Rupiah hari ini 16 Maret 2023 dibuka melemah 51 poin di tengah isu krisis Credit Suisse Bank.
Sumber :
  • Antara/Reno Esnir

Rupiah Hari Ini 16 Maret 2023 Dibuka Melemah 51 Poin di Tengah Isu Krisis Credit Suisse Bank

Kamis, 16 Maret 2023 - 10:45 WIB

Ini memicu kembali kekhawatiran tentang penularan sektor perbankan Amerika Serikat (AS) yang mendunia.

Credit Suisse yang didirikan pada 1856 silam merupakan bank terbesar kedua di Swiss dan memiliki pengaruh penting di pasar modal global.

Sejak 2021, bank diganggu berita negatif. Salah satunya kerugian investasi. Harga saham Credit Suisse terus turun dan nilai pasarnya turun drastis.

Pada awal Februari, Credit Suisse rugi bersih sebesar 7,3 miliar franc Swiss untuk tahun 2022. Sedangkan, pada tahun 2021 rugi bersihnya sebesar 1,7 miliar franc Swiss.

Saham-saham di Credit Suisse terpukul selama 12 bulan terakhir. Sahamnya bernilai sekitar 80 franc Swiss pada tahun 2008. Namun, menyusut menjadi 1,55 franc Swiss pada Rabu (15/3/2023).

Penurunan dipicu ketika pemegang saham terbesarnya, Saudi National Bank, mengatakan tidak bisa memberikan bantuan keuangan untuk pemberi pinjaman.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
11:01
01:35
03:35
03:51
02:43
03:42
Viral