News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Eks Pejabat jadi Saksi di Sidang Kasus Tata Kelola Minyak Mentah

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:26 WIB
  • Reporter :

Jakarta, tvOnenews.com - Jaksa Penuntut Umum (JPU) menghadirkan sejumlah mantan pejabat sebagai saksi dalam sidang lanjutan kasus dugaan korupsi tata kelola minyak mentah dan produk kilang di lingkungan Pt pertamina. Sidang digelar di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta.

Dalam agenda persidangan tersebut, JPU menjadwalkan pemanggilan lima orang saksi dari kalangan mantan pejabat negara dan petinggi Pertamina. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Mereka dihadirkan untuk dimintai keterangan terkait kebijakan serta tata kelola pengadaan dan pengelolaan minyak mentah dan produk kilang pada masa jabatan masing-masing.

Lima saksi yang dijadwalkan hadir antara lain Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok, mantan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Ignatius Jonan, mantan Wakil Menteri ESDM Arcandra Tahar, mantan Direktur Utama Pertamina Nike Widyawati, serta Luvita Yuni dari PT Kilang Pertamina Internasional.

Namun, dari lima saksi yang dijadwalkan, hanya dua orang yang memenuhi panggilan persidangan. Keduanya adalah Nike Widyawati yang menjabat sebagai Direktur Utama Pertamina pada periode 2018–2024, serta Luvita Yuni yang saat itu menjabat sebagai Senior Manager Management Reporting PT Kilang Pertamina Internasional.

Sidang yang semula dijadwalkan dimulai pukul 10.00 WIB tersebut mengalami keterlambatan hampir dua jam sebelum akhirnya dimulai. Jaksa Penuntut Umum mengonfirmasi kepada majelis hakim bahwa tiga saksi lainnya belum dapat hadir karena tengah berada di luar negeri.

Dalam persidangan, para saksi akan dimintai keterangan terkait peran, kebijakan, serta pola tata kelola pengadaan minyak mentah dan pengolahan produk kilang di Pertamina. Kesaksian tersebut berkaitan dengan dugaan kerugian negara yang nilainya disebut cukup besar dalam perkara ini.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

JPU juga meminta waktu tambahan kepada majelis hakim untuk menghadirkan tiga saksi lainnya, termasuk Ignatius Jonan dan Basuki Tjahaja Purnama, yang direncanakan akan diperiksa bersama dengan saksi ahli pada sidang lanjutan.

Hingga saat ini, persidangan masih terus berlanjut dengan agenda pemeriksaan saksi terhadap sembilan terdakwa dalam perkara dugaan korupsi tata kelola minyak mentah dan produk kilang di PT Pertamina.

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

DPR dan BGN Gelar Rapat Dengar Pendapat  Bahas Evaluasi SPPG dan MBG
01:00

DPR dan BGN Gelar Rapat Dengar Pendapat Bahas Evaluasi SPPG dan MBG

Komisi IX DPR RI menggelar rapat dengar pendapat dengan Badan Gizi Nasional (BGN) untuk membahas sejumlah isu strategis terkait pelaksanaan program MBG serta evaluasi Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG).
Cegah Virus, Ini 8 Buah Peningkat Daya Tahan Tubuh
16:47

Cegah Virus, Ini 8 Buah Peningkat Daya Tahan Tubuh

Dokter spesialis gizi klinik dr. Samuel Oetoro menyebut konsumsi buah beragam setiap hari penting untuk menjaga sistem kekebalan tubuh.
Petugas Damkar Evakuasi 18 Kucing dari Lokasi Banjir
01:14

Petugas Damkar Evakuasi 18 Kucing dari Lokasi Banjir

Banjir yang melanda kawasan Semper Barat, Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara, membuat seorang warga meminta bantuan petugas pemadam kebakaran untuk mengevakuasi hewan peliharaannya. 
Pramono Terus Perintahkan Operasi Modifikasi Cuaca di Jakarta
00:56

Pramono Terus Perintahkan Operasi Modifikasi Cuaca di Jakarta

Gubernur Jakarta Pramono Anung menegaskan bahwa operasi modifikasi cuaca di Jakarta tetap perlu dilakukan meski wilayah ibu kota masih dilanda banjir. 
Kenapa Greenland Jadi Rebutan AS, Eropa, dan Dunia?
04:07

Kenapa Greenland Jadi Rebutan AS, Eropa, dan Dunia?

Greenland merupakan wilayah otonom di bawah Denmark. Meski memiliki pemerintahan sendiri, urusan pertahanan dan kebijakan luar negeri masih berada di bawah kewenangan pemerintah Denmark. 
Kabar Viral: Menagih Utang Mendiang Ibu, Anak Menjadi Imbasnya
02:51

Kabar Viral: Menagih Utang Mendiang Ibu, Anak Menjadi Imbasnya

Sebuah video viral memperlihatkan kericuhan yang terjadi di tengah suasana duka, tepatnya dalam acara tujuh harian seorang warga.
Pemkot Pekalongan Tetapkan Status Tanggap Darurat Banjir 17-30 Januari
01:21

Pemkot Pekalongan Tetapkan Status Tanggap Darurat Banjir 17-30 Januari

Status tersebut berlaku mulai 17 hingga 30 Januari 2026, menyusul dampak banjir yang dinilai semakin parah di sejumlah wilayah.
Keluarga Korban Pesawat ATR 42-500 Jalani Pengambilan Sampel DNA
02:12

Keluarga Korban Pesawat ATR 42-500 Jalani Pengambilan Sampel DNA

Hingga kini, total empat keluarga korban telah menjalani proses pengambilan sampel DNA di Posko Antemortem Biddokkes Polda Sulsel.
Pria Tewas Bersimbah Darah Ditemukan di Depan Warung Kopi
02:53

Pria Tewas Bersimbah Darah Ditemukan di Depan Warung Kopi

Seorang pria yang ditemukan tewas di Jalan Wonokusumo Surabaya, Jawa Timur diduga karena ditusuk dan dikeroyok.
Soal Tuntutan Kenaikan UMP, Pramono Persilahkan Buruh Ajukan Gugatan ke PTUN
00:51

Soal Tuntutan Kenaikan UMP, Pramono Persilahkan Buruh Ajukan Gugatan ke PTUN

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menegaskan bahwa penetapan Upah Minimum Provinsi (UMP) DKI Jakarta telah dilakukan sesuai dengan ketentuan peraturan pemerintah yang berlaku. 
Proses Pencarian dan Evakuasi Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 di Pangkep
10:21

Proses Pencarian dan Evakuasi Korban Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 di Pangkep

Tim SAR Gabungan kembali menemukan satu korban dalam operasi pencarian pesawat ATR 42-500 yang jatuh di kawasan Gunung Bulusaraung.
Bupati Pati Sudewo Kena OTT KPK
02:57

Bupati Pati Sudewo Kena OTT KPK

Bupati Pati Sudewo terjaring operasi tangkap tangan (OTT) KPK. Sudewo menjalani pemeriksaan di Polres Kudus selama 1x24 jam
Analisa Kapten Hanafi Membedah Kecelakaan Sukhoi Superjet 100 & Peswat ATR 42-500
09:03

Analisa Kapten Hanafi Membedah Kecelakaan Sukhoi Superjet 100 & Peswat ATR 42-500

Kasus kecelakaan pesawat ATR 42-500 yang menabrak Gunung Bulusaraung kembali menjadi sorotan publik.
Waduh! Jerman Ancam Boikot Piala Dunia 2026 Jika Trump Kekeh Ingin Greenland
04:31

Waduh! Jerman Ancam Boikot Piala Dunia 2026 Jika Trump Kekeh Ingin Greenland

Piala Dunia FIFA 2026 dijadwalkan berlangsung 11 Juni hingga 19 Juli 2026 dan akan digelar bersama oleh tiga negara tuan rumah: Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko.
Sidang Lanjutan Eks Mendikbud Nadiem Makarim
01:12

Sidang Lanjutan Eks Mendikbud Nadiem Makarim

Persidangan digelar secara terbuka untuk umum di Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat. Dalam agenda sidang hari ini, jaksa menyiapkan delapan orang saksi untuk diperiksa di hadapan majelis hakim.
21 Orang Tewas Dalam Kecelakaan Kereta Api
00:56

21 Orang Tewas Dalam Kecelakaan Kereta Api

Sedikitnya 21 orang tewas dan 100 lainnya mengalami luka-luka setelah dua kereta cepat bertabrakan di Spanyol, pada Sabtu (18/1/2026).
Sembilan Korban Pesawat Jatuh Masih Dalam Proses Pencarian
05:51

Sembilan Korban Pesawat Jatuh Masih Dalam Proses Pencarian

Tim SAR gabungan berhasil menemukan satu jasad korban pesawat ATR 42-500 yang jatuh di kawasan Taman Nasional Bantimurung, Sulawesi Selatan.
Lubang Raksasa Menganga di Area Persawahan Warga Aceh Tengah
04:43

Lubang Raksasa Menganga di Area Persawahan Warga Aceh Tengah

Lubang menganga tersebut berada sangat dekat dengan badan jalan dan menimbulkan kekhawatiran akan potensi longsor susulan.
Evakuasi Korban Pesawat Jatuh Terkendala Cuaca dan Medan Yang Sulit
03:49

Evakuasi Korban Pesawat Jatuh Terkendala Cuaca dan Medan Yang Sulit

Tim SAR gabungan mengerahkan helikopter Karakal milik TNI Angkatan Udara untuk mengevakuasi jenazah korban pesawat ATR 42-500 yang jatuh di wilayah pegunungan Sulawesi Selatan.

Jangan Lewatkan

MK Putuskan Jabatan ASN Untuk Polisi Aktif Harus Diatur Jelas dalam UU, Begini Respons Polri

MK Putuskan Jabatan ASN Untuk Polisi Aktif Harus Diatur Jelas dalam UU, Begini Respons Polri

MK memandang perlu pengaturan tertulis yang jelas dan tidak multitafsir dalam undang-undang, yakni Undang-Undang Polri, untuk memberikan kepastian hukum terhadap jabatan ASN tertentu pada instansi pusat yang dijabat oleh anggota kepolisian.
Pramono Ungkap Penyakit Demam Berdarah Meningkat di Jakut-Jakbar

Pramono Ungkap Penyakit Demam Berdarah Meningkat di Jakut-Jakbar

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung ungkap bahwa penyakit demam berdarah di musim hujan biasanya akan meningkat, antara lain di Jakarta Utara dan Jakarta Barat.
Mikel Arteta Sampaikan Kabar Superburuk Jelang Arsenal Melawat ke Markas Inter Milan di Liga Champions

Mikel Arteta Sampaikan Kabar Superburuk Jelang Arsenal Melawat ke Markas Inter Milan di Liga Champions

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta, menyampaikan kabar superburuk saat melawat ke markas Inter Milan di pentas Liga Champions. Ada tiga pemain yang tidak akan tersedia dalam skuad The Gunners.
Ramai Isu Child Grooming, Manohara Bongkar Kebusukan Ibunya yang Main Dukun dan Ilmu Hitam: Ini Bukan Islam

Ramai Isu Child Grooming, Manohara Bongkar Kebusukan Ibunya yang Main Dukun dan Ilmu Hitam: Ini Bukan Islam

Manohara Odelia Pinot baru-baru ini muncul dan membongkar kebusukan lama ibunya terhadap dirinya. Hal itu usai viralnya child grooming Aurelie Moeremans dengan karyanya Broken Strings
Sudah Siap Hadapi MotoGP 2026, Marc Marquez Langsung Peringatkan Para Rivalnya Kalau Musim Depan Dirinya akan...

Sudah Siap Hadapi MotoGP 2026, Marc Marquez Langsung Peringatkan Para Rivalnya Kalau Musim Depan Dirinya akan...

Marc Marquez datang menyambut MotoGP 2026 dengan perasaan lebih tenang setelah menuntaskan comeback paling impresif bersama Ducati musim lalu.
Purbaya Murka Soal Beras Ilegal 1.000 Ton: Tangkap, Musnahkan, Pemainnya Dikejar

Purbaya Murka Soal Beras Ilegal 1.000 Ton: Tangkap, Musnahkan, Pemainnya Dikejar

Menkeu Purbaya merespons tegas soal penyelundupan beras ilegal yang mencuat setelah Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengungkap temuan sekitar 1.000 ton.
Helikopter Raffi Ahmad Sempat Oleng di Bali, Manajer Ungkap Penyebab dan Kondisi di Dalam Kabin

Helikopter Raffi Ahmad Sempat Oleng di Bali, Manajer Ungkap Penyebab dan Kondisi di Dalam Kabin

Helikopter yang ditumpangi Raffi Ahmad sempat oleng saat terbang di Bali akibat cuaca buruk. Manajer ungkap kondisi mencekam dan respons Raffi.
Pendaftaran Mitra SPPG Membeludak Tembus 35 Ribu, BGN Klaim Jauh Lampaui Target

Pendaftaran Mitra SPPG Membeludak Tembus 35 Ribu, BGN Klaim Jauh Lampaui Target

Kepala BGN menyebutkan, target awal pembentukan SPPG hanya sebanyak 28.000 unit. Namun, jumlah mitra yang masuk ke dalam portal jauh melebihi angka tersebut.
KPK Sita Uang Miliaran Rupiah Dari OTT Bupati Pati Sudewo

KPK Sita Uang Miliaran Rupiah Dari OTT Bupati Pati Sudewo

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengamankan Bupati Pati, Sudewo dalam operasi tangkap tangan (OTT) di Kabupaten Pati, Jawa Tengah sekaligus barang bukti.
Bukan Cuma Kurzawa, Persib Bandung Bisa Rekrut 2 Pemain Kelas Dunia di Bursa Transfer: Pernah Juara Liga Champions dan Eks Bintang Manchester United

Bukan Cuma Kurzawa, Persib Bandung Bisa Rekrut 2 Pemain Kelas Dunia di Bursa Transfer: Pernah Juara Liga Champions dan Eks Bintang Manchester United

Persib Bandung berpeluang merekrut Layvin Kurzawa plus dua bintang dunia, yang pernah juara Piala Dunia serta Liga Champions dan eks bintang Manchester United.
ADVERTISEMENT