LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Suasana kegiatan Salat Id Idulfitri 1444 Hijriah di Lapas Klas I Tangerang
Sumber :
  • Tim tvOnenews/Rizki Amana

Cerita Narapidana Narkotika di Lapas Klas 1 Tangerang: Tahan Rindu Rayakan Idul Fitri Bersama Keluarga Tercinta

Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah bersama sanak keluarga merupakan impian bagi setiap individu yang merayakannya tak terkecuali narapidana di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas 1 Tangerang, Banten. 

Sabtu, 22 April 2023 - 14:17 WIB

Tangerang, tvOnenews.com - Allahu Akbar, Allahu Akbar, Allahu Akbar takbir berkumandang menandakan datangnya Idul Fitri 1444 Hijriah usai satu bulan penuh menjalani ibadah puasa

Tentunya pada Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah bersama sanak keluarga merupakan impian bagi setiap individu yang merayakannya tak terkecuali narapidana di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas 1 Tangerang, Banten. 

Begitu gambaran perasaan Alfiansyah selaku narapidana Lapas Klas 1 Tangerang dengan rasa rindu yang menghantuinya untuk dapat merayakan Hari Raya Idul Fitri bersama sanak keluarga tercinta. 

"Itulah kerinduan yang saya rasakan sebagai warga binaan di sini, sudah pasti adanya rindu dengan keluarga, saudara," kata Alfiansyah dengan bibir bergumam mengingat momen merayakan Hari Raya Idul Fitri bersama keluarganya saat ditemui di lokasi, Kota Tangerang, Banten, Sabtu (22/4/2023).

Baca Juga :

Pria yang divonis 17 tahun penjara akibat kasus penyalahgunaan narkotika ini terhanyut dalam ingatannya saat masih dapat merayakan Hari Raya Idulfitri bersama keluarga tercinta di kediamannya. 

Namun, dirinya tak banyak mengeluh dengan kondisi yang harus dihadapi akibat perbuatannya tersebut. 

Ia hanya memaklumi jika dirinya masih harus memendam lama rasa keinginan momen merayakan Hari Raya Idul Fitri bersama sanak keluarga di kediamannya. 

Pasalnya, Alfiansyah terbilang baru menjalani 7 tahun penjara dari 17 tahun masa hukumannya. 

"Tentu saja kalau kita di luar kita bisa berlebaran dengan keluaraga otomatis notabennya keluarga besar. Namun kalau di sini saya pun merasa bersyukur oleh Allah SWT karena diberikan keluarga yang memang sama-sama kita juga merindukan keluaraga yang ada di luar," ungkap narapidana yang mendapatkan remisi hukuman sebanyak dua bulan di Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah ini. 

Kendati demikian, rasa rindu yang ditahan itu diakuinya terbayarkan dengan nuansa Hari Raya Idul Fitri di Lapas Klas 1 Tangerang. 

Sebab, dirinya kerap dibesuk sejumlah anggota keluarganya hingga merayakan lebaran bersama narapidana lainnya. 

Tak hanya itu, nuansa makan bersama dengan para narapidana serta petugas Lapas Klas diakuinya mencungkil sedikit rasa rindu berkumpul dengan keluarga tercinta saat lebaran tiba. 

"Kalau di sini kita ya lebih ke teman-teman yang lain, yang senasib tetapi di sini sangat harmonis. Biasanya kita ada halal bi halal sesama para petugas dan sesama warga binaan di sini dan para santri-santri khsususnya malam kita adakan halal bi halal," katanya. 

Di sisi lain, ia mengaku ke depan bakal terus memperbaiki diri agar dapat kembali merayakan Hari Raya Idul Fitri bersama sanak keluarga tercinta. 

"Intinya harapan ke depan kita beristiqomah nanti setelah ke luar, setalah menjalani Idulfitri di Lapas ini," pungkasnya. (raa/ree)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
9 WNA Asal China Terombang-ambing di Laut Pantai Ujunggenteng, Polres Sukabumi Serahkan Masalah ke Imigrasi

9 WNA Asal China Terombang-ambing di Laut Pantai Ujunggenteng, Polres Sukabumi Serahkan Masalah ke Imigrasi

Masyarakat dikejutkan dengan subuah kapal yang mengangkut sembilan WNA asal China dan tiga orang ABK terombang-ambing di laut Pantai Ujunggenteng, Ciracap, Sukabumi, Jawa Barat (Jabar)
Sosok Penting yang Buat Thom Haye Mau Dinaturalisasi dan Perkuat Timnas Indonesia, Sekali Telepon Bintang Belanda Itu Langsung Bersedia

Sosok Penting yang Buat Thom Haye Mau Dinaturalisasi dan Perkuat Timnas Indonesia, Sekali Telepon Bintang Belanda Itu Langsung Bersedia

Sosok Fardy Bachdim jadi salah satu kunci dibalik suksesnya proses naturalisasi Thom Haye hingga perkuat Timnas Indonesia di ajang Kualifikasi Piala Dunia 2026.
PP Muhammadiyah Apresiasi Langkah Pemerintah Bentuk Satgas Judi Online: Berantas Hingga Akar-akarnya!

PP Muhammadiyah Apresiasi Langkah Pemerintah Bentuk Satgas Judi Online: Berantas Hingga Akar-akarnya!

Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah mengapresiasi langkah pemerintah dalam membentuk Satuan Tugas Pemberantasan Perjudian Online (Satgas Judi Online) guna mengentaskan praktik haram tersebut di Indonesia.
Luar Biasa Efek Sering Diajak ke Masjid Sadarkan Pemain Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen Putuskan Mualaf, Katanya Islam Ajarkan ...

Luar Biasa Efek Sering Diajak ke Masjid Sadarkan Pemain Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen Putuskan Mualaf, Katanya Islam Ajarkan ...

Pemain Timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen memutuskan mualaf bukan pilihan yang mudah. Sebab kita tahu dia lahir di tengah keluarga non muslim, simak ceritanya
Delapan Calon Haji Embarkasi Medan Wafat di Tanah Suci

Delapan Calon Haji Embarkasi Medan Wafat di Tanah Suci

Sebanyak delapan calon haji (calhaj) dari berbagai kelompok terbang (kloter) Embarkasi Medan asal Provinsi Sumatera Utara wafat di Tanah Suci.
Bikin Resah Pengoplosan Gas LPG 3 Kilogram, Polda Bali Ringkus Pemilik Rumah Terduga Pelaku Temukan Barang Bukti Ini

Bikin Resah Pengoplosan Gas LPG 3 Kilogram, Polda Bali Ringkus Pemilik Rumah Terduga Pelaku Temukan Barang Bukti Ini

Kepolisian Polda Bali, mengungkap pengoplosan gas subsidi LPG 3 kilogram (kg) atau gas melon dan menangkap satu orang pelaku berinisial IWR.
Trending
Merinding, Thom Haye dan Ivar Jenner Ungkap Jujur Betapa Bangganya Bisa Membela Timnas Indonesia, Tak Disangka Kata-kata Ini Sampai Keluar ...

Merinding, Thom Haye dan Ivar Jenner Ungkap Jujur Betapa Bangganya Bisa Membela Timnas Indonesia, Tak Disangka Kata-kata Ini Sampai Keluar ...

Pemain naturalisasi timnas Indonesia, Ivar Jenner dan Thom Haye memberikan tanggapannya soal rasa bangga membela tim Garuda meski banyak cibiran yang datang.
Bukan Shalat Tahajud, Waktu Taubat yang Terbaik di Momen ini, Ustaz Adi Hidayat Bilang Dosa Langsung Dihapus oleh Allah SWT

Bukan Shalat Tahajud, Waktu Taubat yang Terbaik di Momen ini, Ustaz Adi Hidayat Bilang Dosa Langsung Dihapus oleh Allah SWT

Ustaz Adi Hidayat menegaskan shalat tahajud bukan soal tentang waktu terbaik untuk taubat. UAH ungkap momen ini segala dosa langsung diampuni oleh Allah SWT.
Hasil Euro 2024 Turki vs Georgia: Gol Sensasional Wonderkid 19 Tahun Bawa Calhanoglu cs Menang 3-1 dan Kuasai Grup F

Hasil Euro 2024 Turki vs Georgia: Gol Sensasional Wonderkid 19 Tahun Bawa Calhanoglu cs Menang 3-1 dan Kuasai Grup F

Hasil pertandingan Euro 2024 antara Turki vs Georgia pada Selasa (18/06/24) malam WIB, tim The Crescent-Stars berhasil amankan tiga poin penuh usai menang 3-1.
Nabi Muhammad SAW Ingatkan Sebelum Sholat Subuh Amalkan Zikir ini 100 Kali, Langsung Diserbu Rezeki Kata Habib Novel Alaydrus

Nabi Muhammad SAW Ingatkan Sebelum Sholat Subuh Amalkan Zikir ini 100 Kali, Langsung Diserbu Rezeki Kata Habib Novel Alaydrus

Habib Novel Alaydrus membagikan rahasia amalan zikir sebelum sholat Subuh ini. Harus dibaca 100 kali sesuai anjuran dari Nabi Muhammad SAW kepada sahabatnya.
Skuad Mewah Timnas Indonesia! Dari Kiper hingga Striker, 5 Grade A Eropa Ini Berpotensi Gabung Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Skuad Mewah Timnas Indonesia! Dari Kiper hingga Striker, 5 Grade A Eropa Ini Berpotensi Gabung Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia diprediksi semakin tangguh lantaran 5 pemain keturunan Eropa kabarnya bakal dinaturalisasi dan gabung Garuda di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Suara Hati Yance Sayuri Pada Mantan Pelatih Setelah Pamit dari PSM Makassar: Coach Izinkan Saya ...

Suara Hati Yance Sayuri Pada Mantan Pelatih Setelah Pamit dari PSM Makassar: Coach Izinkan Saya ...

Yance dan Yakob Sayuiri memutuskan untuk hengkang dari PSM Makassar yang telah membesarkan nama Sayuri Bersaudara hingga akhirnya dipanggil ke Timnas Indonesia.
Coach Justin Revisi Julukan The Professor untuk Thom Haye, Menurutnya Ini Julukan Lebih Tepat, Apa Itu?

Coach Justin Revisi Julukan The Professor untuk Thom Haye, Menurutnya Ini Julukan Lebih Tepat, Apa Itu?

Pandit senior, Coach Justin blak-blakan memberikan julukan baru untuk Thom Haye, setelah sudah dikenal sebagai 'The Professor' oleh suporter timnas Indonesia.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
06:30 - 08:30
Apa Kabar Indonesia Pagi
08:30 - 09:30
Kabar Utama Pagi
09:30 - 10:00
Hidup Sehat
10:00 - 10:30
Inspirasi Pagi
Selengkapnya