News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Gunung Merapi Kembali Luncurkan 17 Guguran Lava Pijar Sejauh 2 Km

Gunung Merapi di perbatasan Jawa Tengah Yogyakarta kembali meluncurkan guguran lava pijar pada Sabtu malam. Dari pengamatan BPPTKG Yogyakarta teramati dalam enam jam, Gunung Merapi meluncurkan 17 kali Guguran Lava Pijar dengan jarak luncur maksimal 2 Kilometer.
Minggu, 26 Desember 2021 - 02:24 WIB
Gunung Merapi Luncurkan 17 Guguran Lava Pijar 2 Km
Sumber :
  • tvOne

Yogyakarta DIY, tvOne

Gunung Merapi di perbatasan Jawa Tengah Yogyakarta kembali meluncurkan guguran lava pijar pada Sabtu malam. Dari pengamatan BPPTKG Yogyakarta teramati dalam enam jam, Gunung Merapi meluncurkan 17 kali Guguran Lava Pijar dengan jarak luncur maksimal 2 Kilometer.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sejak pukul 18.00 hingga 24.00 WIB pada Sabtu malam (25/12) Gunung Merapi secara visuak tampak jelas, dengan kabut 0-II, hingga kabut 0-III. Asap kawah bertekanan lemah teramati berwarna putih dengan intensitas tipis dan tinggi 50-75 m di atas puncak kawah.

Balai Penyelidikan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) Yogyakarta mengamati guguran lava pijar 17 kali ke arah barat daya dengan jarak luncur maksimal 2.000 meter atau 2 kilometer. Data kegempaan menunjukkan Guguran 52 kali, dan Hybrid atau Fase Banyak 2 kali.

Hingga kini tingkat aktivitas Merapi masih ditetapkan pada Level III atau Siaga. Potensi bahaya saat ini berupa guguran lava dan awan panas pada sektor tenggara-barat daya sejauh maksimal 3 km ke arah sungai Woro dan sejauh 5 km ke arah sungai Gendol, Kuning, Boyong, Bedog, Krasak, Bebeng, dan Putih. Sedangkan lontaran material vulkanik bila terjadi erupsi eksplosif dapat menjangkau radius 3 km dari puncak.

Masyarakat agar tidak melakukan kegiatan apapun di daerah potensi bahaya dan agar mengantisipasi gangguan akibat abu vulkanik dari erupsi Gunung Merapi serta mewaspadai bahaya lahar terutama saat terjadi hujan di seputar G. Merapi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Penambangan di alur sungai yang berhulu di Gunung Merapi dalam KRB III direkomendasikan untuk dihentikan dan pelaku wisata direkomendasikan tidak melakukan kegiatan pada daerah potensi bahaya dan bukaan kawah sejauh 5 km dari puncak Gunung Merapi.

Jika terjadi perubahan aktivitas yang signifikan, maka status aktivitas Gunung Merapi akan segera ditinjau kembali. (Nuryanto/Jeg)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Pukulan Telak Real Madrid: Gagal Juara Piala Super Spanyol, Federico Valverde Jadi Tumbal El Clasico

Pukulan Telak Real Madrid: Gagal Juara Piala Super Spanyol, Federico Valverde Jadi Tumbal El Clasico

Real Madrid menelan kekecewaan setelah gagal meraih gelar Piala Super Spanyol usai takluk dari Barcelona. Kekalahan 2-3 dalam laga El Clasico semakin pahit.
Jalan Pantura Kudus Terendam Banjir, Polisi Terjunkan Personel

Jalan Pantura Kudus Terendam Banjir, Polisi Terjunkan Personel

Kepolisian Resor Kudus, Jawa Tengah menerjunkan belasan personel untuk mengatur kelancaran arus lalu lintas di Jalan Pantura Kudus-Pati yang sempat tergenang banjir, sehingga kepolisian menerapkan rekayasa lalu lintas guna mencegah kemacetan, Senin.
Bursa Transfer Juventus: Federico Chiesa Desak Liverpool Melepasnya, Luciano Spalletti Bilang Begini

Bursa Transfer Juventus: Federico Chiesa Desak Liverpool Melepasnya, Luciano Spalletti Bilang Begini

Pelatih Juventus, Luciano Spalletti, berbicara tentang Federico Chiesa yang dikaitkan dengan klub raksasa Turin lagi. Sang penyerang sayap bahkan dikabarkan mendesak untuk hengkang.
Banjir Rendam 100 Rumah di Sentral Rangkasbitung

Banjir Rendam 100 Rumah di Sentral Rangkasbitung

Sekitar 100 rumah di Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Banten terendam banjir dengan ketinggian 10 sentimeter akibat drainase menyempit, sehingga arus air hujan tidak berjalan lancar.
Syarat Penerima Bansos Kemensos 2026, Lengkap Cara Cek DTKS dan Klasifikasi Desil

Syarat Penerima Bansos Kemensos 2026, Lengkap Cara Cek DTKS dan Klasifikasi Desil

Pemerintah perkuat penyaluran bansos Kemensos 2026 lewat sinkronisasi DTKS dan NIK. Simak syarat penerima, jenis bantuan, dan cara cek status.
Sumur Bor Keluarkan Minyak di Bangkalan Ditutup, Khawatir Bahayakan Warga

Sumur Bor Keluarkan Minyak di Bangkalan Ditutup, Khawatir Bahayakan Warga

Pengeboran sumur di Dusun Manakajah, Desa Penyaksagan, Kecamatan Klampis, Kabupaten Bangkalan, mengeluarkan minyak bumi, hebohkan warga.

Trending

Thom Haye Diancam Dibunuh, Kini Giliran Allano Lima Kena Rasis setelah Laga Persib Vs Persija Skor 1-0

Thom Haye Diancam Dibunuh, Kini Giliran Allano Lima Kena Rasis setelah Laga Persib Vs Persija Skor 1-0

Di balik pertandingan Persib Bandung Vs Persija Jakarta skor 1-0, gelandang Timnas Indonesia, Thom Haye dapat ancaman pembunuhan hingga Allano Lima kena rasis.
Hujan Lebat dan Angin Kencang Landa Jakarta, BMKG Wanti-wanti Cuaca Ekstrem hingga 13 Januari 2026

Hujan Lebat dan Angin Kencang Landa Jakarta, BMKG Wanti-wanti Cuaca Ekstrem hingga 13 Januari 2026

Hujan lebat dan angin kencang melanda Jakarta sejak Senin 12 Januari 2026. BMKG peringatkan cuaca ekstrem hingga 13 Januari, warga diminta waspada.
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gebrakan Gubernur Jabar KDM: Siapkan Sanksi Berat Bagi Proyek Berkualitas Buruk di Jawa Barat

Gebrakan Gubernur Jabar KDM: Siapkan Sanksi Berat Bagi Proyek Berkualitas Buruk di Jawa Barat

Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi (KDM), mengambil langkah tegas terkait pengerjaan proyek infrastruktur di wilayahnya. 
Profil Dino Rossano Hansa, Sosok Adik Kandung Ibu Denada yang Mengasuh Ressa Rizky Rossano Selama 24 Tahun

Profil Dino Rossano Hansa, Sosok Adik Kandung Ibu Denada yang Mengasuh Ressa Rizky Rossano Selama 24 Tahun

Berikut profil sosok Dino Rossano Hansa, adik kandung almarhumah Emilia Contessa sekaligus paman Denada Tambunan, yang mengasuh Al Ressa Rizky Rossano (24).
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 13 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 13 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 13 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Simak peluang rezeki setiap zodiak di sini!
Banjir Jakarta Meluas, 23 Ruas Jalan dan 10 RT di Jaksel–Jakut Terendam

Banjir Jakarta Meluas, 23 Ruas Jalan dan 10 RT di Jaksel–Jakut Terendam

Banjir Jakarta meluas akibat hujan deras. BPBD mencatat 23 ruas jalan dan 10 RT di Jakarta Selatan dan Utara terendam dengan ketinggian hingga 95 cm.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT