LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Gedung DPR
Sumber :
  • Antara

Caleg PSI Fokus pada RUU Perampasan Aset Koruptor 

Masih banyaknya kasus-kasus korupsi dengan nilai yang semakin fantastis di tanah air mendapat perhatian tersendiri.

Jumat, 2 Februari 2024 - 21:45 WIB

tvOnenews.com - Masih banyaknya kasus-kasus korupsi dengan nilai yang semakin fantastis di tanah air mendapat perhatian tersendiri dari caleg PSI DKI Jakarta Marsha Damita Siagian. Di hadapan para konstituennya di Jakarta, penyandang gelar doktor dari London College of Fashion tersebut bahkan tak ragu untuk memiskinkan koruptor jika dirinya kelak terpilih sebagai anggota DPR RI. 

"RUU perampasan aset harus segera disahkan menjadi undang-undang untuk memiskinkan koruptor. Jika tidak segera diundangkan maka seorang koruptor tidak akan jera mengingat biasanya hasil korupsi akan lebih besar dari denda yang dijatuhkan atau bisa dibilang seorang koruptor akan untung karena merasa sudah balik modal," tandas Marsha pada Jumat (2/2) di Jakarta. 

Atas dasar hal tersebut dimana tindak pidana korupsi yang terjadi selalu berulang bahkan dengan nilai yang cenderung semakin membesar mulai puluhan juta hingga triliunan rupiah, Marsha yang menyelesaikan bangku SMA-nya Camberwell Girls Grammer Scholl Australia akan terus mendorong RUU perampasan aset disahkan menjadi undang-undang.

"Bisa dikatakan RUU perampasan aset adalah sebuah revolusi penegakan hukum melalui pemulihan aset yang disalahgunakan oleh seorang koruptor untuk dikembalikan kepada kas negara," lanjut Marsha menjelaskan.

Baca Juga :

Selain fokus pada RUU perampasan aset, Marsha yang pernah mengikuti Miss Indonesia 2006 untuk mewakili Provinsi Sumatera utara setiap menemui konstituennya di Jakarta selatan dan Jakarta pusat juga kerap kali menyampaikan program tentang lingkungan hidup. Bagi Marsha, pemanasan global yang berimbas kepada mencairnya es di kutub tidak dapat dihindari dan untuk meminimalisir hal tersebut sebaiknya penggunaan energi hijau disegerakan. 

Caleg PSI Fokus pada RUU Perampasan Aset Koruptor

Marsha yang memulai karir politik sebagai partisan di PSI semenjak tahun 2017 mencontohkan Masjid Wal Adhuna di Muara Baru, Penjaringan, Jakarta utara yang sebagian bangunannya tenggelam akibat banjir rob adalah contoh nyata yang harus disikapi oleh Pemda DKI maupun pemerintah pusat. Untuk itu berkaca dari hal tersebut tandas Marsha isu lingkungan seperti penggunaan energi terbarukan, penggunaan air tanah serta penanaman mangrove dipesisir pantai juga akan disuarakan jika dirinya melenggang ke Senayan. 

Saat disinggung hal apa saja yang telah dilakukan dimasa kampanye dalam upaya memajukan bangsa, Marsha ibu dari tiga orang anak itu mengaku turut membantu pemerintah dalam mencegah penyebaran covid-19 dengan memproduksi Alat Pelindung Diri (APD) yang dibagikan secara cuma-cuma ke tenaga kesehatan. 

Wilayah timur Indonesia seperti Papua dan Maluku dinilai Marsha, wanita yang belajar politik pada alm. Wimar Witoelar semenjak tahun 2006 silam ini, masih membutuhkan uluran tangannya juga pernah dibantunya dengan mengirimkan berbagai bantuan bagi sekolah. Perlengkapan sekolah seperti buku, tas sekolah, penggaris, pulpen, pensil serta lain-lain pernah didonasikan untuk membantu pendidikan di Indonesia bagian timur.(chm)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Jemaah Harus Waspada dengan Beberapa Penyakit Ini saat Puncak Haji di Armuzna

Jemaah Harus Waspada dengan Beberapa Penyakit Ini saat Puncak Haji di Armuzna

Dalam dua hari ke depan, seluruh jemaah haji akan memasuki rangkaian puncak haji. Jemaah haji diimbau untuk mempersiapkan diri dan menjaga kesehatan. 
PKB dan PDIP DKI Resmi Dukung Anies Maju di Pilgub Jakarta, Kubu NasDem Angkat Bicara

PKB dan PDIP DKI Resmi Dukung Anies Maju di Pilgub Jakarta, Kubu NasDem Angkat Bicara

Ketua DPW Partai NasDem Jawa Barat, Saan Mustopa buka suara setelah PKB DKI Jakarta dan PDIP DKI Jakarta resmi dukung Anies Baswedan maju Pilgub Jakarta 2024.
Bawa Timnas Indonesia Lolos ke Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 3 Pemain Skuad Garuda Ini Laris Manis di Bursa Transfer

Bawa Timnas Indonesia Lolos ke Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 3 Pemain Skuad Garuda Ini Laris Manis di Bursa Transfer

Kesuksesan Timnas Indonesia lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia membuat para pemain skuad Garuda laris manis di bursa transfer.
Pabrik Kerupuk dan Makaroni Asrikaton Terbakar, Kerugian Capai Ratusan Juta

Pabrik Kerupuk dan Makaroni Asrikaton Terbakar, Kerugian Capai Ratusan Juta

Kebakaran hebat menimpa sebuah pabrik pengolahan kerupuk dan makroni milik H. Udin (54) yang terletak di Jalan Lanud Abd. Saleh, Desa Asrikaton, Pakis, Malang.
Gus Men Imbau Jemaah Pakai Masker saat di Arafah: Panas dan Berdebu

Gus Men Imbau Jemaah Pakai Masker saat di Arafah: Panas dan Berdebu

Setelah melakukan pemeriksaan fasilitas layanan di Arafah, Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas memberikan imbauan khusus kepada jemaah haji Indonesia. 
Jadi Penyakit Masyarakat, Menko PMK Muhadjir Effendy Sebut Judi Online Ancam Ketahanan Nasional

Jadi Penyakit Masyarakat, Menko PMK Muhadjir Effendy Sebut Judi Online Ancam Ketahanan Nasional

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) RI, Muhadjir Effendy mengharapkan adanya langkah konkret untuk memberantas judi online.
Trending
Setelah Laga, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari: Kiper Timnas Indonesia Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Setelah Laga, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari: Kiper Timnas Indonesia Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Pelatih Filipina Tom Saintfiet menuding kiper Timnas Indonesia Ernando Ari sebagai penyebab cederanya Adrian Ugelvik (86’). Menurutnya kejadian tersebut harus-
Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Thom Haye Singgung Suporter Timnas Indonesia Usai Kalahkan Filipina dan Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Thom Haye Singgung Suporter Timnas Indonesia Usai Kalahkan Filipina dan Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Calvin Verdonk terkejut panasnya Stadion GBK dan Thom Haye singgung suporter Timnas Indonesia usai kalahkan Filipina dan lolos ke putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.
Kecewa dengan Ragnar Oratmangoen dan Penyerang Timnas Indonesia Lain, Shin Tae-yong Ingin Cari Pemain Naturalisasi Baru

Kecewa dengan Ragnar Oratmangoen dan Penyerang Timnas Indonesia Lain, Shin Tae-yong Ingin Cari Pemain Naturalisasi Baru

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, menunjukkan rasa kecewanya kepada lini depan skuad Garuda saat mengalahkan Filipina.
Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha

Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha

Anggy Umbara Singgung Ayah Eky Iptu Rudiana Beri Peringatan ini, hingga Habib Bahar bin Smith Berani Jujur soal Gus Baha, merupakan dua artikel populer. Simak!
Tolak Tawaran Timnas Cape Verde, Wonderkid Liga Portugal Berdarah Indonesia Ini Siap Bela Timnas Indonesia, Tak Disangka Alasannya...

Tolak Tawaran Timnas Cape Verde, Wonderkid Liga Portugal Berdarah Indonesia Ini Siap Bela Timnas Indonesia, Tak Disangka Alasannya...

Ada banyak cara yang dilakukan oleh PSSI selaku Federasi Sepakbola Indonesia untuk meningkatkan kualitas dan membawa Timnas Indonesia bisa lebih berprestasi.
Kiper yang Bawa Persib Juara Kaget Timnas Indonesia Isinya Bukan Pemain Liga 1, Banyak Wajah Tak Familiar dari Klub Belanda

Kiper yang Bawa Persib Juara Kaget Timnas Indonesia Isinya Bukan Pemain Liga 1, Banyak Wajah Tak Familiar dari Klub Belanda

Kevin Mendoza mendapatkan kesempatan tampil membela Filipina pada laga kontra Timnas Indonesia di laga terakhir putaran dua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 
Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Terbantu dengan Suporter Timnas Indonesia

Calvin Verdonk Terkejut Panasnya Stadion GBK, Terbantu dengan Suporter Timnas Indonesia

Calvin Verdonk langsung mengisi posisi sebelas pertama pada laga terakhir putaran dua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia melawan Filipina. 
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Indonesia Business Forum
21:00 - 22:00
Kabar Utama 2
22:00 - 22:30
Panggilan Baitullah
22:30 - 23:30
Kabar Hari ini
23:30 - 00:00
Indonesia Mengingat
Selengkapnya