News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Siap Jadi Mas Halo Dek, Jin BTS Ajukan Pembatalan Penundaan Wajib Militer

Member tertua dari boy grup kenamaan Korea Selatan, Jin BTS semakin memantapkan diri untuk bergabung lebih cepat menjadi tentara aktif di wajib militer (wamil)
Sabtu, 5 November 2022 - 07:15 WIB
Jin member BTS
Sumber :
  • Instagram @jin

Jakarta - Member tertua dari boy grup kenamaan Korea Selatan, Jin BTS semakin memantapkan diri untuk bergabung lebih cepat menjadi tentara aktif di wajib militer (wamil).

Melansir dari Dispatch, Sabtu (5/11/2022), Jin mengjukan pembatalan wamil ke Administrasi Tenaga Militer. Ia secara resmi memberitahu akan membatalkan penundaan wajib militernya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Nantinya pihak Administrasi Tenaga Kerja Militer akan melakukan peninjauan dan memutuskan waktu wamil dari Jin BTS. Hal itu biasanya memakan waktu sekitar 3 bulan.
Jika pendaftar wamil sedikit maka Jin BTS dapat segera mendaftar sebagai tentara aktif paling cepat 2 bulan ke depan.

Diketahui, Jin yang lahir pada 1992 kini sudah berusia 30 tahun, yang artinya ia seharusnya memang sudah tidak bisa menunda waktu wajib militernya hingga akhir tahun ini.

Namun penundaan wajib militer Jin BTS terjadi atas rekomendasi Menteri Kebudayaan, Olahraga, dan Pariwisata.

Diberitakan sebelumnya, Jin BTS baru saja merilis single terbarunya bersama Coldplay.

Jin BTS dan Coldplay telah mengambil alih tangga lagu iTunes dengan single solo pertama mereka 'The Astronaut'. 

Setelah lagu tersebut dirilis di platform musik di seluruh dunia pada tanggal 28 Oktober, 'The Astronaut' telah naik ke puncak tangga lagu iTunes di total 97 negara.  

Selain itu, MV lagu tersebut juga dengan cepat menjadi video trending #1 di YouTube tak lama setelah pemutaran perdana, dan saat ini telah ditonton lebih dari 15 juta kali. '

The Astronaut' adalah genre pop rock yang menampilkan medley gitar akustik dan suara synth, dan digubah dan ditulis oleh Coldplay.

Sebelumnya, pihak agensi Jin BTS mengumumkan album single solo dengan tajuk 'The Astronaut' yang bakal dirilis pada 28 Oktober pukul 13.00 KST atau 11.00 WIB.

Bersamaan dengan itu, BigHit Music juga merilis teaser poster. 

Pada teaser konsep yang dirilis terdapat informasi jadwal rilis foto konsep 01 – 03, teaser MV, music video, dan video lirik. Selain itu, sebuah video logo trailer juga diupload pada 18 Oktober, disaluran YouTube Hybe Labels.   

Pada video berdurasi 2 menit 35 detik ini, seorang astronot tampak melayang keluar dari sebuah pesawat di luar angkasa. Tiba-tiba suasana gelap dan sepi, suasananya terus berubah dengan latar yang berubah juga. Sampai astronot tersebut menemukan sebuah cahaya ungu. Kemudian, trailer ini ditutup dengan tulisan The Astronaut.   

Video singkat dan misterius ini mengundang banyak spekulasi penggemar. Diantaranya menganggap bahwa tema lagu ini mungkin menggambarkan seseorang astronot yang dalam perjalanan luar angkasanya meninggalkan rumah (bumi) menuju ruang yang lebih besar digambarkan sebagai luar angkasa.   

Gambaran itu diketahui sebagai situasi nyata yang akan dijalani Jin BTS yang akan bersiap untuk mendaftar wajib militer tahun ini. 

Jika dipikir-pikir, teori ini cukup masuk akal, terlebih saat Jin menyebut ARMY (sebutan untuk fans BTS) sebagai 'bumi' dalam lagu solonya 'Moon'.   

Dikabarkan, trailer logo untuk singlenya mendatang merupakan kolaborasi dengan band rock asal Inggris Coldplay. Rumor ini mulai menyebar setelah Jin BTS secara pribadi mengeluarkan sebuah pernyataan bahwa dia akan berkolaborasi dengan seseorang yang dia kagumi.

Pernyataan ini ia sampaikan saat mengumumkan project solonya di konser BTS Busan beberapa waktu lalu.   

“Saya akhirnya menjadi anggota kedua setelah J-hope yang merilis album saya sendiri. Itu tidak besar atau apa pun. Ini hanya satu."   

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Tapi aku bisa bekerja sama dengan seseorang yang selalu sangat aku sukai, jadi aku akan merilis lagu baru. Saya baru-baru ini memfilmkan banyak hal yang berbeda, dan masih banyak yang tersisa untuk difilmkan, jadi saya harap Anda akan menikmati semuanya," beber Jin.   

Proyek solo ini tambahnya masih dalam proses pembuatan untuk dapat dinikmati oleh ARMY sebagai kado dari Jin BTS sebelum ia pergi untuk melaksanakan wajib militer. (ree)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Selain Sebelum Tidur, Saat Bangun Pagi juga Perlu Dibiasakan Berdoa, Begini Doa Bangun Tidur dan Artinya

Selain Sebelum Tidur, Saat Bangun Pagi juga Perlu Dibiasakan Berdoa, Begini Doa Bangun Tidur dan Artinya

Umat Islam dianjurkan membaca doa sebelum tidur sebagai bentuk penyerahan diri dan perlindungan kepada Allah serta berdoa saat bangun tidur. Begini doanya
Apakah Raket Padel Carbon 3K Cocok untuk Pemula? Kenali Dulu Kelebihan dan Kelemahannya

Apakah Raket Padel Carbon 3K Cocok untuk Pemula? Kenali Dulu Kelebihan dan Kelemahannya

Sebelum memutuskan untuk menggunakannya, penting bagi kamu untuk membedah lebih dalam keunggulan dan keterbatasan raket padel dengan material carbon 3K.
Kisah Masa Lalu Denada dan Ressa Rizky Dibongkar Netizen, Begini Tanggapan Kuasa Hukum

Kisah Masa Lalu Denada dan Ressa Rizky Dibongkar Netizen, Begini Tanggapan Kuasa Hukum

Ressa Rizky menggugat Denada secara perdata ke PN Banyuwangi lantaran diduga penyanyi RnB ini telah menelantarkan anaknya hingga dewasa selama puluhan tahun.
Banjir di Serang Meluas Hingga 17 Kecamatan

Banjir di Serang Meluas Hingga 17 Kecamatan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Serang, Banten, melaporkan bencana hidrometeorologi di wilayah Kabupaten Serang, meluas hingga mencakup 32 desa di 17 kecamatan hingga Selasa malam.
Penjelasan Buya Yahya Soal Hukum Janda Menikah Tanpa Wali Menurut Mazhab

Penjelasan Buya Yahya Soal Hukum Janda Menikah Tanpa Wali Menurut Mazhab

Buya Yahya jelaskan hukum janda menikah tanpa wali menurut mazhab. Ia tegaskan nikah tanpa wali dan saksi tidak sah dalam Islam.
Apa Bedanya Bola Tenis dengan Bola Padel? Begini Penjelasannya!

Apa Bedanya Bola Tenis dengan Bola Padel? Begini Penjelasannya!

Sekilas, bola padel tampak serupa dengan bola tenis. Namun, di balik kemiripan tersebut, keduanya memiliki spesifikasi teknis yang sangat kontras saat diaplikasikan di lapangan.

Trending

Belum usai Euforia Persib Menang Atas Persija, Maung Bandung Dapat Kabar Buruk dari Situasi Federico Barba

Belum usai Euforia Persib Menang Atas Persija, Maung Bandung Dapat Kabar Buruk dari Situasi Federico Barba

Persib Bandung meraih kabar kurang menyenangkan dari Federico Barba usai menumbangkan Persija Jakarta. Bek asal Italia itu kini dikabarkan menjadi incaran tiga klub Serie B.
Juventus Beri Pukulan Telak kepada Emil Audero, Luciano Spalletti Justru Sampaikan Pernyataan Mengejutkan

Juventus Beri Pukulan Telak kepada Emil Audero, Luciano Spalletti Justru Sampaikan Pernyataan Mengejutkan

Pelatih Juventus, Luciano Spalletti, menyampaikan pernyataan mengejutkan setelah menang telak dengan skor 5-0 atas Cremonese. Kiper Timnas Indonesia, Emil Audero, menjadi korbannya.
Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak pada 14 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald disorot usai terseret dugaan penipuan trading kripto. Ini sumber pundi-pundi Raja Kripto Indonesia.
Siapa Sih Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans? Sosoknya Bikin Pembaca Emosi dan Kini Minta Maaf

Siapa Sih Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans? Sosoknya Bikin Pembaca Emosi dan Kini Minta Maaf

Aurelie Moeremans menghadirkan sosok Kelly yang memberikan nomornya kepada Bobby di buku Broken Strings. Aurelie mengungkapkan sahabatnya sudah minta maaf.
4 Pemain Kejutan Ini Layak Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia Era Baru, Ada Andalan Persib dan Persija

4 Pemain Kejutan Ini Layak Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia Era Baru, Ada Andalan Persib dan Persija

Sebanyak Empat Pemain Kejutan Ini Diprediksi Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia, Ada Andalan Persib hingga Persija
3 Pemain Persib Bandung yang Pernah Berseragam Ajax Amsterdam, Gaston Avila akan Menyusul?

3 Pemain Persib Bandung yang Pernah Berseragam Ajax Amsterdam, Gaston Avila akan Menyusul?

Gaston Avila segera menyusul? Beberapa nama-nama tenar ini ternyata pernah berseragam Ajax Amsterdam sebelum akhirnya menjadi andalan bersama Persib Bandung.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT