News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Istri Fiersa Besari Ditabrak Mobil, Sopir Taksi Emosi ke Pelaku: Kalau Gak Ada Ibunya, Hancur Punya Saya!

Sopir taksi yang membawa musisi keluarga Fiersa Besari ke Stasiun Gambir, ikut geram kepada pelaku setelah Aqia Nurfadla, istri Fiersa Besari ditabrak mobil.
Minggu, 4 Januari 2026 - 21:47 WIB
Sopir taksi ikut emosi kepada pelaku menabrak istri Fiersa Besari, Aqia Nurfadla
Sumber :
  • Instagram/@fiersabesari

Beruntungnya posisi Ubay tidak terlalu ke tengah. Manajer Fiersa Besari itu berhasil keluar.

"Mobil ini kencang nabrak ke sini (belakang bagasi). (Aqia dan Ubay) kejepit. Suruh berhenti malah nabrak lagi dua kali," jelasnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Aqia Merintih Kesakitan

Sementara Aqia terlihat merintih kesakitan. Pasalnya bagian kaki istri Fiersa Besari itu paling terdampak dari hantaman keras yang membuatnya kejepit.

Aqia juga tak kuasa menahan tangisnya. Ironisnya, penabrak menyepelekan insiden tersebut karena menganggap korban hanya keseleo.

Ubay kesal ketika pelaku ingin berdamai agar insiden tersebut tidak berlanjut. Penabrak menawarkan uang damai sebesar Rp200 ribu.

Ubay tidak habis pikir dengan niat pelaku menyodorkan Rp200 ribu sebagai uang damai. Padahal Fiersa Besari, Aqia, dan sopir taksi, enggan menaikkan tensi kepada penabrak.

"Kalau misalnya Bapak semuanya langsung ngomong Rp200 ribu, Rp300 ribu, ini bukan masalah duit Pak, ini bukan barang Pak, ini manusia," terang Ubay.

Fiersa Besari Kesal Pelaku Tawari Uang Rp200 Ribu

Fiersa Besari dan istri, Aqia
Fiersa Besari dan istri, Aqia
Sumber :
  • Instagram

Sementara Fiersa Besari juga ikut kesal atas sikap pelaku. Sontak saja, emosi penulis buku ternama tersebut meledak.

Fiersa Besari dan Ubay menelepon polisi. Keduanya dibantu sopir taksi langsung menjelaskan kronologi insiden Aqia ditabrak, sehingga penabrak hanya diam membisu.

Menurut Fiersa, pelaku telah berusia 60 hingga 70 tahun. Dari pengakuan pelaku, mobil yang menabrak Aqia bukanlah miliknya, melainkan punya orang lain.

"Dia sudah minta maaf, tapi bagi saya bukan soal uang, ini soal konsekuensi ketika berbuat kesalahan. Di satu sisi, bapak ini sudah sepuh. Di sisi lain, justru karena dia sudah sepuh, jangan sampai ada korban lain akibat kelalaiannya," jelas Fiersa Besari.

"Saya tidak bisa membayangkan kalau tadi posisinya Kinasih tidak saya gendong dan ikut tergencet," lanjutnya.

Fiersa Besari pun membawa Aqia ke Pos Kesehatan Stasiun Gambir. Sementara Ubay bertugas menahan pelaku sekaligus membuat laporan polisi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kondisi Istri Fiersa Besari Memburuk

Istri Fiersa Besari, Aqia ditabrak di Stasiun Gambir
Istri Fiersa Besari, Aqia ditabrak di Stasiun Gambir
Sumber :
  • Instagram @fiersabesari
Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Polri Dinilai Berperan Aktif Sukseskan Program Asta Cita Presiden Prabowo

Polri Dinilai Berperan Aktif Sukseskan Program Asta Cita Presiden Prabowo

Berbagai pihak turut menyokong keberlangsung program prioritas milik Presiden RI, Prabowo Subianto berupa makan bergizi gratis (MBG).
Defisit APBN Tembus Rp695 Triliun, Menkeu Purbaya: Ketika Ekonomi Turun, Negara Harus Beri Stimulus

Defisit APBN Tembus Rp695 Triliun, Menkeu Purbaya: Ketika Ekonomi Turun, Negara Harus Beri Stimulus

Pemerintah membukukan defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) hingga Desember 2025 sebesar Rp695,1 triliun atau 2,92 persen terhadap Produk Domestik Bruto (PDB).
Ekonomika Koperasi Dinilai Akademisi Laik Jadi Mata Kuliah Perguruan Tinggi

Ekonomika Koperasi Dinilai Akademisi Laik Jadi Mata Kuliah Perguruan Tinggi

Akademisi dari Universitas Gadjah Mada (UGM), Amirullah Setya Hadi mengatakan jika ekonomika koperasi terbilang relevan dan strategis untuk dapat menjadi mata kuliah wajib ataupun piliha di pendiikan tinggi.
Mendadak 8 Partai Non Parlemen Bentuk Sekber GKSR, Oso Singgung Hilangnya 17 Juta Suara di Pemilu 2024

Mendadak 8 Partai Non Parlemen Bentuk Sekber GKSR, Oso Singgung Hilangnya 17 Juta Suara di Pemilu 2024

Delapan partai politik non parlemen resmi membentuk Sekretariat Bersama (Sekber) Gerakan Kedaulatan Suara Rakyat (GKSR) yang berada di Jalan H.O.S Tjokroaminoto, Menteng, Jakarta Pusat pada Kamis (8/1/2026).
Laga Panas Berujung Drama! PSG Juara Piala Super Prancis 2025 Usai Tekuk Marseille

Laga Panas Berujung Drama! PSG Juara Piala Super Prancis 2025 Usai Tekuk Marseille

Paris Saint-Germain (PSG) sukses menjuarai Piala Super Prancis 2025 setelah menaklukkan rival abadi mereka, Marseille, melalui drama adu penalti pada laga yang digelar di Stadion Internasional Jaber Al Ahmad, Ardiya, Kuwait, Jumat (9/1/2026).
Catat! Lokasi SIM Keliling di Kota Tangerang Hari Ini Jumat 9 Januari 2026

Catat! Lokasi SIM Keliling di Kota Tangerang Hari Ini Jumat 9 Januari 2026

Sat Lantas Polres Metro Tangerang Kota merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Jumat (9/1/2026).

Trending

Bantu Pemulihan Warga Terdampak Bencan di Aceh, YIS Distribusikan Paket Bantuan Sembako

Bantu Pemulihan Warga Terdampak Bencan di Aceh, YIS Distribusikan Paket Bantuan Sembako

Rasa empati antar seksama terus ditunjukan oleh berbagai kelompok masyaralat Indonesia terhadap warga terdampak bencana hidrometeorologi di Provinisi Aceh.
Bursa Transfer Liga Spanyol: Real Madrid Siap Jemput Paksa Bintang Borussia Dortmund

Bursa Transfer Liga Spanyol: Real Madrid Siap Jemput Paksa Bintang Borussia Dortmund

Real Madrid dikabarkan menjadi klub terdepan dalam perburuan bek tengah Borussia Dortmund, Nico Schlotterbeck, pada bursa transfer pemain musim dingin ini.
Robert Lewandowski Abu-abu di Barcelona, Hansi Flick Akui Tak Bisa Ambil Keputusan

Robert Lewandowski Abu-abu di Barcelona, Hansi Flick Akui Tak Bisa Ambil Keputusan

Pelatih Barcelona, Hansi Flick, menyatakan belum dapat memastikan masa depan Robert Lewandowski bersama Blaugrana setelah musim panas mendatang.
Sidang Lanjutan Dugaan Korupsi Pengadaan Laptop, Pendukung Nadiem Makarim Berteriak Hal Ini

Sidang Lanjutan Dugaan Korupsi Pengadaan Laptop, Pendukung Nadiem Makarim Berteriak Hal Ini

Eks Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Memdikbudristek), Nadiem Makarim kembali menjalani sidang lanjutan kasus dugaan korupsi laptop Chromebook dengan agenda tanggapan atas nota keberatan atau eksepsi oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) di PN Tipikor, Jakarta, Kamis (8/1/2026).
Bursa Transfer Panas Liga Spanyol: Barcelona Pastikan Pemain Top ke Camp Nou

Bursa Transfer Panas Liga Spanyol: Barcelona Pastikan Pemain Top ke Camp Nou

Direktur Olahraga Barcelona Deco mengungkap pembelian pemain baru Blaugrana pada bursa transfer musim dingin.
Catat! Jadwal SIM Keliling di Kota Tangsel Hari Ini Jumat 9 Januari 2026

Catat! Jadwal SIM Keliling di Kota Tangsel Hari Ini Jumat 9 Januari 2026

Sat Lantas Polres Tangerang Selatan (Tangsel) merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Jumat (9/1/2026).
Godaan Naturalisasi Menggiurkan, Atlet Panjat Tebing Indonesia Tetap Setia ke NKRI

Godaan Naturalisasi Menggiurkan, Atlet Panjat Tebing Indonesia Tetap Setia ke NKRI

Ketua Umum Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI), Yenny Wahid, mengungkapkan bahwa banyak atlet panjat tebing Indonesia yang mendapat tawaran untuk memperkuat negara lain.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT