Petugas Mulai Membersihkan Material Longsor yang Menutupi Jalan.
Sumber :
  • Tim tvOne - Edi Mustofa

Longsor di Pekalongan Putus Akses 11 Desa

Rabu, 26 Januari 2022 - 14:30 WIB

 

Akibat banyaknya pepohonan yang besar tumbang dan material di atas Jembatan, dan terbawa longsor membuat jembatan putus dan longsor masuk ke jurang sedalam 50 meter. Sehingga tidak bisa dilalui warga maupun kendaraan. 

 

“Longsor terjadi di sepanjang jalan Lebakbarang - Karanganyar, longsor besar ada lima titik. Longsor ringan terjadi di beberapa titik dan masih bisa dilalui. Sedangkan yang jalur utama di jembatan ini, putus total. Kita masih membersihkan pohon-pohon besar dan membuka jalan di sisi barat jembatan,” lanjutnya.

 

“Sebenarnya jalur lain selain jalur ini, juga terputus di Desa Mendolo. Jalur Desa Tembakangunung, juga ada longsor. Sementara itu, ada 11 desa yang berada di atas di Kecamatan Lebakbarang, terisolir," tambahnya.

 

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:59
09:59
01:27
10:31
01:01
30:44
Viral