LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ridwan Harahap (Korban) Didampingi Istri Menunjukan Bukti Laporan ke Polsek Patumbak
Sumber :
  • Tim TvOne/ Fahmi

Korban Penipuan dan Penggelapan Mobil Rental Berharap Polisi Tangkap Pelaku

Ridwan Harahap warga Medan Amplas mengeluhkan atas laporan kasus penipuan dan penggelapan mobil jenis Daihatsu Xenia miliknya, sudah berjalan dua tahun lamanya di Polsek Patumbak dan kini kasus tersebut, tidak sesuai harapan karena tidak berjalan.

Rabu, 30 Agustus 2023 - 16:44 WIB

Medan, tvOnenews.com – Ridwan Harahap warga Medan Amplas mengeluhkan atas laporan kasus penipuan dan penggelapan mobil jenis Daihatsu Xenia miliknya, sudah berjalan dua tahun lamanya di Polsek Patumbak dan kini kasus tersebut, tidak sesuai harapan karena tidak berjalan.

Hal ini Ridwan sampaikan sesuai bukti dengan laporan polisi Nomor: LP/STTLP/632/X/2021/SPKT/POLSEK PATUMBAK/POLRESTABES MEDAN/POLDA SUMATERA UTARA, tertuang pada tanggal 30 Oktober 2021, lalu. Korban bernama Ridwan Harahap warga Jalan STM No.5 Medan Amplas, kini hanya bisa pasrah dan berharap adanya keadilan hukum bagi dirinya.

Dengan wajah sedih dan meminta kedepan polisi dapat bergerak cepat menangkap pelaku yang membawa kabur mobil jenis Daihatsu Xenia yang hilang sudah dua tahun ini dan berharap mobil yang menjadi mata pencariannya itu, dapat kembali lagi.
“Bahwa laporan saya ini sejak tahun 2021 dan kini sudah tahun 2023, artinya telah berjalan dua tahun lamanya, terkait kasus penipuan dan penggelapan mobil jenis Daihatsu Xenia yang sudah saya laporkan kepihak Polsek Patumbak, ironisnya sampai detik ini pelaku masih berkeliaran, kami sekeluarga sampai detik ini masih berharap mobil kami bisa kembali,” ucap Ridwan. Selasa (29/08/2023).

Ridwan menjelaskan bahwa laporan itu ditunjukan kepada terduga pelaku atas nama EE yang bertepat tinggal dikawasan Jalan garu dua, Kecamatan Medan Amplas, kota Medan. Karena EE yang melakukan sewa atau rental kendaraan miliknya.

Baca Juga :

“Saya laporkan atas nama EE ke Polsek Patumbak, karena EE yang merental kendaraan mobil jenis Daihatsu Xenia milik saya yang hilang atau dilarikan konsumennya,” jelas Ridwan.

Ridwan juga menjelaskan bahwa peristiwa kehilangan ini berawal EE yang memiliki usaha rental butuh mobil untuk konsumennya pada hari Minggu, (10/10/2021) lalu, atas hal itu Ridwan menyerahkan mobil Daihatsu Xenia BK 1110 LA kepada EE.

“Namun, EE yang berniat sewa selama dua hari tidak kunjung mengembalikan dan saya menghampiri ke rumah EE di jalan Garu 2, agar mengembalikan mobilnya, namun dirinya (EE) bilang mobil aman, namun setelah 4 hari GPS yang ada di dalam mobil diputus, tepatnya diluar kota Medan, saya langsung meminta penjelasan dan tanggungjawab kepada EE,” sebut Ridwan.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Timnas Indonesia Berpeluang Lolos, Pelatih Rival Sudah Akui Kekuatan Skuad Garuda dan Bilang Ini Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Berpeluang Lolos, Pelatih Rival Sudah Akui Kekuatan Skuad Garuda dan Bilang Ini Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih Filipina, Tom Saintfiet mengatakan bahwa tim asuhannya akan bermain sebaik mungkin di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Grup F melawan Timnas Indonesia.
Tingkat Pengangguran Palestina Capai 50,8 Persen Imbas Konflik Gaza

Tingkat Pengangguran Palestina Capai 50,8 Persen Imbas Konflik Gaza

Tingkat pengangguran di wilayah Palestina melonjak menjadi 50,8 persen. Laporan tersebut mengungkapkan bahwa tingkat pengangguran di Jalur Gaza mencapai angka yang mencengangkan, yakni 79,1 persen.
Tips dan Trik Memilih Hewan Kurban: Kondisi Fisik hingga Lokasi Pembelian

Tips dan Trik Memilih Hewan Kurban: Kondisi Fisik hingga Lokasi Pembelian

Pakar peternakan Universitas Jember (Unej) Dr Nur Widodo memberikan tips dan trik kepada masyarakat untuk memilih hewan kurban yang baik menjelang Hari Raya Idul Adha.
Jemaah Calon Haji Maktour Al Fath Kunjungi Jabal Tsur Mekkah, Kisah Rasulullah SAW Selamat dari Kejaran Kafir Quraisy

Jemaah Calon Haji Maktour Al Fath Kunjungi Jabal Tsur Mekkah, Kisah Rasulullah SAW Selamat dari Kejaran Kafir Quraisy

Jemaah calon haji Maktour dari Al Fath berkesempatan mengunjungi gunung yang menjadi saksi sejarah keajaiban yang diberikan Allah SWT kepada Rasulullah SAW.
Dilaporkan ke KPK, Ini Kata Khofifah

Dilaporkan ke KPK, Ini Kata Khofifah

Khofifah Indar Parawansa menanggapi laporan yang melaporkan dirinya ke Komisi Pemberatasan Korupsi (KPK). Ia mengatakan bahwa hal ini pernah terjadi pada enam tahun yang lalu.
Ribuan Umat Muslim Gelar Aksi Bela Palestina di Kawasan Patung Kuda

Ribuan Umat Muslim Gelar Aksi Bela Palestina di Kawasan Patung Kuda

Ribuan umat Muslim memadati Kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, pada Sabtu (8/6/2024) untuk menggelar Aksi Bela Palestina. 
Trending
Timnas Indonesia Dapat Bantuan FIFA Jelang Laga Kontra Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Dapat Bantuan FIFA Jelang Laga Kontra Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia mendapatkan bantuan dari FIFA jelang laga kontra Filipina di putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026, yang akan digelar Selasa (11/6/2024).
Lawan Filipina akan Menjadi Pertandingan 'Terakhir' Shin Tae-yong Bersama Timnas Indonesia

Lawan Filipina akan Menjadi Pertandingan 'Terakhir' Shin Tae-yong Bersama Timnas Indonesia

Pertandingan melawan Filipina pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia akan jadi laga 'terakhir' Shin Tae-yong bersama Timnas Indonesia.
3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Dicadangkan Shin Tae-yong di Laga Lawan Filipina, Reaksi Tak Terduga Pelatih Irak Usai Kalahkan Timnas Indonesia 2-0

3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Dicadangkan Shin Tae-yong di Laga Lawan Filipina, Reaksi Tak Terduga Pelatih Irak Usai Kalahkan Timnas Indonesia 2-0

3 Pemain Timnas Indonesia ini layak dicadangkan Shin Tae-yong di laga lawan Filipina dan reaksi tak terduga pelatih Irak usai mengalahkan Timnas Indonesia 2-0 merupakan dua berita terpopuler.
Belajar dari Pengalaman, Ini Satu-satunya Cara Agar Elkan Baggott Bisa Dipanggil Lagi Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia

Belajar dari Pengalaman, Ini Satu-satunya Cara Agar Elkan Baggott Bisa Dipanggil Lagi Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia

Hubungan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, dengan Elkan Baggott diduga kuat sedang tidak baik-baik saja.
Kabar Baik! Timnas Indonesia Bisa Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Meski Kalah dari Filipina dengan Syarat Ini

Kabar Baik! Timnas Indonesia Bisa Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Meski Kalah dari Filipina dengan Syarat Ini

Timnas Indonesia berpotensi lolos langsung ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia meski di pertandingan terakhir nanti kalah dari Filipina.
Celana Dalam Melorot di Paha saat Ditemukan, Suroto Ceritakan Kondisi Vina: Roknya Nyilak, Kemaluannya Kelihatan

Celana Dalam Melorot di Paha saat Ditemukan, Suroto Ceritakan Kondisi Vina: Roknya Nyilak, Kemaluannya Kelihatan

Kondisi Vina, korban oembunuhan, saat ditemukan tergeletak di Jembatan Flyover Talun Cirebon pada 2016 lalu diungkap oleh sosok penolong pertamanya yaitu Suroto
Timnas Indonesia Kalah 2-0 dari Irak, Bintang Liga Jepang Turut Beri Pembelaan soal Blunder Ernando Ari di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Kalah 2-0 dari Irak, Bintang Liga Jepang Turut Beri Pembelaan soal Blunder Ernando Ari di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Bek Timnas Indonesia, Justin Hubner menanggapi dengan bijak kesalahan kiper Ernando Ari di babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 kontra Irak, Kamis (06/06/24).
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Damai Indonesiaku
14:00 - 15:00
Big Fight Boxing
15:00 - 15:30
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya