News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Loud Budgeting Jadi Tren Baru, Seni Berhemat ala Gen Z yang Mulai Melek Finansial Tanpa FOMO

Loud budgeting pada dasarnya adalah sikap menyampaikan secara jujur dan terbuka untuk memprioritaskan tujuan keuangan tertentu agar memiliki anggaran untuk kebutuhan yang lebih penting.
Selasa, 13 Januari 2026 - 17:52 WIB
Pegadaian membeberkan bagaimana menabung emas menjadi sangat cocok bagi generasi muda yang menerapkan loud budgeting.
Sumber :
  • Pegadaian

Menanggapi fenomena tersebut, Sekretaris Perusahaan PT Pegadaian, Dwi Hadi Atmaka atau Aat, menyatakan dukungannya terhadap penerapan loud budgeting.

Ia menilai kebiasaan menabung emas sangat relevan bagi generasi muda yang mengadopsi pola pengelolaan keuangan ini.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Sederhananya loud budgeting adalah pola shifting dari habit konsumtif menjadi lebih produktif. Misalnya setiap hari beli kopi seharga 20 ribu, jadi menabung senilai 20 ribu. Apalagi saat ini generasi muda semakin melek finansial dan semakin aware terhadap berbagai jenis instrumen investasi, seperti emas yang merupakan investasi safe haven," katanya.

"Ini terlihat dari lonjakan nasabah year on year di Pegadaian per Desember 2025 lalu, dimana Millennial tumbuh sebesar 49%, sementara Gen Z meningkat hingga 116%. Saat ini masyarakat ingin sesuatu yang mudah dan fleksibel. Melalui Aplikasi Tring! by Pegadaian, masyarakat dapat menabung mulai dari Rp 10 ribu rupiah saja, dimana saja, dan kapan saja," ungkap Aat.

Bagi nasabah Tabungan Emas Pegadaian, loud budgeting menjadi sarana efektif untuk mempercepat pertumbuhan aset. Kehadiran aplikasi Tring! by Pegadaian semakin mempermudah transaksi keuangan secara praktis.

Dengan penerapan loud budgeting yang konsisten, masyarakat tidak hanya mampu menekan pengeluaran, tetapi juga membangun fondasi keuangan yang lebih kuat dan berkelanjutan. (rpi)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Belum Resmi Melatih, John Herdman Sudah Terpikat Rizky Ridho: Bek Lokal dengan Potensi Level Internasional

Belum Resmi Melatih, John Herdman Sudah Terpikat Rizky Ridho: Bek Lokal dengan Potensi Level Internasional

Di tengah tensi tinggi laga bertajuk “El Clasico” Indonesia itu, nama Rizky Ridho muncul sebagai sosok yang paling menarik perhatian John Herdman. Usai laga
Bayern Muenchen Menggila, Koln Terancam Jadi Korban di Pekan ke-17 Liga Jerman

Bayern Muenchen Menggila, Koln Terancam Jadi Korban di Pekan ke-17 Liga Jerman

Pekan ke-17 Liga Jerman bakal berlangsung pada tengah pekan ini dan menjadi kesempatan bagi Bayern Muenchen untuk semakin memantapkan posisi mereka di puncak klasemen.
Pascal Struijk hingga Dean Zandbergen OTW Gabung Timnas Indonesia? John Herdman Akui Punya Trik Jitu Yakinkan Pemain Keturunan Eropa Bela Garuda

Pascal Struijk hingga Dean Zandbergen OTW Gabung Timnas Indonesia? John Herdman Akui Punya Trik Jitu Yakinkan Pemain Keturunan Eropa Bela Garuda

Pelatih baru Timnas Indonesia, John Herdman, menyiapkan jurus jitu demi meyakinkan para pemain keturunan di Eropa agar bersedia membela Garuda.
Puluhan RT Terendam Banjir, Pemprov Jakarta Modifikasi Cuaca Selama 5 Hari

Puluhan RT Terendam Banjir, Pemprov Jakarta Modifikasi Cuaca Selama 5 Hari

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kembali melakukan modifikasi cuaca untuk mencegah banjir semakin parah dan meluas, mulai Selasa hingga Sabtu pekan ini.
Selesai Jalani Pemeriksaan, Pelapor Trading Kripto Timothy Ronald Ngaku Dicecar Puluhan Pertanyaan hingga Serahkan Barbuk ke Polisi

Selesai Jalani Pemeriksaan, Pelapor Trading Kripto Timothy Ronald Ngaku Dicecar Puluhan Pertanyaan hingga Serahkan Barbuk ke Polisi

Younger mengaku tergiur ikut trading kripto lantaran di media sosial Instagram, Timothy Ronald flexing soal kekayaannya yang berasal dari kripto.
Xabi Alonso Akhirnya Angkat Bicara usai Dipecat Real Madrid, Singgung Soal Profesional

Xabi Alonso Akhirnya Angkat Bicara usai Dipecat Real Madrid, Singgung Soal Profesional

Xabi Alonso akhirnya buka suara untuk pertama kalinya setelah resmi berpisah dengan Real Madrid

Trending

Belum usai Euforia Persib Menang Atas Persija, Maung Bandung Dapat Kabar Buruk dari Situasi Federico Barba

Belum usai Euforia Persib Menang Atas Persija, Maung Bandung Dapat Kabar Buruk dari Situasi Federico Barba

Persib Bandung meraih kabar kurang menyenangkan dari Federico Barba usai menumbangkan Persija Jakarta. Bek asal Italia itu kini dikabarkan menjadi incaran tiga klub Serie B.
Juventus Beri Pukulan Telak kepada Emil Audero, Luciano Spalletti Justru Sampaikan Pernyataan Mengejutkan

Juventus Beri Pukulan Telak kepada Emil Audero, Luciano Spalletti Justru Sampaikan Pernyataan Mengejutkan

Pelatih Juventus, Luciano Spalletti, menyampaikan pernyataan mengejutkan setelah menang telak dengan skor 5-0 atas Cremonese. Kiper Timnas Indonesia, Emil Audero, menjadi korbannya.
Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak pada 14 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald disorot usai terseret dugaan penipuan trading kripto. Ini sumber pundi-pundi Raja Kripto Indonesia.
4 Pemain Kejutan Ini Layak Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia Era Baru, Ada Andalan Persib dan Persija

4 Pemain Kejutan Ini Layak Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia Era Baru, Ada Andalan Persib dan Persija

Sebanyak Empat Pemain Kejutan Ini Diprediksi Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia, Ada Andalan Persib hingga Persija
Siapa Sih Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans? Sosoknya Bikin Pembaca Emosi dan Kini Minta Maaf

Siapa Sih Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans? Sosoknya Bikin Pembaca Emosi dan Kini Minta Maaf

Aurelie Moeremans menghadirkan sosok Kelly yang memberikan nomornya kepada Bobby di buku Broken Strings. Aurelie mengungkapkan sahabatnya sudah minta maaf.
Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Media Inggris membahas kemungkinan Manchester United mengejar Xabi Alonso sebagai pelatih baru. Sang juru taktik asal Spanyol baru saja berpisah dengan Real Madrid.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT