Contoh Kecerdasan Buatan Artificial Intelligence Dalam Bidang Pendidikan.
Sumber :
  • freepik.com

Contoh Kecerdasan Buatan Artificial Intelligence (AI) Dalam Dunia Pendidikan

Senin, 6 Februari 2023 - 01:01 WIB

3. Smart Content
Smart Content merupakan teknologi kecerdasan buatan AI yang berfungsi untuk membagi dan menemukan konten materi dan buku digital yang sudah diprogram secara virtual dengan lebih mudah dan cepat.

Contoh penerapan teknologi ini terdapat di berbagai perpustakaan digital, baik di sekolah, perguruan tinggi, ataupun perpustakaan umum.

Bahkan ada teknologi AI yang lebih lengkap dan canggih bernama Netex Learning. Netex Learning menawarkan platfrom cloud yang dipersonalisasi dengan pelatihan virtual, workshop, dan lainnya. 

Netex Learning akan merekmondasikan berbagai topik multimedia seperti buku, video, dan berbagai pelatihan virtual sesuai dengan apa yang Anda cari.

4. Kecerdasan Buatan Sebagai Presentation Translator
Mirip dengan Voice Assistant dimana teknologi in mengandalkan suara dalam menjalankan fungsinya. 

Presentation Translator memiliki spesifikasi kegunaan untuk menjelaskan atau mempresentasikan sebuah teks dari bahasa yang berbeda ke dalam bahasa yang Anda inginkan seperti pada google translate.

Pengguna hanya perlu mendengarkan berbagai macam teks pidato, artikel, atau buku digital tanpa perlu membaca seperti saat mendengarkan lagu. 

Dengan AI Speech Recognition pengguna bisa membaca dan memahami jurnal, artikel, maupun buku dari bahasa apapun dengan lebih mudah dan cepat.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:06
01:46
08:21
03:43
06:21
13:18
Viral