LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pelajar di Gresik Berhasil Raih Gelar Emas Putra Putri Hockey Indoor
Sumber :
  • tvOne - m habib

Porprov VIII Jatim 2023, Pelajar di Gresik Berhasil Raih Gelar Emas Putra-Putri Hockey Indoor

Para pelajar SMAN 1 Menganti, Gresik, menggelar sujud syukur usai mereka berhasil meraihkan gelar medali emas putra-putri dari cabang olahraga hockey pada ajang Porprov VIII Jawa Timur 2023.

Rabu, 20 September 2023 - 14:17 WIB

Gresik, tvOnenews.com - Para pelajar SMAN 1 Menganti, Gresik, menggelar sujud syukur usai mereka berhasil meraihkan gelar medali emas putra-putri dari cabang olahraga hockey pada ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) VIII Jawa Timur 2023.

Diketahui, SMA Negeri 1 Menganti, Gresik ini memiliki 34 siswa dan siswi yang menjadi atlet pada Porprov VIII Jawa Timur 2023. Mereka ada yang turun di cabor hockey dan dayung. Cabor hockey indoor yang berlangsung di GOR Gajah Mada, Mojosari, Kabupaten Mojokerto, para atlet Gresik berhasil mengawinkan medali emas putra-putri.

Dalam pertandingan itu, tim putra Hockey Gresik berhasil mengalahkan Kota Pasuruan. Kemudian tim putri Gresik mengalahkan tuan rumah Mojokerto.

Kepala Sekolah SMAN 1 Menganti, Gresik, Ainur Rofiq pada awak media mengaku bangga dan senang atas prestasi yang diraih anak didiknya. Mereka sudah mengharumkan nama Kabupaten Gresik pada ajang Porprov VIII Jatim 2023.

Baca Juga :

Menurut Ainur, tahun ini besar prestasi yang diperoleh. Hockey Gresik meraih dua emas, satu perak, dan satu perunggu. Kemudian cabor sayung meraih emas, perak, dan perunggu.

"Prestasi luar bisa bagi kami untuk Kabupaten Gresik mudah-mudahan bertahan dan bisa berprestasi lagi tahun depan seperti kakak kelasnya kemarin-kemarin lulus bisa ke Sea Games mempersembahkan emas untuk Indonesia. Berharap terus seperti ini. Dua tahun mengawinkan gelar," tutur Ainur Rofiq pada awak media, Rabu (20/9).

Sementara itu, salah satu atlet hockey Gresik indoor putri, Nadine Nur Oriwinata (17) mengaku dirinya sangat senang mendapat dukungan dari sekolah selama ini. Mulai dari fasilitas bola, stik hockey dan lain sebagainya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Bukan Timnas Indonesia, Negara Ini Jadi Satu-satunya Tim ASEAN yang Menang di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Bukan Timnas Indonesia, Negara Ini Jadi Satu-satunya Tim ASEAN yang Menang di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Terdapat tujuh negara ASEAN yang berjuang untuk lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia sekaligus untuk meraih slot Piala Asia 2027. 
Shin Tae-yong Lega, Irak Siap Bantu Timnas Indonesia Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Shin Tae-yong Lega, Irak Siap Bantu Timnas Indonesia Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia mungkin menderita kekalahan dari Irak dengan skor 0-2, namun pelatih Jesus Casas siap untuk membantu tim asuhan Shin Tae-yong itu untuk lolos.
Perkembangan Kasus Vina Cirebon, Komnas HAM Mengaku Telah Memeriksa 27 Orang Atas Aduan Kuasa Hukum Vina dan Saka Tatal

Perkembangan Kasus Vina Cirebon, Komnas HAM Mengaku Telah Memeriksa 27 Orang Atas Aduan Kuasa Hukum Vina dan Saka Tatal

Komnas HAM mengaku telah meminta keterangan terhadap 27 orang sebagai langkah tindak lanjut atas pengaduan yang disampaikan kuasa hukum Vina dan Saka Tatal, terkait kasus pembunuhan 2016 silam di Cirebon.
Blunder Ernando Ari Hingga Kalah dari Irak, Ini Alasan Maarten Paes Belum Debut dengan Timnas Indonesia

Blunder Ernando Ari Hingga Kalah dari Irak, Ini Alasan Maarten Paes Belum Debut dengan Timnas Indonesia

Ernando Ari melakukan blunder yang merugikan Timnas Indonesia hingga berujung pada kekalahan Indonesia di hadapan suporter di Stadion Gelora Bung Karno, Kamis.
Hasil Timnas Indonesia U-20 Vs Panama di Toulon Cup 2024: Angel Orelien Hattrick, Garuda Nusantara Tumbang 0-4

Hasil Timnas Indonesia U-20 Vs Panama di Toulon Cup 2024: Angel Orelien Hattrick, Garuda Nusantara Tumbang 0-4

Timnas Indonesia U-20 kembali menderita kekalahan dalam petualangan mereka di Toulon Cup 2024, setelah ditaklukkan 0-4 oleh Panama, Kamis (6/6/2024) malam WIB.
Benang Kusut Pengungkapan Kasus Pembunuhan Vina Cirebon, Polda Jabar Buka Hotline

Benang Kusut Pengungkapan Kasus Pembunuhan Vina Cirebon, Polda Jabar Buka Hotline

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky seakan bak benang kusut yang memiliki sejumlah kejanggalan dalam pengungkapannya.
Trending
Saksi Suroto Beberkan Detik-detik Evakuasi Vina di Malam Pembunuhan, Memilukan Vina Sempat Sampaikan Ini...

Saksi Suroto Beberkan Detik-detik Evakuasi Vina di Malam Pembunuhan, Memilukan Vina Sempat Sampaikan Ini...

Cerita saksi mata kasus pembunuhan Vina, Suroto saat menolong Vina dan mengevakuasi jasad Eky di malam pembunuhan. Ia menceritakan kata-kata terakhir Vina.
Euro 2024: Timnas Italia dan Inggris Kompak Bikin Kejutan dalam Pengumuman Skuad Akhir

Euro 2024: Timnas Italia dan Inggris Kompak Bikin Kejutan dalam Pengumuman Skuad Akhir

Timnas Italia dan Timnas Inggris telah mengumumkan skuad akhir untuk Euro 2024, dengan sama-sama menyisipkan nama kejutan dalam tim mereka masing-masing.
Blunder Ernando Ari Hingga Kalah dari Irak, Ini Alasan Maarten Paes Belum Debut dengan Timnas Indonesia

Blunder Ernando Ari Hingga Kalah dari Irak, Ini Alasan Maarten Paes Belum Debut dengan Timnas Indonesia

Ernando Ari melakukan blunder yang merugikan Timnas Indonesia hingga berujung pada kekalahan Indonesia di hadapan suporter di Stadion Gelora Bung Karno, Kamis.
Shin Tae-yong Lega, Irak Siap Bantu Timnas Indonesia Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Shin Tae-yong Lega, Irak Siap Bantu Timnas Indonesia Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia mungkin menderita kekalahan dari Irak dengan skor 0-2, namun pelatih Jesus Casas siap untuk membantu tim asuhan Shin Tae-yong itu untuk lolos.
Benang Kusut Pengungkapan Kasus Pembunuhan Vina Cirebon, Polda Jabar Buka Hotline

Benang Kusut Pengungkapan Kasus Pembunuhan Vina Cirebon, Polda Jabar Buka Hotline

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky seakan bak benang kusut yang memiliki sejumlah kejanggalan dalam pengungkapannya.
Hasil Timnas Indonesia U-20 Vs Panama di Toulon Cup 2024: Angel Orelien Hattrick, Garuda Nusantara Tumbang 0-4

Hasil Timnas Indonesia U-20 Vs Panama di Toulon Cup 2024: Angel Orelien Hattrick, Garuda Nusantara Tumbang 0-4

Timnas Indonesia U-20 kembali menderita kekalahan dalam petualangan mereka di Toulon Cup 2024, setelah ditaklukkan 0-4 oleh Panama, Kamis (6/6/2024) malam WIB.
Bangun Kesiangan, Kerjakan Shalat Tahajud Mendekati Subuh atau Jelang Matahari Terbit, Memangnya Boleh? Kata Buya Yahya Waktu yang Tepat...

Bangun Kesiangan, Kerjakan Shalat Tahajud Mendekati Subuh atau Jelang Matahari Terbit, Memangnya Boleh? Kata Buya Yahya Waktu yang Tepat...

Buya Yahya membagikan hukum shalat tahajud sebelum waktu Subuh atau proses matahari terbit akibat bangun tidur kesiangan. Mari simak penjelasannya di sini!
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
03:00 - 03:30
Kabar Utama
03:30 - 04:00
Sidik Jari
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
Selengkapnya