LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi sinopsis Dear Jo Episode 6
Sumber :
  • Viu

Sinopsis Dear Jo Episode 6: Anggika Bolsterli Dibuat Kalut dengan Sikap Stefan William 

Berikut sinopsis Dear Jo episode 6: Anggika Bolsteril dibuat kalut dengan sikap Stefan William. Saksikan keseruan drama Indonesia Dear Jo episode 6 hanya di Viu

Selasa, 2 April 2024 - 17:44 WIB

tvOnenews.com - Kisah yang dihadirkan dalam setiap episode Dear Jo semakin meningkatkan rasa penasaran. Seperti yang terjadi di Dear Jo episode 6 ini, hubungan dan suasana yang terjadi di antara para karakter utama semakin memanas setelah peristiwa dramatis di episode sebelumnya. Mulai dari rasa cemburu, tekanan dalam pekerjaan, hingga Jo yang berniat untuk membatalkan perjanjiannya dengan Ella. Mari simak lebih lanjut sinopsis Dear Jo episode 6 selengkapnya di bawah ini.

Dear Jo mengisahkan Ella (diperankan oleh Anggika Bolsterli) dan Maura (diperankan oleh Fita Anggriani) adalah sahabat karib yang sama-sama bekerja di KBRI Baku. Keduanya bercita-cita ingin menemukan pasangan hidupnya. Namun, Ella memiliki perasaan terhadap Jo (diperankan oleh Stefan William), yang ternyata sudah dijodohkan dengan sahabatnya. Di saat Ella terpuruk karena kehilangan suaminya dan dalam kondisi hamil, Maura menguatkannya. Suatu ketika, Maura dihadapkan kondisi bahwa dirinya tidak bisa hamil. Ella menyetujui rencana Maura dan Jo untuk menggunakan rahimnya. Namun hingga suatu ketika, Maura mengalami kecelakaan. 

Di saat Jo masih dalam berduka, dia kembali harus dijodohkan yang sudah diatur oleh keluarganya di Indonesia, yaitu dengan Carissa. Jo semakin dilema saat tahu Ella kembali ke Indonesia dengan kondisi hamil 7 bulan. Seiring waktu, cinta segitiga pun mulai terjalin antara Jo, Ella, dan Ben (diperankan oleh Yesaya Abraham), sahabat Jo. 

Sinopsis Dear Jo Episode 6

Baca Juga :

Dalam siaran Dear Jo episode 5 sebelumnya, situasi tegang melanda ketika Eyang dan Carissa merasa terdesak. Hal ini membuat mereka memilih untuk menyembunyikan kebenaran dengan mengklaim bahwa Ella adalah calon istri Ben. Respons dari Eyang Daria terhadap berita tersebut membuat citra Ben dan terutama Ella tercoreng. Ella sendiri, setelah mengetahui hal ini, mengalami frustrasi dan memutuskan langkah selanjutnya untuk dirinya dan bayi yang dikandungnya.

Kemudian melanjutkan ketegangan minggu lalu, siaran terbaru drama Indonesia garapan Viu Original ini menyuguhkan kisah yang rumit antara Josua dan Ella. Kecemburuan yang tiba-tiba muncul di antara mereka, menciptakan atmosfer ketegangan yang begitu terasa. Terlihat bahwa kehidupan yang penuh dengan masalah menghambat Jo dan Ella untuk bisa saling berkomunikasi dengan lancar dan terbuka.

Di samping itu, Jo, yang terjebak dalam urusan pekerjaannya dan berusaha menyelamatkan Mojo Mining untuk dana trust fund, mengalami perubahan perilaku yang mengejutkan. Perlakunya yang semakin menjauhi permintaan Ella untuk mendampinginya selama proses kehamilan menunjukkan sikap yang tidak peduli. 

Ketika kemudian Jo dan Ella akhirnya bertemu, emosi Ella memuncak dan menuduh Jo tidak hanya kurang mempedulikan dirinya, tetapi juga bayi yang dikandungnya.

Bukan hanya itu, ketegangan semakin meningkat ketika Ella mengambil langkah tegas untuk mencegah Jo membatalkan perjanjian di antara mereka. Intrik dan konflik semakin terasa untuk nasib bayi yang dikandung Ella selanjutnya. Apa yang akan terjadi? Nantikan terus kisahnya dengan streaming hanya di Viu.

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Netizen Malaysia Pernah Anggap Remeh Timnas Indonesia dan Sebut Shin Tae-yong sebagai Pelatih Modal Kopi, Kini Langsung Kena Karma

Netizen Malaysia Pernah Anggap Remeh Timnas Indonesia dan Sebut Shin Tae-yong sebagai Pelatih Modal Kopi, Kini Langsung Kena Karma

Cuitan seorang netizen Malaysia yang merendahkan Timnas Indonesia dan Shin Tae-yong kembali viral setelah skuad Garuda lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Jadi Sorotan Netizen, Aksi Berkelas Jay Idzes Mengarahkan Pemain Lain untuk Ambil Posisi Menutupi Pemain Filipina yang Jatuh

Jadi Sorotan Netizen, Aksi Berkelas Jay Idzes Mengarahkan Pemain Lain untuk Ambil Posisi Menutupi Pemain Filipina yang Jatuh

Di tengah kemenangan timnas Indonesia atas Filipina, aksi Jay Idzes menjadi sorotan ketika mengarahkan pemain lain untuk ambil posisi menutupi pemain Filipina.
Waspada! Lebih Bahaya dari BPA, Bromat Bisa Picu Penyakit Kanker Jika...

Waspada! Lebih Bahaya dari BPA, Bromat Bisa Picu Penyakit Kanker Jika...

Kandungan Bromat dalam air minum kemasan (AMDK) disebut-sebut lebih berbahaya dari Bisphenol A (BPA).
Ketua LPSK Ungkap Biaya Perlindungan Saksi-Korban Per Kasus Pernah Tembus Rp 1 M

Ketua LPSK Ungkap Biaya Perlindungan Saksi-Korban Per Kasus Pernah Tembus Rp 1 M

Ketua Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) Achmadi mengungkapkan pihaknya pernah melindungi saksi-korban dengan biaya hampir Rp1 miliar. Ini katanya.
Disdik Jakarta Minta Tidak Membuli Siswi SMPN 216 yang Bercanda Soal Daging dan Darah Anak Palestina

Disdik Jakarta Minta Tidak Membuli Siswi SMPN 216 yang Bercanda Soal Daging dan Darah Anak Palestina

Disdik DKI Jakarta minta 5 siswi SMPN 216 Jakarta yang viral karena bercanda soal ayam goreng cepat saji adalah daging dan darah anak Palestina tidak dibhully.
Nonton Timnas Indonesia Taklukkan Filipina, Penonton dan Volunteers Ikut Bersih-bersih Sampah di Stadion GBK

Nonton Timnas Indonesia Taklukkan Filipina, Penonton dan Volunteers Ikut Bersih-bersih Sampah di Stadion GBK

Ada yang berbeda pada laga Timnas Indonesia melawan Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Selasa (11/6/2024).
Trending
Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Thom Haye Singgung Suporter Timnas Indonesia Usai Kalahkan Filipina dan Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Thom Haye Singgung Suporter Timnas Indonesia Usai Kalahkan Filipina dan Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Calvin Verdonk terkejut panasnya Stadion GBK dan Thom Haye singgung suporter Timnas Indonesia usai kalahkan Filipina dan lolos ke putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.
Kecewa dengan Ragnar Oratmangoen dan Penyerang Timnas Indonesia Lain, Shin Tae-yong Ingin Cari Pemain Naturalisasi Baru

Kecewa dengan Ragnar Oratmangoen dan Penyerang Timnas Indonesia Lain, Shin Tae-yong Ingin Cari Pemain Naturalisasi Baru

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, menunjukkan rasa kecewanya kepada lini depan skuad Garuda saat mengalahkan Filipina.
Setelah Laga, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari: Kiper Timnas Indonesia Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Setelah Laga, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari: Kiper Timnas Indonesia Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Pelatih Filipina Tom Saintfiet menuding kiper Timnas Indonesia Ernando Ari sebagai penyebab cederanya Adrian Ugelvik (86’). Menurutnya kejadian tersebut harus-
Tolak Tawaran Timnas Cape Verde, Wonderkid Liga Portugal Berdarah Indonesia Ini Siap Bela Timnas Indonesia, Tak Disangka Alasannya...

Tolak Tawaran Timnas Cape Verde, Wonderkid Liga Portugal Berdarah Indonesia Ini Siap Bela Timnas Indonesia, Tak Disangka Alasannya...

Ada banyak cara yang dilakukan oleh PSSI selaku Federasi Sepakbola Indonesia untuk meningkatkan kualitas dan membawa Timnas Indonesia bisa lebih berprestasi.
Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha

Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha

Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, hingga Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha, merupakan dua artikel populer. Simak!
Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Terbantu dengan Suporter Timnas Indonesia

Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Terbantu dengan Suporter Timnas Indonesia

Calvin Verdonk langsung mengisi posisi sebelas pertama pada laga terakhir putaran dua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia melawan Filipina. 
Kondisi Terkini Pemain Filipina Adrian Ugelvik yang Dilarikan ke Rumah Sakit dalam Laga Kontra Timnas Indonesia

Kondisi Terkini Pemain Filipina Adrian Ugelvik yang Dilarikan ke Rumah Sakit dalam Laga Kontra Timnas Indonesia

Pelatih Filipina Tom Saintfiet menjelaskan kondisi terkini pemainnya Adrian Ugelvik yang dilarikan ke rumah sakit usai insiden di laga kontra Timnas Indonesia.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Haji
16:00 - 18:00
Kabar Petang
18:00 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Indonesia Business Forum
21:00 - 22:00
Kabar Utama 2
22:00 - 22:30
Panggilan Baitullah
Selengkapnya