News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Sempat Terdampak Asap Kebakaran Hutan Gunung Lawu, Wisata Kebun Teh Jamus kembali Normal

sempat terdampak asap dari kebakaran hutan lindung dan hutan produksi di Gunung Lawu, Kebun Teh Jamus di Desa Girikerto Kecamatan Sine, Kabupaten Ngawi normal
Minggu, 8 Oktober 2023 - 16:48 WIB
Wisata Kebun Teh Jamus Kembali Normal
Sumber :
  • Tim tvone - miftakhul erfan

Namun karena penasaran dengan keindahan alam di perkebunan teh di Jamus Ngawi, keduanya pun memutuskan tetap berlibur ke Jamus. Beruntung kebakaran yang terjadi di hutan produksi dekat perkebunan telah padam. 

“Sudah tahu sih kalau ada kebakaran, tapi karena penasaran kita nekat ke sini. Alhamdulillah kebakaran sudah padam, dan bener suasananya sejuk pemandangan juga bagus,” kata Dika dan Sindi pengunjung kebun teh Jamus dari Kabupaten Blora, Jawa Tengah.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kini kondisi kebakaran hutan lindung dan produksi di area perkebunan teh Jamus telah berangsur padam dan api mengarah ke atas atau wilayah hutan di Karanganyar Jawa Tengah. Pengunjung wisata kebun teh kembali normal seperti biasa. 

Hingga Minggu pagi upaya pemadaman masih terus dilakukan oleh personil gabungan baik dari jalur darat maupun jalur udara dengan water bombing.

Puluhan relawan dan juga anggota Tni-Polri masih disiagakan di hutan yang terbakar dengan perbatasan agro wisata. Sementara operasi water bombing pada sesi pertama atau Minggu pagi hingga siang hari ini mengarah ke hutan Karanganyar, Jawa Tengah. 

Sedangkan untuk sesi kedua, water bombing akan menyasar ke petak 52 Hutan di Desa Ngliliran Kecamatan Panekan, Kabupaten Magetan.

Diketahui, hingga siang ini, kondisi hutan yang terbakar di hutan wilayah Kabupaten Ngawi susah mulai padam hanya menyisakan asap dari sisa kebakaran di sejumlah titik. (men/hen)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Pesawat IAT Alami Kecelakaan, Menteri KKP Wahyu Trenggono Sampaikan Duka Cita Mendalam

Pesawat IAT Alami Kecelakaan, Menteri KKP Wahyu Trenggono Sampaikan Duka Cita Mendalam

Menteri KKP Wahyu Trenggono menyampaikan duka cita atas kecelakaan pesawat Indonesia Air Transport dan berharap proses evakuasi berjalan lancar.
John Herdman Terima Kabar Buruk, Pascal Struijk Blak-blakan Bilang Ingin Bela Timnas Belanda

John Herdman Terima Kabar Buruk, Pascal Struijk Blak-blakan Bilang Ingin Bela Timnas Belanda

Pascal Struijk mengindikasikan penolakan kepada Timnas Indonesia asuhan John Herdman. Sebab, dia masih memimpikan kesempatan membela Timnas Belanda.
Pandit Malaysia Soroti Tugas Berat John Herdman Bawa Timnas Indonesia Kembali Seperti Era Shin Tae-yong

Pandit Malaysia Soroti Tugas Berat John Herdman Bawa Timnas Indonesia Kembali Seperti Era Shin Tae-yong

Pandit Malaysia menyebut John Herdman punya tugas berat untuk bisa membawa Timnas Indonesia kembali seperti era Shin Tae-yong yang begitu dinantikan laganya.
Banjir Jakarta Hari Ini: 16 RT Terendam dan 10 Ruas Jalan Masih Tergenang Minggu Pagi

Banjir Jakarta Hari Ini: 16 RT Terendam dan 10 Ruas Jalan Masih Tergenang Minggu Pagi

Banjir Jakarta hari ini masih merendam 16 RT dan 10 ruas jalan pada Minggu pagi akibat hujan deras. Warga diimbau tetap waspada genangan.
Pernikahan Disaksikan Prabowo, Ini Profil Lengkap Aspri Presiden Agung Surahman

Pernikahan Disaksikan Prabowo, Ini Profil Lengkap Aspri Presiden Agung Surahman

Profil Agung Surahman, aspri Presiden Prabowo Subianto asal Bengkulu, lulusan terbaik Universitas Bengkulu dan kader Gerindra berprestasi.
Umumkan 301 Pengurus Baru, AMPG DKI Diisi oleh Mayoritas Gen Z dan Wajah Baru Politik

Umumkan 301 Pengurus Baru, AMPG DKI Diisi oleh Mayoritas Gen Z dan Wajah Baru Politik

Angkatan Muda Partai Golkar (AMPG) DKI Jakarta mengumumkan susunan 301 pengurus baru yang telah ditetapkan melalui Surat Keputusan DPD Partai Golkar DKI Jakarta nomor SKEP-001/DPD/GOLKAR/I/2026 pada 15 Januari 2026.

Trending

Seolah Jadi Firasat, Rylan Henry Pribadi dan Sang Ayah Habiskan Waktu Bersama Selama 12 Hari Sebelum Meninggal

Seolah Jadi Firasat, Rylan Henry Pribadi dan Sang Ayah Habiskan Waktu Bersama Selama 12 Hari Sebelum Meninggal

Seolah sudah menjadi firasat, Rylan Henry Pribadi sempat menghabiskan momen berdua dengan sang ayah, Reza Pribadi.
Allegri Sudah Bersuara, Minta AC Milan Serius Bajak Bintang Juventus di Bursa Transfer Januari

Allegri Sudah Bersuara, Minta AC Milan Serius Bajak Bintang Juventus di Bursa Transfer Januari

Massimiliano Allegri jadi pusat perhatian dalam dinamika bursa transfer AC Milan. Sang pelatih terlihat semakin tegas dalam menentukan arah perekrutan pemain.
Banjir Rendam 6 RT di Jakarta Pagi Ini, Genangan Tertinggi Capai 60 Cm

Banjir Rendam 6 RT di Jakarta Pagi Ini, Genangan Tertinggi Capai 60 Cm

Banjir merendam enam RT di Jakarta Barat, Utara, dan Timur akibat hujan deras. BPBD siaga, genangan tertinggi mencapai 60 sentimeter.
Permintaan Terakhir Rylan Henry Pribadi Terungkap, Sang Ayah Beberkan di Ibadah Pemakaman

Permintaan Terakhir Rylan Henry Pribadi Terungkap, Sang Ayah Beberkan di Ibadah Pemakaman

Duka mendalam menyelimuti keluarga Henry Pribadi. Rylan Henry Pribadi dikabarkan meninggal dunia pada 7 Januari 2026 lalu.
Impian Terbesar Rylan Henry Pribadi Sebelum Meninggal, Sang Ayah: Dia Bahkan Membujuk Kami

Impian Terbesar Rylan Henry Pribadi Sebelum Meninggal, Sang Ayah: Dia Bahkan Membujuk Kami

Ayah Rylan Henry Pribadi, Reza Pribadi mengungkapkan imoian terbesar mendiang putranya sebelum meninggal dunia.
Banjir Hari Ini Lumpuhkan Pluit hingga Ganggu KRL Jakarta Kota, Akses Logistik Terhambat

Banjir Hari Ini Lumpuhkan Pluit hingga Ganggu KRL Jakarta Kota, Akses Logistik Terhambat

Banjir hari ini merendam Pluit dan Stasiun Jakarta Kota. Akses jalan lumpuh, KRL terganggu, dan distribusi logistik terhambat akibat hujan deras sejak malam.
Peringati Isra Mi'raj, PSI Banten Gelar Doa Bagi Masyarakat Terdampak Bencana

Peringati Isra Mi'raj, PSI Banten Gelar Doa Bagi Masyarakat Terdampak Bencana

Berbagai kelompok masyarakat tak mau tertinggal dalam memperingati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT