News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kadin tegaskan pemulihan ekonomi butuh sinergi semua sektor

Kadin perlu mengambil peran menjalin kemitraan antara pelaku usaha dengan pemerintah mulai dari tingkat pusat hingga kabupaten atau kota.
  • Reporter :
  • Editor :
Selasa, 27 April 2021 - 13:19 WIB
ilustrasi terminal kontainer
Sumber :
  • Antara Foto

Jakarta – Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Arsjad Rasjid menilai pemulihan ekonomi di tengah pandemi COVID-19 butuh sinergi dan keterlibatan semua sektor bukan hanya pelaku usaha.

“Pemulihan ekonomi tidak bisa dilakukan sendiri-sendiri, seluruh sektor harus bersinergi baik pelaku usaha, pemerintah, serta sektor lain. Untuk itu, Kadin perlu mengambil peran menjalin kemitraan antara pelaku usaha dengan pemerintah mulai dari tingkat pusat hingga kabupaten atau kota,” kata Arsjad dalam keterangannya di Jakarta, Selasa.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menurut dia, sinergi itu untuk menentukan sektor usaha mana yang perlu dimaksimalkan karena potensi masing-masing daerah berbeda, sinergi dengan Pemerintah yang inklusif dan kolaboratif.

“Inklusif, menjadikan Kadin harus bisa merangkul setiap pelaku usaha dengan beragam skala dan jenis industri. Kadin, harus tumbuh secara inklusif, sedangkan kolaboratif menjadikan Kadin sebagai tempat bekerja sama untuk membantu sektor kesehatan dan perekonomian Indonesia,” katanya.

Arsjad yang merupakan Calon Ketua Umum Kadin periode 2021-2026 itu, menganalogikan bahwa persoalan yang dihadapi saat ini bagaikan perang, yakni perang ekonomi, kesehatan, dan perang melawan pandemi COVID-19.

Ia pun menyiapkan empat fokus kerja di tengah pandemi, yaitu pertama adalah bidang kesehatan dengan sasaran bisa mendorong pemulihan kesehatan serta indrusti kesehatan di Indonesia. Kedua pemulihan ekonomi nasional dan daerah, dengan mengutamakan pemulihan di daerah terlebih dahulu.

Ketiga mengembangkan kewirausahaan serta potensi pengusaha, salah satunya memaksimalkan peran digital, dan keempat memperbaiki internal Kadin agar menjadi organisasi yang lebih inklusif dan kolaboratif sehingga menjangkau banyak kalangan termasuk pengusaha mikro, kecil, dan menengah.

Sementara itu, Ketua umum Kadin Maluku Muhammad Armyn Syarif Latuconsina mengatakan kolaborasi merupakan harapan baru dan menjadi langkah penting dalam menghadapi tantangan ekonomi yang kian berat akibat pandemi COVID-19.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ia menjelaskan, Maluku mempunyai kepentingan untuk pembangunan Ambon New Port yang siap dijadikan sebagai penunjang Lumbung Ikan Nasional (LIN) dan pembangunan infrastruktur ekonomi lainnya.

“Pembangunan ekonomi di Maluku tidak bisa berjalan sendiri, harus diselesaikan dengan kolaborasi semua pihak, mulai dari Pemerintah Pusat, Pemda Provinsi, dan swasta melalui Kadin Daerah,” ujarnya.

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Kartu Merah Jadi Kutukan Persija Saat Hadapi Persib dalam Tiga Musim Terakhir, Ini Faktanya

Kartu Merah Jadi Kutukan Persija Saat Hadapi Persib dalam Tiga Musim Terakhir, Ini Faktanya

Persaingan panas antara Persija Jakarta dan Persib Bandung kembali meninggalkan catatan kurang manis bagi tim ibu kota.
Lagi-Lagi Meroket hingga Rp29.000, Harga Emas Antam Hari Ini 12 Januari 2026 Sentuh Angka Rp2.631.000 per Gram

Lagi-Lagi Meroket hingga Rp29.000, Harga Emas Antam Hari Ini 12 Januari 2026 Sentuh Angka Rp2.631.000 per Gram

Lagi-lagi meroket hingga Rp29.000 dari yang semula Rp2.602.000 per gram, harga emas Antam hari ini 12 Januari 2026 yang dipantau dari laman Logam Mulia menyentuh angka Rp2.631.000 per gram. 
Aura Kapten Persija Makin Menyala usai Kalah Lawan Persib, Rizky Ridho: Selamat dan Kami Tunggu di Jakarta

Aura Kapten Persija Makin Menyala usai Kalah Lawan Persib, Rizky Ridho: Selamat dan Kami Tunggu di Jakarta

Rizky Ridho menunjukkan auranya sebagai kapten Persija Jakarta. Rizky Ridho beri pesan menyejukkan setelah Persija kalah lawan Persib Bandung kemarin sore.
Mobil Barang Oleng Tabrak Delapan Motor Terparkir di Warung Kopi Pantura Brebes,  Satu Pengunjung Tewas

Mobil Barang Oleng Tabrak Delapan Motor Terparkir di Warung Kopi Pantura Brebes, Satu Pengunjung Tewas

Sebuah mobil pengangkut barang menabrak delapan sepeda motor yang terparkir di Warung Kopi (Warkop) DPR dan warung nasi goreng yang berada di pinggir jalan Pantura Kaligangsa, Brebes, Jawa Tengah.
Top Skor Proliga 2026 Putri: Dua Pemain Jakarta Electric PLN Jadi Pemain Tersubur, Megawati Hangestri Terdepak

Top Skor Proliga 2026 Putri: Dua Pemain Jakarta Electric PLN Jadi Pemain Tersubur, Megawati Hangestri Terdepak

Top skor Proliga 2026 putri, di mana dua pemain Jakarta Electric PLN berhasil menjadi pencetak poin terbanyak sementara Megawati Hangestri tegusur dari posisi 10 besar.
Tanah Longsor Terjang Tiga Rumah Warga di Kudus

Tanah Longsor Terjang Tiga Rumah Warga di Kudus

Bencana alam tanah longsor terjadi di Dukuh Semliro, Desa Rahtawu, Kecamatan Gebog, Kudus pada Minggu (11/1/2026) kemarin. Longsor dipicu curah hujan tinggi yang mengguyur wilayah tersebut sejak dini hari.

Trending

Thom Haye Diancam Dibunuh, Kini Giliran Allano Lima Kena Rasis setelah Laga Persib Vs Persija Skor 1-0

Thom Haye Diancam Dibunuh, Kini Giliran Allano Lima Kena Rasis setelah Laga Persib Vs Persija Skor 1-0

Di balik pertandingan Persib Bandung Vs Persija Jakarta skor 1-0, gelandang Timnas Indonesia, Thom Haye dapat ancaman pembunuhan hingga Allano Lima kena rasis.
Hujan Lebat dan Angin Kencang Landa Jakarta, BMKG Wanti-wanti Cuaca Ekstrem hingga 13 Januari 2026

Hujan Lebat dan Angin Kencang Landa Jakarta, BMKG Wanti-wanti Cuaca Ekstrem hingga 13 Januari 2026

Hujan lebat dan angin kencang melanda Jakarta sejak Senin 12 Januari 2026. BMKG peringatkan cuaca ekstrem hingga 13 Januari, warga diminta waspada.
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Hasil Lengkap Para Pemain Abroad Timnas Indonesia: Kevin Diks dan Justin Hubner Sensasional

Hasil Lengkap Para Pemain Abroad Timnas Indonesia: Kevin Diks dan Justin Hubner Sensasional

Para pemain Timnas Indonesia kembali tampil untuk klubnya masing-masing di akhir pekan kemarin. Dua pemain Garuda, Kevin Diks dan Justin Hubner, mengalami nasib baik.
Profil Dino Rossano Hansa, Sosok Adik Kandung Ibu Denada yang Mengasuh Ressa Rizky Rossano Selama 24 Tahun

Profil Dino Rossano Hansa, Sosok Adik Kandung Ibu Denada yang Mengasuh Ressa Rizky Rossano Selama 24 Tahun

Berikut profil sosok Dino Rossano Hansa, adik kandung almarhumah Emilia Contessa sekaligus paman Denada Tambunan, yang mengasuh Al Ressa Rizky Rossano (24).
AC Milan Gagal Menang Lagi, 3 Pemain Rossoneri yang Tampil Buruk saat Ditahan Imbang Fiorentina

AC Milan Gagal Menang Lagi, 3 Pemain Rossoneri yang Tampil Buruk saat Ditahan Imbang Fiorentina

AC Milan gagal memangkas jarak dengan Inter Milan di puncak klasemen setelah hanya mampu bermain imbang 1-1 melawan Fiorentina.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT