LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi Pelaksaan Ibadah Haji
Sumber :
  • ANTARA

Menguak Sejarah Penyembelihan Kurban saat Lebaran Haji, Semua Berawal dari Kisah Nabi Ismail

Dalam bulan dzulhijjah ada peristiwa penting dalam Islam yakni perintah Allah SWT kepada Nabi Ibrahim untuk menyembelih anak kesayangannya yakni Nabi Ismail. 

Sabtu, 3 Juni 2023 - 16:18 WIB

“Bertawakkallah kepada Allah yang telah menentukan kehendak-Nya, percayalah kepada kekuasaan-Nya dan rahmat-Nya. Dialah yang memerintah aku membawa kamu ke sini dan Dialah yang akan melindungimu dan menyertaimu di tempat yang sunyi ini. Sesungguh kalau bukan perintah dan wahyunya, tidak sesekali aku tergamak (bimbang) meninggalkan kamu di sini seorang diri bersama puteraku yang sangat ku cintai ini. Percayalah wahai Hajar bahwa Allah Yang Maha Kuasa tidak akan menelantarkan kamu berdua tanpa perlindungan-Nya. Rahmat dan barakah-Nya akan tetap turun di atas kamu untuk selamanya, insya-Allah.”

Setelah mendengar kata-kata itu, Siti Hajar melepaskan genggamannya dan Nabi Ibrahim akhirnya meninggalkan Makkah menuju kembali ke Palestina.

Selama perjalanannya, Nabi Ibrahim memohon kepada Allah untuk perlindungan, rahmat dan berkah serta kurniaan rezeki bagi Ismail dan Siti Hajar yang ia tinggalkan di tempat terasing itu. Kisah ini tercantum dalam Surat Ibrahim ayat 37.

“Ya Rabb kami, sesungguhnya aku telah menempatkan sebagian keturunanku di lembah yang tidak mempunyai tanam-tanaman di dekat rumah Engkau (Baitullah) yang dihormati. Ya Rabb kami (yang demikian itu) agar mereka mendirikan shalat, maka jadikanlah hati sebagian manusia cenderung kepada mereka dan beri rizki mereka dari buah-buahan, mudah-mudahan mereka bersyukur.” (QS. Ibrahim: 37)

Baca Juga :


Ilustrasi Gurun Tempat Nabi Ismail Ditinggalkan (pexels)
 

Kisah Nabi Ismail dan Air Zamzam

Setelah Nabi Ibrahim pergi, lama kelamaan air susu Siti Hajar mengering akibat dirinya kurang asupan makan dan minum. Nabi Ismail yang masih bayi itu pun mulai rewel karena merasa lapar dan haus.

Kemudian, Siti Hajar mendatangi bukit Shafa, gunung yang paling dekat dengannya. Namun di sana ia tak menemukan air ataupun orang yang dapat dimintai bantuan. Lalu ia turun dari bukit Shafa dan menuju  lembah hingga sampailah di bukit kedua yang disebut Marwah. Karena tidak mendapatkan apapun, Siti Hajar kemudian kembali ke Bukit Shafa lalu kembali lagi ke bukit Marwah. Hal itu ia lakukan sebanyak 7 kali. Inilah sejarah dari salah satu rukun dalam melaksanakan ibadah umroh dan haji yang disebut Sa’i. 

Diriwayatkan, bahwa selagi Hajar berada dalam keadaan tidak berdaya dan hampir berputus asa, Allah mengirimkan pertolongan-Nya melalui malaikat Jibril.

” Siapakah sebenarnya engkau ini?” Tanya Malaikat Jibril kepada Siti Hajar.

 ” Aku adalah hamba sahaya Ibrahim”. Jawab Hajar.

” Kepada siapa engkau dititipkan di sini?” tanya Jibril.

” Hanya kepada Allah”,jawab Hajar. Kemudian Jibril berkata 

“Jika demikian, maka engkau telah dititipkan kepada Dzat Yang Maha Pemurah Lagi Maha Pengasih, yang akan melindungimu, mencukupi keperluan hidupmu dan tidak akan mensia-siakan kepercayaan ayah puteramu kepada-Nya.”

Setelah itu, Malaikat Jibril mengajak Siti Hajar ke suatu tempat dan kemudian Malaikat Jibril menginjakkan telapak kakinya kuat-kuat di atas tanah, maka keluarlah air dari tempat tersebut. Itulah air Zamzam yang hingga kini tidak pernah habis meski selalu digunakan oleh seluruh umat Muslim di dunia saat berhaji.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Anjas Asmara Sarankan Skuad Garuda Rekrut Pelatih Kelas Eropa Pep Guardiola, Pantas Saja Calvin Verdonk Mau Terima Tawaran Gabung Timnas Indonesia

Anjas Asmara Sarankan Skuad Garuda Rekrut Pelatih Kelas Eropa Pep Guardiola, Pantas Saja Calvin Verdonk Mau Terima Tawaran Gabung Timnas Indonesia

Inilah dua berita paling populer. Anjas Asmara menyarankan skuad Garuda merekrut pelatih kelas Eropa Pep Guardiola dan pantas saja Calvin Verdonk mau menerima tawaran gabung Timnas Indonesia.
Viral Bea Cukai Diduga Pasang Tarif 30 Persen untuk Peti Mati dari Luar Negeri, Kemenkeu Klarifikasi

Viral Bea Cukai Diduga Pasang Tarif 30 Persen untuk Peti Mati dari Luar Negeri, Kemenkeu Klarifikasi

taf Khusus Menteri Keuangan Yustinus Prastowo mengklarifikasi viralnya keluhan netizen terkait pungutan yang diminta Bea Cukai ketika membawa pulang jenazah dari Penang, Malaysia.
Suhu Panas di Arab Saudi yang Capai 50 Derajat, Jemaah Indonesia Diimbau Jangan Lupa Alas Kaki

Suhu Panas di Arab Saudi yang Capai 50 Derajat, Jemaah Indonesia Diimbau Jangan Lupa Alas Kaki

Suhu panas yang ekstrem di Arab Saudi bisa 50 derajat celcius, mengingatkan peluang kaki melepuh bagi jemaah haji 2024 indonesia. Hal ini diperhatikan dengan...
Legenda Timnas Indonesia Desak PSSI Pecat Shin Tae-yong, Kejujuran Rekan Setim Megawati Hangestri di Red Sparks saat ke Indonesia

Legenda Timnas Indonesia Desak PSSI Pecat Shin Tae-yong, Kejujuran Rekan Setim Megawati Hangestri di Red Sparks saat ke Indonesia

PSSI didesak legenda Timnas Indonesia era 70-an agar memecat Shin Tae-yong serta Kejujuran rekan setim Megawati Hangestri di Red Sparks setibanya di Indonesia.
Cerita Ernando Ari Tagih Kehadiran Maarten Paes di Timnas Indonesia, Bukannya Takut Malah ...

Cerita Ernando Ari Tagih Kehadiran Maarten Paes di Timnas Indonesia, Bukannya Takut Malah ...

Maarten Paes telah mengambil sumpah WNI dan membuatnya sudah bisa bermain untuk Timnas Indonesia. 
Saksi Ceritakan Detik-detik Kecelakaan Maut Bus Rombongan Siswa SMK Depok di Ciater Subang, Diduga Rem Blong dan Lampu Mati, 11 Orang Tewas Bergelimpangan

Saksi Ceritakan Detik-detik Kecelakaan Maut Bus Rombongan Siswa SMK Depok di Ciater Subang, Diduga Rem Blong dan Lampu Mati, 11 Orang Tewas Bergelimpangan

Belasan korban bergelimpangan setelah bus pariwisata Trans Putera Fajar yang mengangkut puluhan siswa dari Depok mengalami kecelakaan maut di Ciater, Subang.
Trending
Eks Bintang Liga Inggris Ini Buat Pengakuan Soal Timnas Indonesia U-23, Katanya Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu ...

Eks Bintang Liga Inggris Ini Buat Pengakuan Soal Timnas Indonesia U-23, Katanya Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu ...

Timnas Indonesia U-23 terus mendapat pujian dari tokoh sepak bola dunia usai tampil menawan di Piala Asia U-23 2024.
Legenda Australia Siap Turun Tangan Bantu Marselino Ferdinan, Tak Disangka Pemain Timnas Indonesia itu akan ...

Legenda Australia Siap Turun Tangan Bantu Marselino Ferdinan, Tak Disangka Pemain Timnas Indonesia itu akan ...

Pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan mendapat pesan menyentuh dari legenda sepak bola Australia usai bermain di Piala Asia U-23 dan playoff Olimpiade
Timnas Indonesia U-23 Selesaikan Piala Asia U-23 dengan Gemilang, 3 Pemain Ini Justru Harus Menghadapi Kenyataan Pahit

Timnas Indonesia U-23 Selesaikan Piala Asia U-23 dengan Gemilang, 3 Pemain Ini Justru Harus Menghadapi Kenyataan Pahit

Sebanyak tiga pemain Timnas Indonesia U-23 ini harus menghadapi kenyataan pahit usai tampil apik di Piala Asia U-23 2024.
Potret-potret Senyuman Lepas sebelum Kecelakaan Mengerikan Bus SMK di Subang

Potret-potret Senyuman Lepas sebelum Kecelakaan Mengerikan Bus SMK di Subang

Baru-baru ini beredar potret-potret senyuman lepas para pelajar SMK Lingga Kencana, sebelum bus yang membawa mereka alami kecelakaan mengerikan, di Subang,
Debut Starter di J1 League Bersama Cerezo Osaka, Rating Justin Hubner Ternyata Sangat Rendah

Debut Starter di J1 League Bersama Cerezo Osaka, Rating Justin Hubner Ternyata Sangat Rendah

Bek Timnas Indonesia, Justin Hubner mendapat rating buruk saat menjalani debut starter di Liga Jepang bersama Cerezo Osaka.
Jeritan Anak ke Ibunya Saat Detik-detik Kecelakaan Maut Bus Rombongan SMK Lingga Kencana Depok di Subang

Jeritan Anak ke Ibunya Saat Detik-detik Kecelakaan Maut Bus Rombongan SMK Lingga Kencana Depok di Subang

Bus rombongan SMK Lingga Kencana Depok alami kecelakaan maut di Jalan Raya Palasari, Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat, Sabtu (11/5/2024).
Saksi Ceritakan Detik-detik Kecelakaan Maut Bus Rombongan Siswa SMK Depok di Ciater Subang, Diduga Rem Blong dan Lampu Mati, 11 Orang Tewas Bergelimpangan

Saksi Ceritakan Detik-detik Kecelakaan Maut Bus Rombongan Siswa SMK Depok di Ciater Subang, Diduga Rem Blong dan Lampu Mati, 11 Orang Tewas Bergelimpangan

Belasan korban bergelimpangan setelah bus pariwisata Trans Putera Fajar yang mengangkut puluhan siswa dari Depok mengalami kecelakaan maut di Ciater, Subang.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Pagi
08:00 - 09:00
Coffee Break
09:00 - 11:00
Best World Boxing
11:00 - 11:30
#DiIndonesiaAja
11:30 - 12:30
Kabar Siang
12:30 - 14:00
Damai Indonesiaku
Selengkapnya