News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Modus Tiga WNA Asal Iran Selundupkan Bahan Sabu dalam Paket Keramik Jerman-Indonesia

Direktorat Tindak Pidana Narkoba (Ditipidnarkoba) Bareskrim Polri mengungkap modus WNA asal Iran yang miliki kitchen lab narkotika jenis sabu di Apartemen Tebet
Jumat, 11 November 2022 - 19:13 WIB
Paket keramik yang berisikan sabu dari Jerman pada kasus kitchen lab narkotika jenis sabu di Apartemen Casa Grande Kasablanka, Jakarta Selatan
Sumber :
  • Tvonenews.com/Rizki Amana

Kata ia dua tersangka yakni MHD dan AK mendapatkan sabu tersebut dari seseorang tersangka lain berinisial S yang masih berstatus sebagai daftar pencarian orang (DPO).  

Narkoba jenis sabu itupun diselundupkan melalui paket keramik yang dikirimkan dari Jerman oleh DPO tersebut.  

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Terkait dengan narkotik kitchen lab yang berhasil kita ungkap ini merupakan jaringan dari Iran yang bekerja sama dengan jaringan dari Jerman. Awal mula pengungkapan yang Kami mendapatkan informasi bahwa ada pengiriman barang berupa keramik yang diduga di dalamnya berisi sabu-sabu," ungkapnya.  

Adapun saat ini phak Bareskrim Polri tengah menelusuri terkait lab dapur narkotika jenis sabu jaringan internasional tersebut.  

Sementara para tersangka dijerat Pasal 114 ayat 2 juncto Pasal 132 ayat 1 UU Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika subsider Pasal 113 ayat 2 juncto Pasal 132 ayat 1 UU Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika, dengan ancaman maksimal hukuman mati. (raa/put/muu) 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Terungkap Identitas Asli Wanita yang Beratribut Pramugari Batik Air, Akui Ikut Penerbangan dari Palembang

Terungkap Identitas Asli Wanita yang Beratribut Pramugari Batik Air, Akui Ikut Penerbangan dari Palembang

Viral pramugari gadungan yang berpenampilan lengkap seperti pramugari Batik Air.
Janice Tjen Alihkan Fokus ke WTA 250 Hobart Usai Dinyatakan Kalah WO di Auckland

Janice Tjen Alihkan Fokus ke WTA 250 Hobart Usai Dinyatakan Kalah WO di Auckland

Janice Tjen langsung mengalihkan fokusnya untuk tampil di ajang WTA 250 Hobart usai dinyatakan kalah secara WO (walkover) di ASB Classic di Auckland, Selandia Baru.
Pramugari Gadungan Bikin Gaduh di Bandara Tak Ditahan, Ini Alasan Khairun Nisya Nekat Pakai Seragam Palsu

Pramugari Gadungan Bikin Gaduh di Bandara Tak Ditahan, Ini Alasan Khairun Nisya Nekat Pakai Seragam Palsu

Sebelum identitas aslinya terungkap, ia sempat mengaku sebagai cabin crew yang masuk melalui jalur fast track.
Media Italia Berbondong-bondong Sindir Jay Idzes usai Sassuolo Dihajar Juventus 0-3: Blunder Fatal

Media Italia Berbondong-bondong Sindir Jay Idzes usai Sassuolo Dihajar Juventus 0-3: Blunder Fatal

Blunder Jay Idzes jadi sorotan berbagai media Italia saat Sassuolo dibantai Juventus 0-3.
Baru Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Langsung Diincar Klub Raksasa

Baru Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Langsung Diincar Klub Raksasa

Ruben Amorim baru saja dipecat dari kursi pelatih Manchester United (MU). Namun, beberapa klub dikabarkan sudah tertarik meminanganya yang pada saat ini sedang menganggur.
Juventus Tiba-Tiba Pamer Foto Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes di Tengah Bursa Transfer Januari, Netizen: Angkut

Juventus Tiba-Tiba Pamer Foto Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes di Tengah Bursa Transfer Januari, Netizen: Angkut

Juventus mendadak memamerkan foto kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes, di saat bursa transfer tengah berlangsung di bulan Januari. Netizen memberikan reaksi yang menggoda.

Trending

Sosok Khairun Nisya, Pramugari Gadungan Viral Usai Lolos Pemeriksaan Bandara, Diduga Bukan Kali Pertama

Sosok Khairun Nisya, Pramugari Gadungan Viral Usai Lolos Pemeriksaan Bandara, Diduga Bukan Kali Pertama

Nama Khairun Nisa menjadi sorotan publik setelah aksinya terbongkar di media sosial. Dengan penampilan yang dinilai sangat meyakinkan, ia mengenakan seragam lengkap pramugari
Bermodal Baju Kebaya dan Rambut Sasak, Pramugari Gadungan Nekat Naik Pesawat Viral di Media Sosial

Bermodal Baju Kebaya dan Rambut Sasak, Pramugari Gadungan Nekat Naik Pesawat Viral di Media Sosial

Viral di media sosial sebuah video yang memperlihatkan seorang pramugari gadungan diamankan petugas keamanan.
3 Aksi Pelanggaran 'Horor' di Sepak Bola Indonesia dalam Satu Pekan, Berbuah Sanksi Larangan Seumur Hidup

3 Aksi Pelanggaran 'Horor' di Sepak Bola Indonesia dalam Satu Pekan, Berbuah Sanksi Larangan Seumur Hidup

Inilah rangkaian pelanggaran horor dalam sepak bola Indonesia yang bahkan terjadi dalam waktu satu pekan saja. Hukuman larangan main seumur hidup dijatuhkan.
Viral! Anggota DPRD Ogan Ilir Fraksi Gerindra Resmi Ditahan, Diduga Terlibat Mafia Tanah Rugikan Negara Rp10,5 Miliar

Viral! Anggota DPRD Ogan Ilir Fraksi Gerindra Resmi Ditahan, Diduga Terlibat Mafia Tanah Rugikan Negara Rp10,5 Miliar

Penahanan Yansori berlangsung dramatis dan menjadi perhatian publik. Ia diamankan secara paksa sesaat setelah mengikuti Sidang Paripurna Istimewa DPRD Ogan Ilir dalam rangka HUT ke-22 Kabupaten Ogan Ilir di Gedung Paripurna DPRD, Kompleks Perkantoran Terpadu Tanjung Senai, Indralaya.
Darren Fletcher Umumkan Nasibnya di Manchester United usai Nama Ole Gunnar Solskjaer Mencuat dalam Bursa Pelatih Baru

Darren Fletcher Umumkan Nasibnya di Manchester United usai Nama Ole Gunnar Solskjaer Mencuat dalam Bursa Pelatih Baru

Darren Fletcher mengumumkan nasibnya di Manchester United usai laga kontra Burnley. Pencarian pelatih baru tengah berlangsung dan Ole Gunnar Solskjaer masuk dalam bursa.
Media Belanda Ingatkan Timnas Indonesia soal Masa Kelam John Herdman, Pernah Alami Kekerasan hingga Nyaris Kehilangan Nyawa

Media Belanda Ingatkan Timnas Indonesia soal Masa Kelam John Herdman, Pernah Alami Kekerasan hingga Nyaris Kehilangan Nyawa

Media Belanda menyoroti masa lalu kelam John Herdman, pelatih baru Timnas Indonesia yang pernah mengalami kekerasan brutal hingga nyaris kehilangan nyawa.
Pramugari Gadungan yang Viral di Media Sosial Akhirnya Minta Maaf ke Batik Air dan Lion Group, Nisya Berjanji Tak akan Beraksi Lagi

Pramugari Gadungan yang Viral di Media Sosial Akhirnya Minta Maaf ke Batik Air dan Lion Group, Nisya Berjanji Tak akan Beraksi Lagi

Pramugari gadungan yang viral di media sosial akhirnya minta maaf. Secara khusus dia menyampaikan permintaan maafnya kepada Batik Air dan Lion Group.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT