LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Penantian Lebih dari Sedekade, Inilah Sederet Momen Unik di SMTOWN LIVE 2023 Jakarta
Sumber :
  • tvOnenews/Anisa Sri Isnaini

Penantian Lebih dari Sedekade, Inilah Sederet Momen Unik di SMTOWN LIVE 2023 Jakarta

Penantian panjang terbayar sudah. SMTOWN LIVE hadir di Indonesia setelah ditunggu SM Stan (sebutan penggemar grup di bawah naungan SM Entertainment) selama sebelas tahun.

Minggu, 24 September 2023 - 16:57 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Penantian panjang terbayar sudah. SMTOWN LIVE hadir di Indonesia setelah ditunggu SM Stan (sebutan penggemar grup di bawah naungan SM Entertainment) selama sebelas tahun.

Konser bertajuk SMTOWN LIVE 2023 SMCU PALACE @JAKARTA yang dipromotori Dyandra Global sukses digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta pada Sabtu (24/9/2023) tadi malam. 

Sebelumnya para idol naungan SM Entertainment ini konser pada September 2012 lalu.

Puluhan ribu penggemar memadati Stadion Utama GBK untuk menonton idola kesayangan mereka.

Baca Juga :

NCT127 di Konser SMTOWN LIVE 2023 SMCU PALACE @JAKARTA, Sabtu (23/9/2023). Dok: Anisa Sri Isnaini

Tahun ini, SMTOWN Live memboyong line up TVXQ!, Super Junior, Red Velvet, NCT 12, NCT Dream, WayV, aespa, dan grup terbaru SM Entertainment, RIIZE.

Tidak hanya membawakan lagu-lagu hits mereka, setiap penampil pun mempersembahkan sesuatu yang unik, mulai dari membawakan lagu dari penyanyi Indonesia ala hingga perkenalan yang heboh.

Konser dibuka dari grup kwartet SMTOWN, aespa yang membawakan lagu Girls, Hold On Tight, Better Things, dan Next Level. Penonton pun menyambut dengan teriakan histeris.

Penampilan aespa di SMTOWN LIVE 2023 SMCU PALACE @JAKARTA, Sabtu (23/9/2023). Dok: Anisa Sri Isnaini

Beberapa momen unik yang membuat penonton heboh salah satunya penampilan dari WayV yang melokal.

Spesial untuk SMTOWN LIVE 2023 Jakarta, WayV membawakan lagu It’s Only Me dari Kaleb J. 

WayV dianggap sukses membawakan lagu tersebut dengan merdu, lengkap dengan adlibs-adlibsnya yang pas.

Selain itu, WayV pun ungkapkan kerinduannya pada penggemar Indonesia setelah terakhir hadir di Indonesia pada fanmeeting "2023 WayV Fanmeeting Tour (Phantom) in JAKARTA" April 2023 lalu.

Momen selanjutnya adalah penampilan dari grup terbaru yang baru saja debut di awal September 2023, RIIZE.

RIIZE yang terdiri dari tujuh anggota, yakni Shotaro, Eunseok, Sungchan, Wonbin, Seunghan, Sohee, dan Anton menyanyikan dua lagu debutnya, Get A Guitar dan Memories.

Momen yang paling membuat penonton heboh dan tertawa heboh adalah tingkah laku dari Super Junior.

Beberapa dari mereka memperkenalkan diri dengan menggunakan nama lokal.

Seperti, Eunhyuk dengan nama Eko dan Leeteuk yang menyebut dirinya Kadir. 

Selain itu, para member pun membahas mengenai penampilan mereka saat Closing Ceremony Asian Games 2018.

Eunhyuk bahkan memperagakan gaya Presiden Jokowi dengan gestur seperti orang sedang mendayung yang saat itu sempat viral di media sosial.

Tak mau ketinggalan momen, Siwon bahkan menyempatkan diri membahas tentang peringatan 50 tahun hubungan diplomatik Indonesia dan Korea Selatan.

Sementara itu, Irene, salah satu member Red Velvet beberapa menit sebelum konser dimulai sempat diumumkan tidak bisa berpartisipasi karena alasan kesehatan.

Namun, betapa mengejutkannya, Irene pun ikut tampil bersama empat anggota lainnya yaitu Wendy, Seulgi, Joy, dan Yeri.

Meski terlihat sedikit pucat dan lemas, tapi Irene berusaha tampil semaksimal mungkin dan tetap profesional.

Terakhir, hal yang unik adalah dresscode batik yang digunakan oleh hampir semua penonton yang datang.

Banyak penggemar yang mengenakan batik warna senada dengan warna fandom mereka. Penggemar yang sudah berada di lokasi pun sibuk dengan berbagai kegiatan yang disiapkan di berbagai booth. (awy)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kabar Buruk Timnas Indonesia U-16 Jelang Piala AFF U-16 2024, Nova Arianto Beberkan Kondisi Mental Skuad Garuda Muda

Kabar Buruk Timnas Indonesia U-16 Jelang Piala AFF U-16 2024, Nova Arianto Beberkan Kondisi Mental Skuad Garuda Muda

Piala AFF U-16 2024 diagendakan akan mulai bergulir di Solo pada 21 Juni hingga 4 Juli 2024 mendatang.  
Sudah Ucapkan Terima Kasih kepada Kota Ambon, Ragnar Oratmangoen Tidak Mau Tinggalkan Indonesia?

Sudah Ucapkan Terima Kasih kepada Kota Ambon, Ragnar Oratmangoen Tidak Mau Tinggalkan Indonesia?

Setelah menyelesaikan tugasnya bersama Timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen mengunjungi kampung halamannya di Kepulauan Tanimbar, Maluku.
Pembangunan Bandara di IKN Dipercepat, Nusantara Airport Ditargetkan Layani Tamu Negara Saat Upacara 17 Agustus 2024

Pembangunan Bandara di IKN Dipercepat, Nusantara Airport Ditargetkan Layani Tamu Negara Saat Upacara 17 Agustus 2024

Nusantara Airport  ditargetkan rampung sebelum Agustus 2024, sehingga para tamu VIP dan negara yang datang ke IKN bisa langsung mendarat di bandara tersebut.
Bintang Belanda Keturunan Indonesia Cemas dengan Kondisi Lapangan Buruk di Euro 2024 

Bintang Belanda Keturunan Indonesia Cemas dengan Kondisi Lapangan Buruk di Euro 2024 

Kondisi lapangan Euro 2024 membuat salah satu bintang Timnas Belanda keturunan Indonesia cemas. Dia pun blak-blakan menilai kualitas lapangan berpotensi buruk.
Biasa Bahas Agama, Ustaz Adi Hidayat Juga Suka Sepak Bola Beri Dukungan kepada Timnas Indonesia Katanya Bentuk Rasa Persatuan

Biasa Bahas Agama, Ustaz Adi Hidayat Juga Suka Sepak Bola Beri Dukungan kepada Timnas Indonesia Katanya Bentuk Rasa Persatuan

Bukan hanya sebagai pendakwah yang siarkan nilai-nilai agama islam, Ustaz Adi Hidayat juga suka sepak bola. Ia beri dukungan ke Timnas Indonesia tetap semangat
Tak Hanya Lawan Korea Selatan, Shin Tae-yong Akan Buat Timnas Indonesia Lakukan Ini Pada Negaranya

Tak Hanya Lawan Korea Selatan, Shin Tae-yong Akan Buat Timnas Indonesia Lakukan Ini Pada Negaranya

Pada drawing putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, AFC akan membagi tim menjadi enam pot untuk selanjutnya diundi dalam tiga grup sehingga ada peluang Shin Tae-yong kembali bertemu dengan Korea Selatan.
Trending
Iri Hati, Fans Thailand Memberi Komentar Menohok soal Lolosnya Timnas Indonesia Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Iri Hati, Fans Thailand Memberi Komentar Menohok soal Lolosnya Timnas Indonesia Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Berbagai komentar fans Thailand atas kabar lolosnya timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong melaju ke putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Pemain Keturunan Belanda Ini Malu Lihat Kondisi Timnas Indonesia saat Baru Dinaturalisasi, Justin Hubner Ungkap Beda Shin Tae-yong dengan Pelatih Lain

Pemain Keturunan Belanda Ini Malu Lihat Kondisi Timnas Indonesia saat Baru Dinaturalisasi, Justin Hubner Ungkap Beda Shin Tae-yong dengan Pelatih Lain

Pemain keturunan Belanda ini malu lihat kondisi Timnas Indonesia saat baru dinaturalisasi, Justin Hubner ungkap bedanya Shin Tae-yong dengan pelatih lain.
Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Peran Ayah Eky Iptu Rudiana Terungkap, 7 Jam Jalani Pemeriksaan

Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Peran Ayah Eky Iptu Rudiana Terungkap, 7 Jam Jalani Pemeriksaan

Jadi orang pertama yang setubuhi Vina hingga disebut dalang utama, keluarga murka statusnya dari DPO dicabut dan peran Ayah Eky Iptu Rudiana terungkap, kasus vina cirebon mulai menemukan titik terang ialah berita paling banyak dibaca pembaca tvOnenews.com dalam sepekan terakhir.
Sindir Keras Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Justin Hubner Langsung Dihantam Kabar Buruk, Apa Itu?

Sindir Keras Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Justin Hubner Langsung Dihantam Kabar Buruk, Apa Itu?

Justin Hubner langsung mendapat kabar pahit usai menyampaikan sindiran keras usai membawa Timnas Indonesia lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Raih Popularitas Semenjak Bela Timnas Indonesia, Media Eropa Ini Malah Kasih Sindiran Menohok kepada Nathan Tjoe-A-On, Kenapa?

Raih Popularitas Semenjak Bela Timnas Indonesia, Media Eropa Ini Malah Kasih Sindiran Menohok kepada Nathan Tjoe-A-On, Kenapa?

Media Eropa ini malah memberikan sindiran pedas kepada Nathan Tjoe-A-On meskipun sang pemain tampil memukau bersama Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong.
Viral Bos Mobil Rental Tewas di Sukolilo Pati Berlanjut, Netizen Telusuri Lokasi Lewat Google Maps, Temuannya Mengejutkan

Viral Bos Mobil Rental Tewas di Sukolilo Pati Berlanjut, Netizen Telusuri Lokasi Lewat Google Maps, Temuannya Mengejutkan

Kasus bos mobil rental asal Jakarta yang tewas dikeroyok massa di Kecamatan Sukolilo, Pati, Jawa Tengah terus berlanjut.
Ayah Eky Minta Bicara Empat Mata dengan Liga Akbar Setelah Kasus Vina, Ternyata Ini yang Dibicarakan

Ayah Eky Minta Bicara Empat Mata dengan Liga Akbar Setelah Kasus Vina, Ternyata Ini yang Dibicarakan

Salah satu saksi kasus pembunuhan Vina, Liga Akbar menyatakan dirinya pernah diajak bicara empat mata oleh ayah Eky Iptu Rudiana membahas beberapa hal ini.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Damai Indonesiaku
14:00 - 15:00
OnePrix
15:00 - 15:30
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya