Wapres Gibran Buka Layanan Pengaduan Masyarakat, Ini Respon Menko Polkam
Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan, Budi Gunawan merespons layanan pengaduan masyarakat yang dibuka Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka
Senin, 11 November 2024 - 20:29 WIB
Sumber :
- tvOnenews.com/Adinda Ratna Safira
Selain itu, Wapres juga memfasilitasi laporan via WhatsApp di nomor 081117042207, sebagai alternatif laporan.
"Saya juga membuka akses melalui WhatsApp yang nomornya ada di poster," katanya. (ars/aes)
Load more