LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kasal resmikan dua kapal penyapu ranjau buatan Jerman
Sumber :
  • Antara

Kasal Resmikan Dua Kapal Perang Jenis Buru Atau Penyapu Ranjau Produksi Jerman

Kasal Laksamana TNI Yudo Margono resmikan 2 kapal jenis "Mine Counter-Measure Vessel" (MCMV) kapal perang jenis buru produksi Abeking & Rasmussen Shipyard Jerman

Rabu, 12 Oktober 2022 - 19:54 WIB

Jakarta - Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono meresmikan dua kapal jenis "Mine Counter-Measure Vessel" (MCMV) yang merupakan kapal perang jenis buru atau penyapu ranjau produksi Abeking & Rasmussen Shipyard, Jerman.

Kedua kapal MCMV 60 itu diberi nama Pulau Fani dan Pulau Fanildo. Kasal Yudo pun meluncurkan satu kapal, Pulau Fani di Galangan Abeking & Rasmussen, Lemwerder, Jerman Selasa (11/10).

Siaran pers yang diterima dari Dinas Penerangan TNI AL (Dispenal) di Jakarta, Rabu, pemberian nama kedua kapal tersebut secara seremonial diberikan oleh Ibu Vero Yudo Margono selaku "Ibu Kandung Kapal" dengan prosesi pemotongan tali pengikat kendi untuk pemecahan kendi ke badan kapal, selanjutnya Ibu Wamenhan menekan tombol nama kapal.

Sementara pelaksanaan launching Kapal Pulau Fani ditandai dengan dengan memotong tali tambat kapal dengan menggunakan kampak oleh Kasal Laksamana Yudo.

Yudo menyebutkan, kedua kapal jenis MCMV buatan A&R ini lebih canggih dengan teknologi peperangan ranjau modern dibandingkan kapal buru ranjau yang telah dioperasionalkan TNI AL sekarang.

Baca Juga :

Kedua kapal itu memiliki beberapa keistimewaan di antaranya berbahan baja non-magnetik yang sementara ini hanya ada di galangan luar Indonesia, memiliki "degausing system" untuk mengurangi kemagnetan kapal, dan dilengkapi penggerak motor elektrik untuk mengurangi tingkat kebisingan.
 
Selain itu, kapal itu memiliki dimensi yang lebih besar dengan panjang 61,4 meter dan lebar 11,1 meter, memiliki peralatan sonar terbaru yang mampu mendeteksi dan mengklasifikasi kontak bawah air, memiliki ROV (Remotely Operated Vehicle) untuk identifikasi dan netralisasi ranjau, AUV (Autonomous Underwater Vehicle) untuk membantu mendeteksi dan mengklasifikasi kontak bawah air
 
Serta akan dilengkapi dengan USV (Unmanned Surface Vessel) yakni kapal tanpa awak untuk pemburuan dan penyapuan ranjau.
 
Pembangunan kapal perang secara berkelanjutan ini merupakan program prioritas Kasal Yudo yang berkomitmen meningkatkan dan mengembangkan kekuatan dan kemampuan pertahanan secara profesional, khususnya pertahanan matra laut yang syarat dengan teknologi dan perkembangannya sangat dinamis.
 
Urgensi pengadaan kedua kapal tersebut adalah dikarenakan Indonesia memiliki laut yang sangat luas, dimana 2/3 wilayah Indonesia terdiri dari lautan yang masih banyak terdapat ranjau laut peninggalan perang dunia ke-2, di samping itu juga karena dinamis nya perkembangan teknologi persenjataan ranjau saat ini.
 
"TNI AL perlu kapal MCMV untuk menjaga perairan Indonesia aman, bebas dari gangguan dan ancaman senjata bawah air terutama ranjau, serta untuk membersihkan perairan Indonesia yang masih memiliki potensi bahaya ranjau," jelas Yudo.

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Belajar dari Pengalaman, Ini Satu-satunya Cara Agar Elkan Baggott Bisa Dipanggil Lagi Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia

Belajar dari Pengalaman, Ini Satu-satunya Cara Agar Elkan Baggott Bisa Dipanggil Lagi Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia

Hubungan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, dengan Elkan Baggott diduga kuat sedang tidak baik-baik saja.
Terungkap! Ini yang Dilakukan Para Napi Pembunuhan Vina di Lapas, Ungkap Fakta Mengejutkan ke Napi Lain

Terungkap! Ini yang Dilakukan Para Napi Pembunuhan Vina di Lapas, Ungkap Fakta Mengejutkan ke Napi Lain

Mantan rekan satu sel di penjara para narapidana kasus pembunuhan Vina dan Eky, Abu Budi Permadi ungkap obrolan para pelaku pembunuhan di Cirebon itu.
Celana Dalam Melorot di Paha saat Ditemukan, Suroto Ceritakan Kondisi Vina: Roknya Nyilak, Kemaluannya Kelihatan

Celana Dalam Melorot di Paha saat Ditemukan, Suroto Ceritakan Kondisi Vina: Roknya Nyilak, Kemaluannya Kelihatan

Kondisi Vina, korban oembunuhan, saat ditemukan tergeletak di Jembatan Flyover Talun Cirebon pada 2016 lalu diungkap oleh sosok penolong pertamanya yaitu Suroto
Sempat Menganggur hingga Tak Dianggap di Negaranya Sendiri, Pemain Ini Sekarang Jadi Pahlawan bagi Persib Bandung

Sempat Menganggur hingga Tak Dianggap di Negaranya Sendiri, Pemain Ini Sekarang Jadi Pahlawan bagi Persib Bandung

Sebelum jadi top skor hingga bawa Persib Bandung juara Liga 1, striker asing ini sempat mengalami masa-masa sulit di awal kariernya bahkan sampai menganggur.
Wow! Jesus Casas Membuat Sebuah Pengakuan Soal Timnas Indonesia usai Dikalahkan Irak, Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu Disebut...

Wow! Jesus Casas Membuat Sebuah Pengakuan Soal Timnas Indonesia usai Dikalahkan Irak, Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu Disebut...

Pelatih Irak, Jesus Casas membuat sebuah pengakuan soal Timnas Indonesia usai pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Pemerintah Umumkan Idul Adha 1445 H Jatuh pada Senin 17 Juni 2024

Pemerintah Umumkan Idul Adha 1445 H Jatuh pada Senin 17 Juni 2024

Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) RI mengumumkan bahwa Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah jatuh pada Senin, 17 Juni 2024 mendatang.
Trending
Bukan Aep dan Mel Mel, Ternyata Ketiga Sosok Ini yang Menjadi Saksi Kunci Kasus Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon

Bukan Aep dan Mel Mel, Ternyata Ketiga Sosok Ini yang Menjadi Saksi Kunci Kasus Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat masih menyimpan misteri usai sejumlah kejanggalan dalam pengungkapannya oleh kepolisian.
Celana Dalam Melorot di Paha saat Ditemukan, Suroto Ceritakan Kondisi Vina: Roknya Nyilak, Kemaluannya Kelihatan

Celana Dalam Melorot di Paha saat Ditemukan, Suroto Ceritakan Kondisi Vina: Roknya Nyilak, Kemaluannya Kelihatan

Kondisi Vina, korban oembunuhan, saat ditemukan tergeletak di Jembatan Flyover Talun Cirebon pada 2016 lalu diungkap oleh sosok penolong pertamanya yaitu Suroto
Apakah Boleh Tempat Wudhu Menyatu Sama Toilet, Batalkah? Begini Penjelasan Ustaz Adi Hidayat Niat Jadi...

Apakah Boleh Tempat Wudhu Menyatu Sama Toilet, Batalkah? Begini Penjelasan Ustaz Adi Hidayat Niat Jadi...

Wudhu merupakan syarat utama seseorang sebelum shalat. Tujuannya membersihkan diri dari hadast, tapi tempatnya nyatu sama toilet? Ini kata Ustaz Adi Hidayat ...
Komentar Jujur Fikri/Bagas usai Takluk dari Ganda Putra Denmark Indonesia Open 2024

Komentar Jujur Fikri/Bagas usai Takluk dari Ganda Putra Denmark Indonesia Open 2024

Pasangan ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana buka suara soal kekalahan menyakitkan dari Astrup/Rasmussen perwakilan Denmark. (8/6).
Sempat Menganggur hingga Tak Dianggap di Negaranya Sendiri, Pemain Ini Sekarang Jadi Pahlawan bagi Persib Bandung

Sempat Menganggur hingga Tak Dianggap di Negaranya Sendiri, Pemain Ini Sekarang Jadi Pahlawan bagi Persib Bandung

Sebelum jadi top skor hingga bawa Persib Bandung juara Liga 1, striker asing ini sempat mengalami masa-masa sulit di awal kariernya bahkan sampai menganggur.
Telat Tahajud, Shalat Witir Malah Dikerjakan saat Waktu Azan Subuh, Memang Boleh? Kata Ustaz Khalid Basalamah Waktu yang Tepatnya...

Telat Tahajud, Shalat Witir Malah Dikerjakan saat Waktu Azan Subuh, Memang Boleh? Kata Ustaz Khalid Basalamah Waktu yang Tepatnya...

Apa tanggapan Ustaz Khalid Basalamah terkait hukum pelaksanaan shalat witir saat waktu azan Subuh tiba akibat telat tahajud. Mari simak penjelasannya di sini!
Tetap Semangat Belum Dapat Kerja, Berikut Amalan yang Datangkan Rezeki Berlimpah, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Ini

Tetap Semangat Belum Dapat Kerja, Berikut Amalan yang Datangkan Rezeki Berlimpah, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Ini

Semangat tetap harus ada meski belum dapat kerja. Berusaha sudah tapi mungkin ibadahnya belum lengkap. Berikut amalan yang disarankan oleh Ustaz Adi Hidayat ...
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
06:30 - 08:00
Apa Kabar Indonesia Pagi
08:00 - 09:00
Coffee Break
09:00 - 11:00
Best World Boxing
11:00 - 11:30
#DiIndonesiaAja
Selengkapnya