LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Marselino Ferdinan dan Witan Sulaeman, pemain Timnas Indonesia saat kontra Vietnam.
Sumber :
  • PSSI

Media China Soroti Timnas Indonesia di Pentas Asia, Katanya Tim Garuda Asuhan Shin Tae-yong jadi Raja Baru ..

Menang dua laga, Media China memberikan sorotan terhadap performa impresif Timnas Indonesia di beberapa kompetisi, terutama sejak ditangani oleh Shin Tae-yong.

Senin, 15 April 2024 - 10:34 WIB

tvOnenews.com - Media China memberikan sorotan terhadap performa impresif Timnas Indonesia di beberapa kompetisi, terutama sejak ditangani oleh Shin Tae-yong. 

Timnas Indonesia di bawah asuhan Shin Tae-yong sedang bersiap untuk menghadapi tim raksasa di Asia yakni Irak setelah berhasil menang dua laga atas Vietnam.

Tren positif sedang menghampiri anak-anak asuh Shin Tae-yong setelah berhasil menundukkan musuh bebuyutannya, Vietnam dalam dua laga.


Skuad Timnas Indonesia saat menundukkan Vietnam. (kolase tvOnenews.com/ Tim tvOnenews - Julio Trisaputra)

Timnas Indonesia berhasil mengalahkan Vietnam yang diasuh oleh Philippe troussier 1-0 di GBK, kemudian 3-0 di Stadion My Dinh, Hanoi, Vietnam.

Baca Juga :

Timnas Indonesia dijadwalkan akan bermain dalam dua laga kandang pada sisa pertandingan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Pertama melawan Irak pada 6 Juni dan Filipina pada 11 Juni mendatang di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

Dua laga tersebut sangat menentukan langkah skuad Garuda yang berambisi untuk lolos ke putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.

Saat ini Marselino Ferdinan dan kawan-kawan berada di peringkat kedua klasemen sementara grup F dengan koleksi 7 poin. 

Media China soroti Timnas Indonesia

Mengiringi kemenangan fantastis tim Garuda sontak mendapat sorotan khalayak luas di kancah sepak bola Asia, kali ini datang dari media China.

Media China, 163, turut menyoroti timnas Indonesia yang kini telah jauh berkembang dan disebut-sebut menjadi raja kecil 'Asia Tenggara' yang baru.

Mengingat dapat menumbangkan Vietnam yang tampil dominan di kompetisi Asia Tenggara dalam 5 tahun terakhir.

Atas hasil positif di Piala Asia 2026 lolos 16 besar, kemudian menang dua laga atas Vietnam langsung membuat ranking FIFA Timnas Indonesia meroket naik.

Ranking FIFA dari timnas Indonesia naik dengan menempati peringkat ke-134 dunia dengan koleksi 1.102,70 poin dari sebelumnya ranking 142 dunia.

Menanggapi progres tim Garuda, Media China, 163, memberikan pengakuan khusus terhadap perkembangan Timnas Indonesia.

"Dalam beberapa tahun terakhir, tim Indonesia mampu menindas tim seperti Myanmar dan Laos, tidak mudah untuk sesekali bermain imbang dengan Vietnam dan Thailand," tulis Media China, 163.

"Namun, kekuatan tim Indonesia saat ini telah sangat melonjak dan hanya dalam beberapa tahun mereka telah menjadi seperti roket, menjadi 'Raja Kecil Asia Tenggara," sambungnya.

Tak hanya itu, media lainnya yang berasal dari China yakni YCWB turut memberikan sorotan akan kesuksesan program naturalisasi Timnas Indonesia.


Pemain naturalisasi Timnas Indonesia saat menundukkan Vietnam. (AFC)

Pemain naturalisasi baru langsung berperan dalam dua kemenangan timnas Indonesia atas Vietnam yakni Thom Haye, Jay Idzes, Ragnar Oratmangoen, dan Nathan Tjoe-A-On.

Adapun jika berhasil lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, maka skuad Garuda kemungkinan bakal berada dalam satu grup dengan China.

Menyadari akan hal tersebut, media itu langsung mengaku bahwa Indonesia harus diwaspadai oleh China, mengingat performa dalam beberapa sangat baik dengan adanya pemain keturunan atau naturalisasi kelas Eropa.

"Membandingkan kekuatan keduanya, tentu tidak akan mudah bagi China untuk mengalahkan Indonesia, mereka harus siap secara mental menerima kemungkinan kekalahan," tulis Media China.

"Bukan hanya pemain naturalisasi, mereka semuanya merupakan bintang muda dengan kualitas yang tinggi. Saat ini mereka baru memulai, dan belum menunjukkan seluruh potensi mereka," jelasnya. (ind) 

Baca artikel terkini dari tvOnenews.com selengkapnya di Google News, Klik di sini

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Klok 'Menamatkan' Sepak Bola Indonesia Saat Shin Tae-yong Tak Memanggilnya ke Skuad Garuda

Klok 'Menamatkan' Sepak Bola Indonesia Saat Shin Tae-yong Tak Memanggilnya ke Skuad Garuda

Pemain Persib Bandung yang tak dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia, Marc Klok telah meraih semua gelar di sepak bola tanah air.
Viral Mobil Berplat B Dirusak Oknum Suporter di Bandung, Korban Wanita: Kita Ini Orang Bandung

Viral Mobil Berplat B Dirusak Oknum Suporter di Bandung, Korban Wanita: Kita Ini Orang Bandung

Viral di media sosial (Medsos) seorang ibu jadi korban perusakan mobil oleh oknum suporter di Jalan Garuda, Kota Bandung, Jawa Barat, Jumat (31/5/2024) malam.
4 Calon Haji Embarkasi Batam Meninggal Dunia di Tanah Suci

4 Calon Haji Embarkasi Batam Meninggal Dunia di Tanah Suci

Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Hang Nadim Batam, Kepulauan Riau (Kepri) mencatat empat calon haji meninggal di Tanah Suci, Madinah dan Makkah, Arab Saudi.
Kemenag Jamin Kualitas Makanan Jemaah Haji, Menu Juga Disesuaikan untuk Kelompok Lansia

Kemenag Jamin Kualitas Makanan Jemaah Haji, Menu Juga Disesuaikan untuk Kelompok Lansia

Makanan jemaah haji indonesia di Tanah Suci dipastikan aman dan berkualitas. Hal ini juga untuk kelompok yang usia lanjut (lansia).
Kata Antam soal Korupsi Emas Ilegal 109 Ton yang Dilakukan 6 Mantan GM secara Turun-Temurun, Logam Mulia Palsu Beredar sejak 2010?

Kata Antam soal Korupsi Emas Ilegal 109 Ton yang Dilakukan 6 Mantan GM secara Turun-Temurun, Logam Mulia Palsu Beredar sejak 2010?

Sekretaris Perusahaan Antam Syarif Faisal Alkadrie angkat bicara soal kasus korupsi tata kelola emas yang melibatkan 6 mantan general manager PT Aneka Tambang.
Pakai Bus Terbuka, Konvoi Juara Liga 1 Persib Bandung Disambut Lautan Bobotoh Menuju Gedung Sate

Pakai Bus Terbuka, Konvoi Juara Liga 1 Persib Bandung Disambut Lautan Bobotoh Menuju Gedung Sate

Peraih gelar juara Liga 1 23/24, Persib Bandung melakukan iring-iringan menggunakan bus terbuka dan disambut riuh oleh para bobotoh pada Sabtu (01/06/2024).
Trending
Kasus Pembunuhan Vina di Cirebon Disinyalir Ada Obstruction of Justice, Kompolnas Sebut Pengacara, Praktisi Hukum  : Pelakunya Polisi

Kasus Pembunuhan Vina di Cirebon Disinyalir Ada Obstruction of Justice, Kompolnas Sebut Pengacara, Praktisi Hukum : Pelakunya Polisi

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat terus menyita perhatian publik usai terdapat kejanggalan dalam pengungkapannya oleh kepolisian.
Kabar Baik Soal Situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Delegasi FIFA Berkunjung ke Indonesia

Kabar Baik Soal Situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Delegasi FIFA Berkunjung ke Indonesia

Kabar baik soal situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, hingga kabar tentang delegasi FIFA yang berkunjung ke Indonesia.
Terseret Pusaran Kasus Pembunuhan Vina dan Eky, Anak Eks Bupati Cirebon Ceritakan Pengalaman Ekstrim

Terseret Pusaran Kasus Pembunuhan Vina dan Eky, Anak Eks Bupati Cirebon Ceritakan Pengalaman Ekstrim

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat terus menyita perhatian publik usai sejumlah kejanggalan dalam pengungkapannya oleh kepolisian.
Sekalipun Timnas Indonesia Kekurangan Pemain di Lini Depan, Shin Tae-yong Tetap Saja Tak akan Panggil 3 Striker Naturalisasi Ini

Sekalipun Timnas Indonesia Kekurangan Pemain di Lini Depan, Shin Tae-yong Tetap Saja Tak akan Panggil 3 Striker Naturalisasi Ini

Walaupun masih ada sejumlah striker naturalisasi yang tampil luar biasa di Liga 1, namun Shin Tae-yong tetap tidak mau memilih pemain itu ke Timnas Indonesia.
Padahal Sudah Kasih Lampu Hijau, 3 Pemain Keturunan Belanda Ini Malah Tak Dipilih Indra Sjafri ke Timnas Indonesia U20 untuk Turnamen Toulon

Padahal Sudah Kasih Lampu Hijau, 3 Pemain Keturunan Belanda Ini Malah Tak Dipilih Indra Sjafri ke Timnas Indonesia U20 untuk Turnamen Toulon

Meski pernah menyatakan tertarik bermain untuk tanah leluhurnya, namun pemain keturunan Belanda ini justru tak dipanggil Indra Sjafri ke Timnas Indonesia U20.
5 Fakta Persib Juara Liga 1 2023/2024, Dari Tak Pernah di Puncak Klasemen Hingga Sapu Bersih Championship Series

5 Fakta Persib Juara Liga 1 2023/2024, Dari Tak Pernah di Puncak Klasemen Hingga Sapu Bersih Championship Series

Persib Bandung memastikan diri menjadi juara ketika menaklukan Madura United dengan skor akhir agregat 6-1. 
Penantian 7 Tahun Terbayar, Bahagianya Kapten Persib dan Pilar Timnas Indonesia Wujudkan Mimpi Juara Liga 1 Perdana dalam Karier

Penantian 7 Tahun Terbayar, Bahagianya Kapten Persib dan Pilar Timnas Indonesia Wujudkan Mimpi Juara Liga 1 Perdana dalam Karier

Kapten Persib dan pilar Timnas Indonesia, Marc Klok tidak bisa menyembunyikan rasa bahagianya usai raih gelar juara perdana Liga 1 setelah menanti cukup lama.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Kabar Utama
21:00 - 22:00
Indonesia Dalam Peristiwa
Selengkapnya