LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kementerian Pertanian, Jan Samuel Maringka memantau jalannya panen raya padi di Maros, Sulawesi Selatan
Sumber :
  • Kementan

Pastikan Ketersediaan Pangan Aman, Irjen Kementan Kawal Panen Raya di Sulsel

Inspektur Jenderal Kementerian Pertanian (Irjen Kementan), Jan Samuel Maringka pantau jalannya panen raya padi di Taroada, Turikale, Maros, Sulawesi Selatan

Senin, 6 Maret 2023 - 19:41 WIB

Maros, tvOnenews.com - Inspektur Jenderal Kementerian Pertanian (Irjen Kementan), Jan Samuel Maringka memantau jalannya panen raya padi di Kelurahan Taroada, Kecamatan Turikale, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan. Kegiatan ini merupakan rangkaian kerja pemerintah dalam menambah jumlah ketersediaan beras nasional terutama jelang puasa dan lebaran mendatang.

"Apalagi Provinsi Sulawesi Selatan merupakan lumbung pangan beras terbesar di kawasan Indonesia Timur serta merupakan penghasil beras terbesar ke-4 di Indonesia setelah Jawa Timur, Jawa Tengah dan Jawa Barat," ujar Jan Maringka, Minggu (5/3/2023).

Kementerian Pertanian, Jan Samuel Maringka memantau jalannya panen raya padi di Maros, Sulawesi Selatan

Menurut Jan, jumlah produksi gabah saat ini diperkirakan mencapai 5,36 juta ton Gabah Kering Giling atau GKG. Atau jika dikonversikan menjadi beras total produksinya mencapai 3,08 juta ton. Angka tersebut mengalami kenaikan sebanyak 154,7 ribu ton atau 5,29 persen dari produksi beras tahun 2021.

Baca Juga :

Perlu diketahui, panen raya di wilayah Maros rata-rata mencapai 5,2 ton per hektar dengan total areal panen seluas 12.420 hektar. 

Hasil tersebut mengalami peningkatan yang cukup signifikan dan menjadi salah satu sentra penyumbang stok beras nasional khususnya di Sulawesi Selatan.

"Dengan capaian ini kita yakin stok beras jelang puasa dalam kondisi aman. Tidak hanya di Sulawesi tapi juga di pulau lainya," katanya.

Di lokasi, Jan Maringka secara langsung ikut memanen padi menggunakan alat pasca panen Combine Harvester yang didampingi Bupati Maros, Forkopimda Kabupaten Maros, Kepala Balai Karantina Pertanian Makassar serta jajaran Dinas Pertanian Provinsi Sulawesi Selatan.

Sebagaimana diketahui, Kementerian Pertanian mencanangkan kegiatan Panen Raya sebanyak 1 juta hektar, dimana Sulawesi Selatan menjadi salah satu lumbungnya. Melimpahnya hasil panen di sejumlah daerah turut meyakinkan bahwa kebutuhan beras dalam kondisi surplus.

Bupati Maros, Chaidir Syam menyampaikan terimakasih atas dukungan dan bantuan Kementerian Pertanian (Kementan) dalam meningkatkan produktivitas gabah di wilayah Maros. 

Selama ini, kata dia, Kabupaten Maros mempunyai Perda Pertanian berkelanjutan yang berarti tugas para petani untuk menjaga lahan pertanian yang ada saat ini sudah semakin baik.

"Selain itu, di Kabupaten Maros memiliki Program Yess untuk mewujudkan petani-petani milenial, karena kita memiliki keyakinan bahwa pemuda harus tetap bertani," jelasnya.

Dalam kesempatan yang sama, salah satu perwakilan petani, Baso Hasan menyampaikan bahwa bantuan Kementerian Pertanian selama ini sangat bermanfaat. Di antaranya berupa alsintan, benih dan saprodi sangat mendukung dan bermanfaat bagi peningkatan produksi dan produktivitas padi di wilayahnya. 

"Terimakasih kepada pemerintah pusat dalam hal ini Kementerian pertanian," pungkasnya. 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Tak Mau Kalah dengan Shin Tae-yong, Pelatih Filipina juga Lakukan Hal Ini untuk Menghadapi Timnas Indonesia ...

Tak Mau Kalah dengan Shin Tae-yong, Pelatih Filipina juga Lakukan Hal Ini untuk Menghadapi Timnas Indonesia ...

Timnas Filipina berbenah dengan merombak skuadnya jelang melawan timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong di putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Siapakah yang Wajib untuk Melakukan Ibadah Umrah ataupun Haji? Kata Buya Yahya Hanya Bagi Mereka ...

Siapakah yang Wajib untuk Melakukan Ibadah Umrah ataupun Haji? Kata Buya Yahya Hanya Bagi Mereka ...

Syarat haji dalam islam ada 5, hal ini disampaikan oleh Buya Yahya. Semoga tidak salah lagi, berikut penjelasannya.
Sampai Kapan Batas Aqiqah Anak? Buya Yahya Jawab Tegas Batasnya, Ternyata Kalau Lewat Masa Ini, Kesunnahannya Sudah Kadaluarsa 

Sampai Kapan Batas Aqiqah Anak? Buya Yahya Jawab Tegas Batasnya, Ternyata Kalau Lewat Masa Ini, Kesunnahannya Sudah Kadaluarsa 

Sampai kapan batas aqiqah anak? Buya Yahya jawab tegas batas orang tua mengaqiqahi anaknya, jika sudah lewat masa ini maka kesunnahannya sudah kadaluarsa...
Padahal Sama-sama Bawa Timnas Indonesia Naik Level, Gaji 3 Mantan Pelatih Skuad Garuda Ini Justru Tak Lebih Besar dari Shin Tae-yong

Padahal Sama-sama Bawa Timnas Indonesia Naik Level, Gaji 3 Mantan Pelatih Skuad Garuda Ini Justru Tak Lebih Besar dari Shin Tae-yong

Gaji mantan pelatih Timnas Indonesia ini ternyata tidak lebih tinggi dari Shin Tae-yong meskipun mereka sama-sama mengantarkan skuad Garuda berprestasi di Asia.
Kemenag Evaluasi Maskapai Penerbangan Haji 2024 Garuda Indonesia Paling Sering Terlambat Selama Dua Pekan

Kemenag Evaluasi Maskapai Penerbangan Haji 2024 Garuda Indonesia Paling Sering Terlambat Selama Dua Pekan

Kemenag evaluasi maskapai penerbangan haji 2024, Garuda Indonesia paling disrort karena...
Maarten Paes Belum Jelas, Shin Tae-yong Bisa Pilih Kiper Muslim di Liga Eropa yang Sudah Jadi WNI Ini Sebagai Opsi Timnas Indonesia

Maarten Paes Belum Jelas, Shin Tae-yong Bisa Pilih Kiper Muslim di Liga Eropa yang Sudah Jadi WNI Ini Sebagai Opsi Timnas Indonesia

Di tengah nasib Maarten Paes yang belum jelas, Shin Tae-yong bisa melirik kiper keturunan liga Eropa yang sudah jadi WNI berikut sebagai opsi Timnas Indonesia.
Trending
Shin Tae-yong Pertimbangkan Elkan Baggott ke Timnas Indonesia, Yolla Yuliana Termasuk Atlet Voli Wanita dengan Gaji Termahal di Dunia?

Shin Tae-yong Pertimbangkan Elkan Baggott ke Timnas Indonesia, Yolla Yuliana Termasuk Atlet Voli Wanita dengan Gaji Termahal di Dunia?

Elkan Baggott bisa kembali dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia jelang lawan Tanzania serta Megawati Hangestri dan Yolla Yuliana dapat gaji termahal.
Pemilik Kontrakan Bersuara Beberkan Sifat Pegi Setiawan yang Sebenarnya, Ternyata Selama Lima Tahun Pembunuh Vina Bersembunyi di Sini

Pemilik Kontrakan Bersuara Beberkan Sifat Pegi Setiawan yang Sebenarnya, Ternyata Selama Lima Tahun Pembunuh Vina Bersembunyi di Sini

Salah satu saksi kasus pembunuhan Vina Cirebon, pemilik kontrakan yang ditempati Pegi Setiawan alias Perong, Dudi Suhendar akhirnya buka suara.
Shin Tae-yong Beri Kesempatan Kedua Kepada Elkan Baggott Jelang Timnas Indonesia Hadapi Tanzania?, Wanita Indigo Ini Kuliti Rahasia Linda Sahabat Vina Cirebon

Shin Tae-yong Beri Kesempatan Kedua Kepada Elkan Baggott Jelang Timnas Indonesia Hadapi Tanzania?, Wanita Indigo Ini Kuliti Rahasia Linda Sahabat Vina Cirebon

Shin Tae-yong beri kesempatan kedua kepada Elkan Baggott jelang Timnas Indonesia hadapi Tanzania dan wanita indigo ini menguliti dua rahasia Linda sahabat Vina Cirebon merupakan dua berita terpopuler.
Terungkap Awal Mula Vina Cirebon dan Linda Bisa Saling Kenal, Berawal dari Linda Punya Pacar Anggota XTC

Terungkap Awal Mula Vina Cirebon dan Linda Bisa Saling Kenal, Berawal dari Linda Punya Pacar Anggota XTC

Inilah awal mula Vina dan Linda bisa saling mengenal. Ternyata Vina dan Linda saling kenal berawal dari Linda yang punya pacar anggota XTC. 
Pengakuan Pemilik Kontrakan Dibohongi Ayah dari Pegi Pembunuh Vina Cirebon Bertahun-tahun, Dia Kaget, Ternyata...

Pengakuan Pemilik Kontrakan Dibohongi Ayah dari Pegi Pembunuh Vina Cirebon Bertahun-tahun, Dia Kaget, Ternyata...

Selama bekerja di Bandung, terungkap bahwa Pegi, pembunuh Vina tinggal di sebuah kontrakan dengan ayahnya. Adapun ayah Pegi juga bekerja sebagai buruh bangunan.
Ayah Pegi Alias Perong Tidak Yakin Anaknya Pembunuh Vina Diungkap Pemilik Kontrakan, Ini Alasannya, Oh Ternyata...

Ayah Pegi Alias Perong Tidak Yakin Anaknya Pembunuh Vina Diungkap Pemilik Kontrakan, Ini Alasannya, Oh Ternyata...

Pemilik Kontrakan Pegi, Dudi Suhendar mengungkap bahwa ayah Pegi tidak yakin anaknya itu pembunuh Vina di Cirebon pada 2016. Alasannya terungkap, ternyata...
Linda Sahabat Vina Cirebon Kesurupan Lagi Munculkan Keraguan Publik, 8 Tahun Balik Lagi?

Linda Sahabat Vina Cirebon Kesurupan Lagi Munculkan Keraguan Publik, 8 Tahun Balik Lagi?

Linda sahabat Vina Cirebon kesurupan lagi. Hal ini diketahui melalui video yang diunggah pengacara kondang Hotman Paris.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Manusia Nusantara
14:30 - 15:00
Kabar Pasar Sore
15:00 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
Selengkapnya