjawab kebutuhan bisnis yang terus berkembang. Dukungan dan kolaborasi dengan PSPPI ITB menjadi bagian penting dari strategi penguatan SDM Pertamina,” jelas Andy.

Sementara itu, Rektor Institut Teknologi Bandung Prof. Dr. Ir. Tatacipta Dirgantara menilai kolaborasi ini sebagai langkah nyata dalam membangun SDM unggul di sektor energi nasional.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Kadin: Pasar Domestik Kuat hingga Energi, Indonesia Punya Daya Tarik Investasi Global

Kadin: Pasar Domestik Kuat hingga Energi, Indonesia Punya Daya Tarik Investasi Global

Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia, Anindya Bakrie, memaparkan sejumlah faktor yang membuat Indonesia semakin menarik bagi investor global.
Vietnam Jadi Lawan Berat Timnas Indonesia, Suporter: Saatnya Pembuktian John Herdman!

Vietnam Jadi Lawan Berat Timnas Indonesia, Suporter: Saatnya Pembuktian John Herdman!

Antusiasme tinggi ditunjukkan suporter Timnas Indonesia sesaat setelah hasil undian babak penyisihan grup Piala AFF 2026 diumumkan di Jakarta, Kamis (15/1/2026). Indonesia kembali tergabung satu grup dengan rival lama, tim nasional Vietnam.
Rumah Korban Kebakaran di Jakarta Pusat Rampung Direnovasi

Rumah Korban Kebakaran di Jakarta Pusat Rampung Direnovasi

Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Pusat (Jakpus) melakukan renovasi rumah bagi korban terdampak kebakaran di wilayah Kelurahan Bungur, Kecamatan Senen.
Ibu Rumah Tangga di Kota Tangsel Dibekali Keterampilan Agar Mandiri Secara Ekonomi

Ibu Rumah Tangga di Kota Tangsel Dibekali Keterampilan Agar Mandiri Secara Ekonomi

Berbagai pihak terus melakukan serangkaian kegiatan dalam upaya meningkatkan pemberdayaan kaum perempuan khususnya dalam kemandirian ekonomi.
Tersingkir di India Open, Sabar/Reza Langsung Pasang Target Tinggi di Indonesia Masters 2026

Tersingkir di India Open, Sabar/Reza Langsung Pasang Target Tinggi di Indonesia Masters 2026

Ganda putra Indonesia Sabar Karyaman Gutama/Reza Pahlevi Isfahani langsung mengalihkan fokus ke Daihatsu Indonesia Masters 2026 usai langkah mereka terhenti di babak 16 besar India Open 2026.
Jelang Piala Asia Futsal 2026, Timnas Indonesia Tantang Jepang dan Tajikistan Diam-diam

Jelang Piala Asia Futsal 2026, Timnas Indonesia Tantang Jepang dan Tajikistan Diam-diam

Timnas futsal Indonesia bakal menggelar dua laga uji coba tertutup menjelang tampil di Piala Asia Futsal 2026 yang akan berlangsung di Indonesia mulai 27 Januari

Trending

John Herdman Blak-blakan Sebut Grup A Piala AFF Seimbang, Media Vietnam Langsung Bereaksi Keras!

John Herdman Blak-blakan Sebut Grup A Piala AFF Seimbang, Media Vietnam Langsung Bereaksi Keras!

Media Vietnam, thethao menyoroti ucapan pelatih Timnas Indonesia John Herdman soal undian Grup A Piala AFF 2026. John Herdman menilai Grup A Piala AFF 2026 sebagai grup yang cukup seimbang.
Jelang Piala Asia Futsal 2026, Timnas Indonesia Tantang Jepang dan Tajikistan Diam-diam

Jelang Piala Asia Futsal 2026, Timnas Indonesia Tantang Jepang dan Tajikistan Diam-diam

Timnas futsal Indonesia bakal menggelar dua laga uji coba tertutup menjelang tampil di Piala Asia Futsal 2026 yang akan berlangsung di Indonesia mulai 27 Januari
Isu Child Grooming Mengkhawatirkan, DPR Bakal Gelar Rapat Khusus

Isu Child Grooming Mengkhawatirkan, DPR Bakal Gelar Rapat Khusus

Fenomena child grooming yang belakangan ramai di media sosial akhirnya masuk radar DPR RI.
Apa Kabar Bio Paulin? Dulu Jadi Bek Tangguh, Kini Jadi Sorotan karena Tim Asuhannya Pegang Rekor Clean Sheet

Apa Kabar Bio Paulin? Dulu Jadi Bek Tangguh, Kini Jadi Sorotan karena Tim Asuhannya Pegang Rekor Clean Sheet

Jadi simbol kejayaan Persipura Jayapura di masa keemasannya, setelah lama gantung sepatu, bagaimana kabar dan kesibukan Bio Paulin saat ini?
Tersingkir di India Open, Sabar/Reza Langsung Pasang Target Tinggi di Indonesia Masters 2026

Tersingkir di India Open, Sabar/Reza Langsung Pasang Target Tinggi di Indonesia Masters 2026

Ganda putra Indonesia Sabar Karyaman Gutama/Reza Pahlevi Isfahani langsung mengalihkan fokus ke Daihatsu Indonesia Masters 2026 usai langkah mereka terhenti di babak 16 besar India Open 2026.
Polemik Bunyi Pasal 402 Bahas Nikah Siri, DPR RI Minta Masyarakat Tak Berbenturkan dengan Ajaran Agama

Polemik Bunyi Pasal 402 Bahas Nikah Siri, DPR RI Minta Masyarakat Tak Berbenturkan dengan Ajaran Agama

Polemik mengenai Pasal 402 yang terdapat pada Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2023 tentang KUHP berisikan adanya unsur pidana bagi pelaku nikah siri tanpa restu pasangan sah terus menyeruak di masyarakat.
Kadin Siapkan ‘Trust Index’, Soroti Optimisme Pertumbuhan dan Lapangan Kerja

Kadin Siapkan ‘Trust Index’, Soroti Optimisme Pertumbuhan dan Lapangan Kerja

Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia mulai mengembangkan indikator baru bernama Kadin Trust Index untuk memotret kepercayaan pelaku usaha, konsumen, dan vendor terhadap kinerja ekonomi nasional dan kebijakan pemerintah.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT