News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

3 Selebriti Tanah Air yang Rayakan Hari Ulang Tahunnya dengan Bikin Turnamen Padel, Nomor Dua Banjir Hadiah Mewah

Saking tergila-gilanya dengan padel, para selebriti ini memilih tema olahraga padel sebagai perayaan hari ulang tahunnya. Bahkan, hadiah mewah pun dijanjikan jika jadi pemenang.
Rabu, 26 November 2025 - 17:10 WIB
Tasya Kamila rayakan ulang tahun yang ke-32 tahun dengan tema olahraga padel
Sumber :
  • Instagram @tasyakamila

tvOnenews.com - Dalam beberapa tahun terakhir, olahraga padel semakin populer di Indonesia, tak hanya di kalangan masyarakat umum tetapi juga di lingkaran selebriti

Olahraga raket yang seru dan kompetitif ini bahkan kerap dijadikan ajang berkumpul hingga perayaan momen spesial bersama orang-orang terdekat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menariknya, sejumlah selebriti tanah air memilih merayakan ulang tahun mereka dengan cara yang berbeda daripada umumnya.

Bukan pesta meriah atau makan malam mewah, melainkan menggelar turnamen padel eksklusif bersama sahabat dan para tamu undangan.

Tradisi baru ini bukan hanya mencerminkan gaya hidup sehat dan aktif, tetapi juga menunjukkan betapa padel telah menjadi bagian dari gaya hidup modern kaum jetset. 

Dari dekorasi lapangan yang glamor hingga hadiah-hadiah bernilai fantastis, setiap selebriti memiliki cara unik dalam meramaikan hari istimewanya.

Lantas, siapa saja tiga selebriti yang merayakan ulang tahunnya dengan turnamen padel? Berikut ulasannya.

1. Yasmine Wildblood 

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Aktris blasteran Inggris Yasmine Wildblood merayakan hari jadinya yang ke-32 tahun pada 7 April lalu bernuansakan hobi barunya yakni padel.

Dihadiri oleh keluarga dan sahabatnya, para tamu undangan mengenakan outfit sporty bertemakan olahraga padel saat datang ke acara ulang tahun Yasmine Wildblood.

Bukan cuma sekadar perayaan, tamu undangan tampil dalam mini turnamen yang digelar Yasmine Wildblood dengan total hadiah jutaan rupiah.

Tidak hanya itu, para tamu undangan juga mendapat doorprize hingga bingkisan bagi yang belum berhasil menjadi pemenang dalam perayaan hari jadi Yasmine Wildblood.

2. Luna Maya 

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Luna Maya menjadi satu dari sekian selebriti yang memilih olahraga padel sebagai tema dalam hari ulang tahunnya yang jatuh pada 26 Agustus 2025 silam.

Didukung oleh sang suami Maxime Bouttier, Luna Maya menggelar turnamen padel bertajuk 'Padel Bareng Luna' untuk merayakan hari jadinya yang ke-42 tahun.

Sejumlah selebriti papan atas hingga influencer turut hadir. Mereka ikut bertanding dalam turnamen padel dengan hadiah bombastis bagi pemenangnya.

Salah satunya duet Nabila Syakieb dan Yasmine Wildblood yang menjuarai turnamen 'Padel Bareng Luna'. Keduanya mendapat satu unit motor dan sepasang raket padel mahal.

3. Tasya Kamila 

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Belum lama ini, mantan penyanyi cilik Tasya Kamila merayakan hari ulang tahunnya yang ke-33 tahun atau pada 22 November kemarin dengan tema olahraga padel.

Dihiasi dengan dekorasi cantik serta berjejer kado serta kue ulang tahun, Tasya Kamila memilih merayakannya bersama keluarga dan sahabat di lapangan padel.

Bahkan agar suasana hari spesial itu lebih cair lagi, Tasya Kamila sampai menggelar turnamen padel dengan tajuk Tasya's Padel Tournament 2025.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Selain keluarga dan sahabat, orang-orang yang dicintai seperti suaminya Randi Bachtiar dan anak sulungnya turut memeriahkan pesta ulang tahun Tasya Kamila.

(han)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

KPK Duga Kasus RPTKA di Kemnaker Terjadi Sejak Era Menteri Hanif Dhakiri

KPK Duga Kasus RPTKA di Kemnaker Terjadi Sejak Era Menteri Hanif Dhakiri

KPK menduga praktek dugaan pemerasan terkait pengurusan Rencana Penggunakan Tenaga Kerja Asing (RPTKA) di Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) terjadi di era
Real Madrid Mulai Era Baru, Liverpool Mulai Bergerak Dekati Bintang Los Blancos

Real Madrid Mulai Era Baru, Liverpool Mulai Bergerak Dekati Bintang Los Blancos

Real Madrid bersiap memulai era baru, sementara Liverpool membuka peluang merekrut Eduardo Camavinga pada bursa musim panas dengan nilai transfer fantastis.
Kronologi Polisi Temukan Jenazah Sopir Dalam Mobil di Tol Japek KM 27

Kronologi Polisi Temukan Jenazah Sopir Dalam Mobil di Tol Japek KM 27

Polisi menemukan seorang pengemudi meninggal dunia di dalam kendaraannya yang masih menyala, ruas Tol Jakarta-Cikampek (Japek) KM 27 arah timur, Jumat (30/1).
Meski Level Dunia, Layvin Kurzawa Tetap Dapat Peringatan dari Bung Binder soal Adaptasi di Persib Bandung

Meski Level Dunia, Layvin Kurzawa Tetap Dapat Peringatan dari Bung Binder soal Adaptasi di Persib Bandung

Kehadiran Layvin Kurzawa di Persib Bandung mendapat sorotan dari pundit sepak bola nasional Bung Binder. Meski mengakui Kurzawa sebagai pemain level dunia.
‎1000 The Jakmania Dapat Sambutan Hangat Suporter Tuan Rumah saat Away Laga Persita Tangerang Vs Persija Jakarta

‎1000 The Jakmania Dapat Sambutan Hangat Suporter Tuan Rumah saat Away Laga Persita Tangerang Vs Persija Jakarta

Sebanyak 1.000 The Jakmania mendapat sambutan hangat Benteng Viola saat Persija bertandang ke markas Persita di Indomilk Arena tanpa gesekan antarsuporter.
Bendung Katulampa Siaga 3, Gubernur Pramono Instruksikan Buka Jalur Aliran yang Selama Ini Tak Tersentuh

Bendung Katulampa Siaga 3, Gubernur Pramono Instruksikan Buka Jalur Aliran yang Selama Ini Tak Tersentuh

Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung Wibowo, memastikan jajaran Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta dalam posisi siap siaga menghadapi ancaman banjir. 

Trending

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Artis Indonesia, Denada jadi sorotan publik karena tersandung kasus dugaan penelantaran anak. Kini kasusnya siap ke persidangan.
Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

​​​​​​​Mediasi ketiga gagal, kuasa hukum Ressa Rizky Rossano spill agenda sidang Denada serta kesiapan melanjutkan perkara ke persidangan PN Banyuwangi.
Peluk Denada yang Menangis di Studio, Pengakuan Jujur Caren Delano soal Polemik Ressa Rizky Rossano

Peluk Denada yang Menangis di Studio, Pengakuan Jujur Caren Delano soal Polemik Ressa Rizky Rossano

​​​​​​​Caren Delano ungkap pengakuan jujur usai memeluk Denada yang menangis di studio, di tengah polemik hukum Ressa Rizky Rossano yang jadi sorotan publik.
Bursa Transfer AC Milan: Palace OTW Resmikan Strand Larsen, Lampu Hijau Rossoneri untuk Angkut Jean-Philippe Mateta?

Bursa Transfer AC Milan: Palace OTW Resmikan Strand Larsen, Lampu Hijau Rossoneri untuk Angkut Jean-Philippe Mateta?

AC Milan serius membidik Jean-Philippe Mateta sebagai target utama mereka di bursa transfer musim dingin. Penyerang Crystal Palace itu masuk radar Rossoneri.
Ramalan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Simak ramalan zodiak besok, 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Prediksi lengkap mulai dari asmara, karier, hingga keuangan.
Denada Bantah Telantarkan Anak, Kuasa Hukum Ressa Rizky Tantang Tunjukkan Bukti di Pengadilan

Denada Bantah Telantarkan Anak, Kuasa Hukum Ressa Rizky Tantang Tunjukkan Bukti di Pengadilan

Kuasa hukum Denada memberi klaim bahwa kliennya tidak pernah menelantarkan sang anak, kuasa hukum Ressa Rizky tantang bawa bukti-bukti tersebut di pengadilan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT