News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Terungkap, Ternyata Begini Cara Sang Manajer Mengurus Farel Prayoga

Terungkap cara manajer mengurus Farel Prayoga di tengah konflik keuangan keluarga, mulai dari pendidikan, aturan hidup, hingga penggunaan uang sehari-hari.
Senin, 5 Januari 2026 - 15:19 WIB
Farel Prayoga dan Manajernya, Muhammad Rais
Sumber :
  • Instagram @rais_simpson

Dalam wawancara bersama awak media yang diunggah di kanal YouTube Reyben Entertainment pada 4 Januari 2026, Rais tampil bersama Farel Prayoga dan Hagistio Pradika, S.Pd, Wakil Ketua Komnas PA DKI Jakarta. 

Dalam kesempatan itu, Rais mengungkapkan cara dirinya selama ini mengurus dan membimbing Farel.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

farel prayoga
Farel Prayoga, Manager Rais, dan Hagistio Pradika, S.Pd., Wakil Ketua Komnas PA DKI Jakarta. (Sumber: YouTube Reyben Entertainment)

“Dia sebenarnya menyerang saya. Ini kayak serangan apa ya? Awalnya serangannya bicara masalah nominal waktu Farel ngomong di podcast Denny Sumargo,” kata Rais.

Ia menilai persoalan tersebut kemudian berkembang ke mana-mana dan menjadi tidak terarah. Rais lalu memberi contoh keseharian Farel dalam hal penggunaan uang jajan.

“Terus ke mana-mana, jadi ngawur. Karena walau bagaimanapun, contohlah ini kita bicara: ada Farel, ada Pak Tio. Farel, kamu jajan itu dari uang Farel apa uang Om Rais biasanya jajan hari-hari?” ujar Rais.

Menjawab pertanyaan tersebut, Farel Prayoga dengan singkat mengatakan, “Dari uang Om.”

Rais pun melanjutkan penjelasannya terkait nominal uang jajan yang diberikan kepada Farel.

“Sehari kamu bisa Rp300 ribu sampai Rp1 juta, kadang kalau main ya. Tapi bagi saya enggak masalah dan ayahnya tahu, ayahnya tahu banget bagaimana saya memperlakukan Farel,” ungkapnya.

Menurut Rais, perhatiannya terhadap Farel tidak hanya sebatas pekerjaan, tetapi juga pendidikan dan pembentukan karakter.

“Contohlah kenapa saya memilih sekolah Farel yang bagus. Kan mahal sekolah itu, iya kan? Bisa saja saya memasukkan ke sekolah yang lebih murah. Saya menginginkan Farel ini mendapatkan pendidikan yang bagus, mendapatkan hak dia sebagai seorang anak,” jelas Rais.

Ia juga menegaskan adanya aturan ketat yang diterapkan demi kebaikan Farel.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Sebenarnya dia cerdas. Jadi tergantung bagaimana cara kita menjaga dia, mengelola dia. Contohnya, dia keluar rumah sama kawan, dia enggak boleh pulang lewat jam 10 malam. Enggak boleh. Itu peraturan dari Om Rais. Itu untuk siapa? Untuk dia,” katanya.

Aturan tersebut, menurut Rais, tetap disesuaikan dengan kebutuhan anak seusianya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

‎Kepercayaan Diri Tinggi, Mauricio Souza Blak-blakan Persija Jakarta Siap Curi Poin Penuh dari Persib Bandung

‎Kepercayaan Diri Tinggi, Mauricio Souza Blak-blakan Persija Jakarta Siap Curi Poin Penuh dari Persib Bandung

Aura optimisme menyelimuti skuad Persija Jakarta jelang melakoni laga sarat gengsi kontra Persib Bandung.
Viral Video MBG untuk Balita Dikemas dalam Kantong Plastik, BGN Beri Klarifikasi

Viral Video MBG untuk Balita Dikemas dalam Kantong Plastik, BGN Beri Klarifikasi

Namun, setibanya di salah satu titik penyaluran, makanan tersebut diketahui dipindahkan dari ompreng ke dalam kantong plastik oleh salah satu kader posyandu. 
Brimob Polda Sumut Salurkan Bantuan Pendidikan, Sembako, dan Air Bersih bagi Warga Terdampak Bencana di Sibolga dan Tapteng

Brimob Polda Sumut Salurkan Bantuan Pendidikan, Sembako, dan Air Bersih bagi Warga Terdampak Bencana di Sibolga dan Tapteng

Bantuan yang disalurkan meliputi bantuan pendidikan, sembako, hingga distribusi air bersih di sejumlah lokasi terdampak bencana. Personel SAR Batalyon A Pelopor bersinergi dengan Dinas Pendidikan Kabupaten Tapanuli Tengah menyalurkan peralatan kebersihan sekolah serta perlengkapan belajar berupa tas, buku, dan alat tulis ke sekolah darurat SDN 155678 Hutanabolon 2, Kecamatan Tukka, serta UPTD SDN 158505 Tukka.
Sedang Berlangsung! Link Live Streaming Semifinal Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Main Siang Ini

Sedang Berlangsung! Link Live Streaming Semifinal Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Main Siang Ini

Jonatan Christie dan Fajar/Fikri jadi wakil Indonesia yang lolos ke Semifinal Malaysia Open 2026
Merintis dari Rumah, UMKM Bumbu Kemasan Ini Ubah Kesulitan Menjadi Peluang Berkat Pemberdayaan BRI

Merintis dari Rumah, UMKM Bumbu Kemasan Ini Ubah Kesulitan Menjadi Peluang Berkat Pemberdayaan BRI

Perjalanan Iswara Food semakin menunjukkan perkembangan positif ketika Dewi bergabung dalam program pelatihan BRIncubator dari Rumah BUMN BRI Solo
Detik-detik Jembatan Longsor di Kudus, Dua Mobil Terseret ke Jurang

Detik-detik Jembatan Longsor di Kudus, Dua Mobil Terseret ke Jurang

Bencana longsor terjadi menimpa jembatan di sebelah barat Portal Wisata Colo, Desa Colo, Kecamatan Dawe, Kudus, Jawa Tengah pada Jumat (9/1/2026) malam.

Trending

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir dengan ketinggian yang mencapai kisaran 2 meter melanda sejumlah di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati bagian utara, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam.
Denada Bikin Tulisan Menyentuh usai Digugat atas Dugaan Telantarkan Anak Kandung Selama 24 Tahun: I Miss You

Denada Bikin Tulisan Menyentuh usai Digugat atas Dugaan Telantarkan Anak Kandung Selama 24 Tahun: I Miss You

Penyanyi Denada Elizabeth Anggia Ayu Tambunan membuat tulisan rindu mendiang ibunda, almarhumah Emilia Contessa usai digugat anak kandung, Ressa Rizky Rosano.
Ada Tanggul Jebol, Banjir Setinggi Nyaris 2 Meter Landa Sejumlah Desa di Kecamatan Tayu Pati

Ada Tanggul Jebol, Banjir Setinggi Nyaris 2 Meter Landa Sejumlah Desa di Kecamatan Tayu Pati

Banjir dengan ketinggian air sekira 1-2 meter melanda sejumlah wilayah yang berada di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati, Jawa Tengah pada Jumat (9/1/2026).
Bursa Transfer Super League, Persija Jakarta Pastikan Datangkan Pemain Baru yang Berkelas

Bursa Transfer Super League, Persija Jakarta Pastikan Datangkan Pemain Baru yang Berkelas

Persija Jakarta memastikan akan bergerak aktif pada bursa transfer paruh musim demi memperkuat skuad menghadapi putaran kedua kompetisi.
Mulai Kirim Lampu Hijau? Ricky Kambuaya Beri Reaksi Mengejutkan Setelah Dikaitkan dengan Persija Jakarta

Mulai Kirim Lampu Hijau? Ricky Kambuaya Beri Reaksi Mengejutkan Setelah Dikaitkan dengan Persija Jakarta

Pemain Timnas Indonesia dan kapten Dewa United Ricky Kambuaya memberikan respons mengejutkan setelah dikaitkan dengan kontestan Super League Persija Jakarta.
Cerita Unik Jelang El Clasico Indonesia Kontra Persib Bandung, Pemain Asing Persija Tak Sabar Jajal Rantis

Cerita Unik Jelang El Clasico Indonesia Kontra Persib Bandung, Pemain Asing Persija Tak Sabar Jajal Rantis

Para pemain Persija Jakarta, khususnya legiun asing disebut tak sabar ingin menaiki kendaraan taktik baja saat menghadapi Persib Bandung.
Jadwal Semifinal Malaysia Open 2026, Sabtu 10 Januari: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Incar Tiket ke Final

Jadwal Semifinal Malaysia Open 2026, Sabtu 10 Januari: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Incar Tiket ke Final

Berikut jadwal lengkap semifinal Malaysia Open 2026, Sabtu 10 Januari 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT