LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Konser BLUE di Jakarta
Sumber :
  • Tim tvOne/M Indmas

Boyband BLUE Gelar Konser di Jakarta, Duncan: Happy Valentine

Grup asal Inggris, BLUE  menyapa penggemar Indonesia lewat konser perayaan 20 tahun berkarya pada Selasa (14/2/2023).

Rabu, 15 Februari 2023 - 13:22 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Grup asal Inggris, BLUE  menyapa penggemar Indonesia lewat konser perayaan 20 tahun berkarya pada Selasa (14/2/2023).

Boyband beranggotakan Lee Ryan, Duncan James, Antony Costa, dan Simon Webbe ini sukses menghentak venue dan membuat penonton histeris.

Selain bertepatan dengan hari Valentine, Konser bertajuk 20th Anniversary Heart and Soul Tour ini pun terasa spesial karena digelar di venue mewah bintang lima, Grand Ballroom Hotel Pullman Central Park.

Selain itu, konser BLUE ini pun menjadi momen berharga bagi Indra Bekti. Setelah vakum selama beberapa waktu karena kesehatannya yang menurun, Bekti akhirnya comeback sebagai MC.

Baca Juga :

Gareth Gates menjadi opening act di konser BLUE Selasa (14/2/2023) tadi malem. Dok: Tim tvOne/M. Indmas

Penampilan Gareth Gates, penyanyi asal Inggris sebagai penampil pembuka juga berhasil memukau fans.

Penyanyi berusia 38 tahun ini membawakan lagu total 9 lagu yang sukses membuat penonton ikut bernyanyi bersama.

Untuk menghibur penonton sebelum BLUE tampil, pemenang British Pop Idol itu tidak lupa membawakan single populernya, Anyone of Us (Stupid Mistake). 

Setelah penampilan Gareth Gates, tibalah waktu yang ditunggu-tunggu.

Boyband asal Inggris, BLUE menggelar konser di Grand Ballroom Hotel Pullman Central Park, Jakarta, Selasa (14/2/2023). Dok: Tim tvOne/M. Indmas

Lee, Duncan, Simon, dan Antony, membuka penampilannya dengan lagu Sorry Seems To Be The Hardest Word, lagu hits mereka yang pernah dipopulerkan bersama Elton John. 

Penampilan BLUE tersebut sontak disambut teriakan histeris para penggemar yang didominasi dewasa muda.

BLUE pun melanjutkan dengan menyanyikan lagu “Haven’t Found You Yet”, “U Make Me Wanna”, dan “If You Come Back”.

Di sela penampilan, Duncan James pun sempat mengucapkan Happy Valentine sambil membawa bunga mawar.

“Happy Valentine,” ucap Duncan.

BLUE mengapresiasi antusias penonton dari Indonesia yang sangat tinggi. Mereka sangat senang karena mendapatkan sambutan hangat dari para penggemar. 

Penggemar memeriahkan konser BLUE di Grand Ballroom Hotel Pullman Central Park. Dok: Tim tvOne/M. Indmas

Dalam konser selama 90 menit, BLUE membawakan 17 lagu termasuk hits mereka seperti “All Rise”, “Bubblin”, “Breathe Easy”, “Fly By”, dan masih banyak lagi. Konser pun ditutup dengan membawakan “One Love”.

Untuk informasi, BLUE merupakan boyband asal Inggris yang dibentuk pada tahun 2000. BLUE sempat merilis tiga album sebelum akhirnya memutuskan untuk hiatus pada tahun 2004.(awy)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Puluhan Mahasiswa Geruduk Mapolda Jabar, Soroti KInerja Polisi dalam Penanganan Kasus Vina Cirebon dan Noven Bogor

Puluhan Mahasiswa Geruduk Mapolda Jabar, Soroti KInerja Polisi dalam Penanganan Kasus Vina Cirebon dan Noven Bogor

Sejumlah mahasiswa di Bandung Raya melakukan aksi unjuk rasa terhadap kinerja Polda Jawa Barat terkait pengungkapan kasus pembunuhan Vina dan Eky Warga Cirebon.
Hadapi Pendidikan Era Digital, Kemenag Kabupaten Probolinggo Gandeng UNZAH dan UNHASA Ponpes Genggong

Hadapi Pendidikan Era Digital, Kemenag Kabupaten Probolinggo Gandeng UNZAH dan UNHASA Ponpes Genggong

Era Digital, Kemenag Kabupaten Probolinggo berkolaborasi dengan Universitas Islam Zainul Hasan (UNZAH) dan Universitas Hafshawaty Zainul Hasan Genggong
Hasil Babak Pertama Timnas Indonesia Vs Irak: Punya Banyak Peluang, Skuad Garuda Masih Bermain Imbang

Hasil Babak Pertama Timnas Indonesia Vs Irak: Punya Banyak Peluang, Skuad Garuda Masih Bermain Imbang

Timnas Indonesia masih bermain imbang 0-0 melawan Irak pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Kamis (26/6/2024).
Sebelum Tonton TREASURE, Kenali Lebih Dekat Member Park Jeong-woo

Sebelum Tonton TREASURE, Kenali Lebih Dekat Member Park Jeong-woo

Konser yang bertajuk "2024 TREASURE Relay Tour [Reboot] in Jakarta" dipromotori oleh Mecimapro. 
Jemaah Haji Indonesia Merasa Nyaman, Irjen Kemenag Puji Layanan Fast Track

Jemaah Haji Indonesia Merasa Nyaman, Irjen Kemenag Puji Layanan Fast Track

Inspektur Jenderal Kementerian Agama (Irjen Kemenag) Faisal Ali Hasyim mengatakan layanan "fast track" sudah membuat para jemaah haji Indonesia merasa nyaman.
Ketua KPU Hasyim Asy'ari Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Pengacara Korban Desak Diberhentikan dari Jabatannya

Ketua KPU Hasyim Asy'ari Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Pengacara Korban Desak Diberhentikan dari Jabatannya

Kuasa hukum korban kasus dugaan asusila yang dilakukan Ketua KPU Hasyim Asy'ari berharap agar terduga pelaku tersebut diberhentikan dari jabatannya oleh DKPP.
Trending
Prediksi Mengejutkan Media Inggris Jelang Pertandingan Timnas Indonesia Vs Irak, Pemenangnya Adalah...

Prediksi Mengejutkan Media Inggris Jelang Pertandingan Timnas Indonesia Vs Irak, Pemenangnya Adalah...

Media Inggris membuat prediksi cukup mengejutkan pertandingan antara Timnas Indonesia melawan Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Respons Netizen Malaysia setelah PSSI Menuntaskan Naturalisasi Calvin Verdonk, Singgung Soal Kekuatan Timnas Indonesia

Respons Netizen Malaysia setelah PSSI Menuntaskan Naturalisasi Calvin Verdonk, Singgung Soal Kekuatan Timnas Indonesia

Netizen Malaysia merespons keberhasilan PSSI menaturalisasi pemain Grade A Eropa, Calvin Verdonk jelang laga Timnas Indonesia melawan Irak.
Beredar Tangkapan Layar Percakapan Pegi Setiawan Instruksikan Sweeping Bobotoh, Diduga Pemimpin Bentrok Suporter Persija

Beredar Tangkapan Layar Percakapan Pegi Setiawan Instruksikan Sweeping Bobotoh, Diduga Pemimpin Bentrok Suporter Persija

Diduga percakapan Pegi Setiawan dengan rekannya beredar di media sosial, menunjukkan aktivitasnya sebagai suporter Persija, terungkap rencana sweeping Bobotoh.
Kabar Buruk Buat Timnas Indonesia Jelang Laga Lawan Irak, Shin Tae-yong Dilarikan ke Rumah Sakit, Kenapa?

Kabar Buruk Buat Timnas Indonesia Jelang Laga Lawan Irak, Shin Tae-yong Dilarikan ke Rumah Sakit, Kenapa?

Pelatih Timnas Indonesia dikabarkan dilarikan ke rumah sakit jelang laga kontra Irak. Direktur Utama PT Garuda Sepak Bola Indonesia (GSI) Marsal Masita menyebut
Padahal Tak Dikasih Duit, TKW Arab Saudi Ini Ketagihan Melayani Anak Majikan yang Lebih Muda Darinya: Beda Banget sama Punya Orang Indonesia

Padahal Tak Dikasih Duit, TKW Arab Saudi Ini Ketagihan Melayani Anak Majikan yang Lebih Muda Darinya: Beda Banget sama Punya Orang Indonesia

Setiap hari, TKW Arab Saudi itu harus menjadi pemuas nafsu anak majikan yang lebih muda, dengan harapan akan kehidupan yang lebih baik, namun hanya diberi...
Ketambahan Jay Idzes, Begini Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Kontra Irak

Ketambahan Jay Idzes, Begini Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Kontra Irak

Jay Idzes telah resmi mendarat di Jakarta pada Rabu (5/6/2024) malam WIB, hanya beberapa jam jelang laga Timnas Indonesia kontra Irak, Kamis (6/6/2024) sore.
Indra Sjafri Bicara Jujur soal Timnas Indonesia U-20 Setelah Dibantai Ukraina 0-3 di Toulon Cup 2024

Indra Sjafri Bicara Jujur soal Timnas Indonesia U-20 Setelah Dibantai Ukraina 0-3 di Toulon Cup 2024

Pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri, berbicara jujur setelah anak-anak asuhnya dibantai dengan skor 0-3 oleh Ukraina di Toulon Cup 2024, Selasa (4/6).
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Petang
Selengkapnya