News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pandji Pragiwaksono Buka Suara Usai Materi “Mens Rea” Viral dan Berujung Laporan Polisi

Pandji Pragiwaksono buka suara usai materi Mens Rea viral dan berujung laporan ke Polda Metro Jaya. Polisi benarkan laporan dan lakukan klarifikasi.
Jumat, 9 Januari 2026 - 21:00 WIB
Komika, Pandji Pragiwaksono.
Sumber :
  • Youtube Total Politik

“Benar bahwa hari ini, 8 Januari, ada laporan dari masyarakat,” kata Budi saat dikonfirmasi, Jumat (9/1/2026).

Menurut Budi, laporan itu mempermasalahkan dugaan penghasutan di muka umum serta dugaan penistaan agama yang diduga disampaikan Pandji dalam acara Mens Rea.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Penyidik akan melakukan klarifikasi dan analisa barang bukti. Kami mengimbau masyarakat agar bijak dalam menyampaikan informasi dan memberi ruang bagi penyelidik dalam proses penegakan hukum,” ujarnya.

Tuduhan dan Pasal yang Dipersoalkan

Pelapor diketahui bernama Rizki Abdul Rahman Wahid, yang mengaku sebagai Presidium Angkatan Muda NU dan mewakili Aliansi Muda Muhammadiyah.

Dalam laporannya, Pandji diduga melanggar:

  • UU Nomor 1 Tahun 2023 (KUHP baru) Pasal 300 dan 301

  • Dugaan tindak pidana agama dan kepercayaan

  • Dugaan penghasutan dan pencemaran nama baik

Kasus ini memicu perdebatan publik mengenai batas kebebasan berekspresi, terutama dalam konteks seni dan komedi satir.

PBNU dan Muhammadiyah Tegaskan Bukan Representasi Resmi

Di tengah polemik, Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) dan Pimpinan Pusat Muhammadiyah menyatakan bahwa kelompok pelapor bukan bagian dari struktur resmi organisasi.

Ketua PBNU, Ulil Abshar Abdalla, menegaskan bahwa Angkatan Muda NU tidak merepresentasikan PBNU maupun lembaga turunannya.

“Kalau representasi PBNU jelas tidak,” kata Ulil.

Ia menjelaskan, NU kerap menjadi nama yang digunakan kelompok spontan dan temporer yang tidak memiliki legitimasi organisasi.

“Ada yang bikin gerakan atas nama NU, umurnya mungkin hanya beberapa jam saja. Setelah itu ya hilang,” ujarnya.

Ulil juga menyesalkan langkah pelaporan terhadap komedian. Menurutnya, ruang humor justru dibutuhkan di tengah kehidupan masyarakat.

“Kita butuh banyak ketawa di negeri ini. Kasihan kalau komedian yang bikin banyak orang tertawa harus dilaporkan ke aparat hukum. Humor adalah koentji,” katanya.

Proses Hukum Berjalan

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Hingga kini, Polda Metro Jaya masih berada pada tahap awal penyelidikan. Polisi belum menetapkan status hukum terhadap Pandji Pragiwaksono dan masih melakukan klarifikasi atas laporan yang masuk.

Sementara itu, pernyataan Pandji yang tenang dan bernada positif dinilai sebagian publik sebagai sikap menunggu proses hukum sembari tetap menghargai seni dan kebebasan berekspresi. (nsp)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Pasokan Terhenti, Harga BBM di Nunukan Dijual hingga Rp35 Ribu per Botol

Pasokan Terhenti, Harga BBM di Nunukan Dijual hingga Rp35 Ribu per Botol

Warga kesulitan mendapatkan BBM, bahkan sebagian tidak dapat beraktivitas karena kehabisan bahan bakar.
Megawati Buka Suara Soal Bencana di Sumatera, Kritik Tajam Pemerintah

Megawati Buka Suara Soal Bencana di Sumatera, Kritik Tajam Pemerintah

Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri, melontarkan kritik tajam terhadap kebijakan pemerintah yang dinilai menjadi akar penyebab rentetan bencana alam di wilayah Sumatera.
Gol Cepat Osimhen Ubah Segalanya, Nigeria Hentikan Langkah Aljazair di AFCON 2025

Gol Cepat Osimhen Ubah Segalanya, Nigeria Hentikan Langkah Aljazair di AFCON 2025

Timnas Nigeria memastikan langkah ke babak semifinal Piala Afrika (AFCON) 2025 setelah mengalahkan Aljazair dengan skor 2-0 pada laga perempat final yang berlangsung di Marrakech Stadium.
Medan Berat Bukan Halangan, Prajurit TNI Jalan Kaki Tembus Hutan Demi Suplai Logistik Korban Bencana Sumatera di Wilayah Pelosok

Medan Berat Bukan Halangan, Prajurit TNI Jalan Kaki Tembus Hutan Demi Suplai Logistik Korban Bencana Sumatera di Wilayah Pelosok

TNI terus bergerak memastikan seluruh bantuan logistik bagi korban bencana di Pulau Sumatera tersalurkan secara merata, termasuk ke wilayah-wilayah yang sulit dijangkau.
Piala FA Panas! Manchester City Permalukan Exeter City dengan Skor Mencolok

Piala FA Panas! Manchester City Permalukan Exeter City dengan Skor Mencolok

Manchester City melaju tanpa hambatan ke babak selanjutnya Piala FA 2025/26 usai menghancurkan tim divisi tiga, Exeter City, dengan skor telak 10-1 dalam pertandingan yang digelar di Stadion Etihad, Sabtu (10/1/2026).
Tak Hanya Medali Emas, Atlet Taekwondo Indonesia Ini Dapat Kenaikan Pangkat Luar Biasa

Tak Hanya Medali Emas, Atlet Taekwondo Indonesia Ini Dapat Kenaikan Pangkat Luar Biasa

Atlet taekwondo Indonesia peraih medali emas SEA Games 2025 Thailand, Letnan Dua Infanteri Muhammad Alfi Kusuma, mendapat Kenaikan Pangkat Luar Biasa (KPLB) menjadi Letnan Satu Infanteri.

Trending

Puncak Klasemen Super League Jadi Taruhan, Persib Siap Hadang Persija di GBLA

Puncak Klasemen Super League Jadi Taruhan, Persib Siap Hadang Persija di GBLA

Dua raksasa sepak bola Indonesia, Persib Bandung dan Persija Jakarta, bakal saling sikut demi memperebutkan posisi puncak klasemen BRI Super League 2025/2026.
Erick Thohir Pasang Target Tinggi! Indonesia Bidik 82 Emas di ASEAN Para Games 2025

Erick Thohir Pasang Target Tinggi! Indonesia Bidik 82 Emas di ASEAN Para Games 2025

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Erick Thohir optimistis Kontingen Indonesia mampu memenuhi target ambisius pada ajang ASEAN Para Games 2025 yang akan digelar di Thailand pada 20–26 Januari 2025.
Analisis BMKG: Gempa Kuat di Talaud Dipicu Deformasi Lempeng Maluku

Analisis BMKG: Gempa Kuat di Talaud Dipicu Deformasi Lempeng Maluku

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memberikan penjelasan ilmiah terkait gempa bumi tektonik yang mengguncang wilayah Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara, Sabtu (10/1) malam. 
Gol Cepat Osimhen Ubah Segalanya, Nigeria Hentikan Langkah Aljazair di AFCON 2025

Gol Cepat Osimhen Ubah Segalanya, Nigeria Hentikan Langkah Aljazair di AFCON 2025

Timnas Nigeria memastikan langkah ke babak semifinal Piala Afrika (AFCON) 2025 setelah mengalahkan Aljazair dengan skor 2-0 pada laga perempat final yang berlangsung di Marrakech Stadium.
Piala FA Panas! Manchester City Permalukan Exeter City dengan Skor Mencolok

Piala FA Panas! Manchester City Permalukan Exeter City dengan Skor Mencolok

Manchester City melaju tanpa hambatan ke babak selanjutnya Piala FA 2025/26 usai menghancurkan tim divisi tiga, Exeter City, dengan skor telak 10-1 dalam pertandingan yang digelar di Stadion Etihad, Sabtu (10/1/2026).
Kejutan Gila di Piala FA, Crystal Palace Tersingkir dari Tim Non-Liga Macclesfield FC

Kejutan Gila di Piala FA, Crystal Palace Tersingkir dari Tim Non-Liga Macclesfield FC

Kejutan sensasional terjadi pada babak ketiga Piala FA 2025/26. Crystal Palace, yang berstatus sebagai juara bertahan, harus tersingkir secara memalukan usai takluk 1-2 dari tim non-liga, Macclesfield FC, dalam laga yang digelar di The Leasing.com Stadium, Sabtu (10/1/2026).
Xabi Alonso Tegas: Real Madrid Tak Akan ‘Bunuh Diri’ demi Mbappe di Final

Xabi Alonso Tegas: Real Madrid Tak Akan ‘Bunuh Diri’ demi Mbappe di Final

Real Madrid bersikap sangat berhati-hati terkait peluang Kylian Mbappe tampil pada laga final Piala Super Spanyol 2026 menghadapi Barcelona. Duel El Clasico tersebut akan digelar di Jeddah, Arab Saudi, Senin (12/1/2026) dini hari WIB.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT