LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Arif Rachman Arifin saat menjalani sidang di PN Jaksel
Sumber :
  • tvonenews/Muhammad Bagas

Sesal Arif Rachman Arifin, Terseret Kasus Pembunuhan Brigadir J karena Ikut Nonton CCTV Rumah Ferdy Sambo

Arif Rachman Arifin mengaku bahwa dirinya menyesal ikut menyaksikan rekaman CCTV di rumah dinas dari Ferdy Sambo Sehingga terserert kasus Pembunuhan Brigadir J.

Jumat, 16 Desember 2022 - 22:20 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Arif Rachman Arifin yang merupakan mantan Wakaden B Paminal Divpropam Polri hadir sebagai saksi dalam persidangan kasus perintangan penyidikan atau Obstruction of Justice kasus Pembunuhan Berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabaratatau Brigadir J.

Pada Persidangan yang berlangsung hari Jumat (16/12/2022) di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan itu menghadirkan AKBP Irfan Widyanto sebagai terdakwa dari kasus perintangan penyidikan atau Obstruction of Justice kasus pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J. 

Sementara Arif Rachman Arifin bersama dengan 3 terdakwa lainnya dalam kasus Obstruction of Justice yakni Ferdy Sambo, Hendra Kurniawan, dan Agus Nurpatria hadir sebagai saksi.

Dalam Persidangan tersebut Arif Rachman Arifin mengaku bahwa dirinya menyesal ikut menyaksikan rekaman CCTV di rumah dinas Ferdy Sambo yang berlokasi di Komplek Polri, Duren Tiga, Jakarta Selatan sehingga diriny terseret ke dalam kasus Obstruction of Justice Pembunuhan Brigadir J.


Arif Rachman Arifin saat menjalani sidang di PN Jaksel. (Sumber : Muhammad Bagas/tvOne)

Baca Juga :

Pernyataan Arif Rachman itu muncul setlah Jaksa Penuntu Umum (JPU) menanyakan kepada Arif terkait dengan kepemilikan dari video rekaman CCTV yang dipegang oleh Baiquni Wibowo yang merupakan mantan PS Kasubbag Riksa Bag Gak Etika Rowabprof Divisi Propam Polri.

"Kok tanggal 13 (Juli) Baiquni mempunyai video tersebut?" tanya JPU kepada Arif Rachman Arifin pada saat sidang. 

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kabar Buruk, Laga Timnas Indonesia U-23 vs Guinea Mendadak Digelar Tertutup, Kenapa?

Kabar Buruk, Laga Timnas Indonesia U-23 vs Guinea Mendadak Digelar Tertutup, Kenapa?

Ada kabar buruk dari skuad Timnas Indonesia U-23. Laga Timnas Indonesia U-23 melawan Guinea dalam laga playoff Olimpiade 2024 mendadak akan digelar tertutup.
Memilukan, Ratusan Warga Terdampak Banjir Dipicu Hujan Tinggi di Subulussalam

Memilukan, Ratusan Warga Terdampak Banjir Dipicu Hujan Tinggi di Subulussalam

BPBA mencatat sebanyak 210 jiwa warga di Kota Subulussalam terdampak banjir dengan ketinggian air hingga 50 centimeter karena dipicu curah hujan tinggi.
BNPB Mulai Terbangkan Korban Sakit Dampak Erupsi Gunung Ruang dengan Helikopter

BNPB Mulai Terbangkan Korban Sakit Dampak Erupsi Gunung Ruang dengan Helikopter

BNPB mulai mengangkut korban erupsi Gunung Ruang di Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara yang sakit menggunakan helikopter, setelah sebelumnya tak bisa ditembus.
Percepatan Pengadaan Lahan Relokasi Korban Gunung Ruang, Menteri ATR Lakukan Ini

Percepatan Pengadaan Lahan Relokasi Korban Gunung Ruang, Menteri ATR Lakukan Ini

Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mempercepat proses pengadaan lahan relokasi bagi korban erupsi Gunung Ruang di Sulawesi Utara
MRI Canggih Dihadirkan di RS Materna Medan, Batu Diagnosis Penyakit Lebih Akurat

MRI Canggih Dihadirkan di RS Materna Medan, Batu Diagnosis Penyakit Lebih Akurat

MRI dengan teknologi berbasis Artificial Intelligence atau AI dihadirkan Rumah Sakit Materna Medan, Jalan Teuku Umar. Hal ini dilakukan untuk layani masyarakat
Aksi J Si Tukang Siomay Mencuri Ratusan Celana Dalam Wanita, Langsung Diamankan Polisi

Aksi J Si Tukang Siomay Mencuri Ratusan Celana Dalam Wanita, Langsung Diamankan Polisi

Polisi mengamankan seorang pemuda berinisial J (31) karena mencuri ratusan celana dalam wanita milik penghuni berbagai indekos di Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah.
Trending
3 Pemain Baru yang Bisa Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia U-23 untuk Menghadapi Guinea

3 Pemain Baru yang Bisa Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia U-23 untuk Menghadapi Guinea

Timnas Indonesia U-23 dipastikan tanpa kehadiran Rizky Ridho dan Justin Hubner saat menghadapi Guinea pada laga playoff Olimpiade Paris 2023.
Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Tidak ada nama Nathan Tjoe-A-On atau Marselino Ferdinan dalam daftar pemain terbaik di Piala Asia U-23 2024.
Pacar Struick Bawakan Tas Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Itu Kena Ultimatum: Kebiasaan Dah, Baru Kenal Juga

Pacar Struick Bawakan Tas Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Itu Kena Ultimatum: Kebiasaan Dah, Baru Kenal Juga

Istri Pratama Arhan, Azizah Salsha baru-bar ini kembali menjadi sorotan setelah menonton pertandingan Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23.
Detik-detik Pelaku Mutilasi di Ciamis Potong Bagian Tubuh Istrinya di Depan Umum, Bawa Baskom Isi Daging Korban ke Pos Ronda

Detik-detik Pelaku Mutilasi di Ciamis Potong Bagian Tubuh Istrinya di Depan Umum, Bawa Baskom Isi Daging Korban ke Pos Ronda

Pembunuhan dan mutilasi mengerikan tersebut dilakukan oleh Tarsum (50) terhadap istrinya sendiri yang bernama Yanti (44) karena diduga mengalami depresi berat.
Masih Ingat Evgeny Khmaruk? Kiper Asing Milik Persija Jakarta yang Dilarang Main Seumur Hidup di Indonesia, Kini Kabarnya...

Masih Ingat Evgeny Khmaruk? Kiper Asing Milik Persija Jakarta yang Dilarang Main Seumur Hidup di Indonesia, Kini Kabarnya...

Evgeby Khmaruk sempat menjadi penjaga gawang yang paling disegani di Liga Indonesia 2007/2008 ketika membela Persija Jakarta, namun kabarnya sekarang justru...
Jelang Laga Kontra Guinea, Timnas Indonesia U-23 Dapat 2 Tambahan Amunisi Baru yang Bisa Buat Shin Tae-yong Tersenyum

Jelang Laga Kontra Guinea, Timnas Indonesia U-23 Dapat 2 Tambahan Amunisi Baru yang Bisa Buat Shin Tae-yong Tersenyum

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong, berencana memanggil dua pemain tambahan jelang pertandingan kontra Guinea di Prancis pada 9 Mei 2024 mendatang.
Fakta Baru Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Lakukan Ini ke Tubuh Korbannya

Fakta Baru Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Lakukan Ini ke Tubuh Korbannya

Seorang suami beridentitas Tasmin tega melakukan aksi pembunuhan keji hingga memutilasi tubuh istrinya sendiri Dusun Sindangjaya, Desa Cisontrol, Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Kabar Utama
21:00 - 22:00
Indonesia Dalam Peristiwa
22:00 - 23:00
One Pride Mixed Martial Arts
00:00 - 02:00
Bundesliga Seru
Selengkapnya