LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Melihat Manfaat Kerokan Dari Kacamata Medis

Jumat, 26 Mei 2023

Secara tradisional, terapi Kerokan sering dipilih sebagai cara untuk mengurangi keluhan-keluhan seperti masuk angin atau pegal-pegal. 

Namun, apakah kerokan bermanfaat secara Medis atau justru berbahaya?

Kerokan sendiri merupakan salah satu terapi alternatif tradisional yang sering digunakan di negara-negara Asia, termasuk di Indonesia.

Terapi menggunakan alat khusus atau koin yang digosokkan pada permukaan kulit ini juga ditemukan di Tiongkok. Oleh masyarakat Tiongkok, kerokan disebut gua sha.

erokan dipercaya dapat meringankan keluhan pegal, lemas, dan linu pada badan. Keluhan-keluhan ini sering disebut dengan istilah masuk angin.

Kerokan di Indonesia biasanya dilakukan dengan menggosokkan koin atau alat pengerok khusus dengan tepi tumpul, ke permukaan kulit yang sebelumnya telah diolesi minyak pijat.

Sementara itu, gua sha dilakukan dengan sendok keramik, koin, potongan tanduk kerbau, atau giok. 

Koin atau alat yang digosokkan akan membentuk garis-garis atau bintik-bintik kemerahan di kulit yang biasanya hilang setelah 2-4 hari. 

Bintik-bintik kemerahan ini disebut sha dalam istilah pengobatan tradisional Tiongkok.

Gesekan koin dan alat-alat tersebut sebenarnya melukai atau memecahkan pembuluh darah yang berada di bawah kulit. Proses ini memunculkan garis-garis kemerahan yang secara medis disebut petechiae atau ekimosis.

Secara tradisional, teknik ini dipercaya dapat melancarkan aliran darah atau energi yang disebut "chi", serta mengurangi peradangan yang dipercaya menjadi sumber rasa nyeri dan pegal.(awy)
 

Baca Juga :
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
img_title
06:42

Dapatkan Manfaat Antioksidan dari 5 Buah-Buahan Ini!

Antioksidan adalah zat alami ataupun buatan manusia yang dapat mencegah atau menunda beberapa jenis kerusakan sel akibat proses oksidasi oleh oksidan. 
img_title
02:00

4 Fakta Keringat Manusia yang Mungkin Belum Anda Tahu

Biasanya keringat identik dengan perasaan kotor dan membuat kita tidak nyaman. Padahal, keringat yang dihasilkan tubuh memiliki sejumlah manfaat. Berikut selengkapnya.
img_title
09:13

Tak Hanya Rabies, Ini Sederet Penyakit Hewan yang Bisa Menular ke Manusia

Selain karena kebiasaan makan yang tak sehat, ada beragam penyakit lain yang bisa mudah menjangkiti manusia yang disebabkan oleh penularan hewan, baik hewan liar juga bisa karena kepemilikan hewan peliharaan.
img_title
02:42

Sejarah Minyak Goreng yang Kini Makin Mahal

Hampir semua masakan baik tumisan, gorengan, ataupun kuah-kuah pun identik dengan penggunaan minyak goreng.
img_title
04:36

Jangan Salah Pilih, Ini 5 Bagian Daging Sapi yang Lezat dan Sehat

Daging sapi merupakan salah satu bahan makanan yang lezat dan kaya akan gizi. Selain mengandung protein yang tinggi, daging sapi juga mengandung beragam nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh.
img_title
16:30

Basmi Hipertensi Dengan Belimbing, Apakah Manjur? | Hidup Sehat tvOne

Belimbing atau Averrhoa carambola merupakan buah tropis yang banyak ditemukan di Indonesia. 
img_title
10:57

Kemangi, Lalapan Sehat Kaya Manfaat

Daun kemangi yang mempunyai nama latin Ocimum basilicum yang berarti tumbuhan beraroma. Tumbuhan ini dikenal juga dengan sebutan Lemon basil. 
img_title
15:23

Kalori dan Nutrisi Mie Ayam, Ini yang Terjadi Jika Dikonsumsi Setiap Hari

Apakah kalian tahu jumlah kalori dan nutrisi pada mie ayam? dan bagaimana jika mie ayam dikonsumsi setiap hari?
img_title
08:04

Benarkah Buah Stroberi Bisa Menurunkan Kadar Asam Urat?

Strawberry merupakan jenis buah beri yang biasanya berwarna merah atau merah muda, dengan biji-biji kecil di permukaannya. 
img_title
02:31

Mulai Pelupa? Hindari Kepikunan Dengan 4 Tips Berikut

Seringkah Anda mendadak tidak mengingat letak atau posisi benda yang akan dipakai atau mungkin aktivitas yang akan anda lakukan?
img_title
07:31

Jangan Dibiarkan! Ini Akibat dari Penyakit Bronkitis

Bronkitis merupakan peradangan atau iritasi yang terjadi pada saluran bronkus, yaitu pipa yang berfungsi sebagai penyalur udara dari bagian tenggorokan menuju ke organ paru-paru.
img_title
07:48

Jangan Panik Dulu, Ini Penyebab Batuk Berdarah Selain TBC

Namun, perlu kita ketahui bahwa pemicu batuk darah bukan hanya gangguan pada paru loh, terdapat sejumlah penyakit atau gangguan lain yang dapat menjadi pemicunya. Berikut selengkapnya.
img_title
06:51

Ramuan Jahe Kunyit untuk Mengatasi Maag

Namun ternyata, selain menjadi penyedap masakan, jahe dan kunyit dipercaya dapat mengatasi maag loh! Berikut selengkapnya.
img_title
08:18

Benarkah Minyak Ikan Omega 3 Bisa Menurunkan Kolesterol?

Minyak ikan merupakan minyak yang diekstraksi dari jaringan lemak ikan. Terutama ikan laut seperti tuna, teri, mackerel yang kaya akan asam lemak omega-3.
img_title
25:37

Berbagai Penyakit Kuku yang Tidak Boleh Disepelekan, Salah Satunya Cantengan!

Cantengan adalah kondisi ketika kuku di bagian tepi tumbuh menancap ke kulit sehingga menyebabkan kulit dan jaringan di bawahnya mengalami radang.
img_title
03:22

Ingin Hidup Tenang? Ini Manfaat Saling Memaafkan Bagi Fisik dan Mental

Di Hari Raya Lebaran ini terdapat sebuah momen indah rutin yang kita lakukan yaitu saling berjabat tangan untuk saling memaafkan. 
img_title
02:53

5 Jenis Sayuran Ini Bisa Bantu Menurunkan Berat Badan

Jika Anda rutin mengkonsumsi brokoli setiap hari peradangan akan berkurang termasuk juga bobot tubuh Anda.
img_title
08:58

Cara Mencegah Retinopati Diabetik pada Pasien Diabetes Melitus

Retinopati diabetik adalah salah satu bentuk komplikasi dari penyakit diabetes melitus. Berikut cara pencegahannya.
img_title
11:13

Jenis-Jenis Hepatitis dan Penularannya

Jika disebabkan oleh infeksi virus, hepatitis bisa menular ke orang lain. Hepatitis ditandai dengan gejala berupa demam, nyeri sendi, sakit perut, dan penyakit kuning.  
Jangan Lewatkan
Program Hapus Tato Gratis, Mulai Perempuan hingga Lansia Serbu Klinik Polresta Banyuwangi

Program Hapus Tato Gratis, Mulai Perempuan hingga Lansia Serbu Klinik Polresta Banyuwangi

Program hapus tato gratis kembali digelar Polresta Banyuwangi. Tak heran, sejak pagi Klinik Pratama Polresta Banyuwangi di Jalan Letkol Istiqlah didatangi warga
Feby Longgo, Ketua Kelompok Mekaar Merasa Beruntung Usaha Semakin Maju dan Bisa Membantu Sesama

Feby Longgo, Ketua Kelompok Mekaar Merasa Beruntung Usaha Semakin Maju dan Bisa Membantu Sesama

Program unggulan PNM Membina Ekonomi Keluarga Sejahtera (PNM Mekaar) merupakan program yang menjadi reaktualisasi budaya bangsa.
Ingat, Perhatikan Tata Krama dan Etika Saat Promosi Budaya lewat Konten Digital 

Ingat, Perhatikan Tata Krama dan Etika Saat Promosi Budaya lewat Konten Digital 

Era digital memudahkan promosi budaya Indonesia dalam sebuah konten digital. Meski begitu, hal yang patut diingat dalam membuat konten ialah selalu memperhatikan tata krama atau etika digital. Kenapa? Etika selalu berlaku, baik di dunia nyata maupun dunia maya.
Pimpinan Al Zaytun, Panji Gumilang Minta Semua Aset yang Dibekukan Dikembalikan Lagi

Pimpinan Al Zaytun, Panji Gumilang Minta Semua Aset yang Dibekukan Dikembalikan Lagi

Tersangka kasus TPPU Panji Gumilang mengajukan gugatan praperadilan di PN Jaksel dan meminta agar semua aset yang dibekukan Bareskrim Polri, dikembalikan lagi
Presiden Panen Jagung bersama Mentan di Sumbawa, Jokowi Tekankan Keseimbangan Harga

Presiden Panen Jagung bersama Mentan di Sumbawa, Jokowi Tekankan Keseimbangan Harga

Presiden Jokowi bersama Menteri Pertanian meninjau panen raya jagung di Kabupaten Sumbawa.
Pelaku Kasus Pembunuhan Wanita yang Mayatnya Dimasukkan Dalam Koper di Bekasi Ternyata Pengantin Baru, Makin Menguat Dugaan Motifnya

Pelaku Kasus Pembunuhan Wanita yang Mayatnya Dimasukkan Dalam Koper di Bekasi Ternyata Pengantin Baru, Makin Menguat Dugaan Motifnya

Polisi telah menangkap pria berinisial AARN, pelaku kasus pembunuhan wanita yang mayatnya ditemukan dalam koper di Bekasi. Dia ditangkap di wilayah Palembang.
Gunung Merapi Muntahkan Belasan Kali Guguran Lava, Baca Doa Ini agar Terhindar dari Bahaya Musibah

Gunung Merapi Muntahkan Belasan Kali Guguran Lava, Baca Doa Ini agar Terhindar dari Bahaya Musibah

Gunung Merapi mengeluarkan guguran lava 15 kali dengan jarak sejauh 1,8 kilometer, Kamis (2/5/2024). Ini bacaan doa agar terhindar dari musibah gunung meletus.
Penyaluran Dana Bansos Sembako dan PKH di Kantorpos Tangsel oleh Pos Indonesia Capai 93%

Penyaluran Dana Bansos Sembako dan PKH di Kantorpos Tangsel oleh Pos Indonesia Capai 93%

PT Pos Indonesia (Persero) atau Pos IND kembali menyalurkan dana bansos sembako dan PKH di sejumlah wilayah. Salah satunya di Tangerang Selatan (Tangsel), Banten. 
Peringati Hari Pendidikan Nasional, Siswa di Kertosono Nganjuk Diberi Pelatihan Pencegahan Kebakaran Dini

Peringati Hari Pendidikan Nasional, Siswa di Kertosono Nganjuk Diberi Pelatihan Pencegahan Kebakaran Dini

Peringati hardiknas, siswa sekolah di Nganjuk dilibatkan dalam kegiatan edukatif yang tidak biasa, yaitu pelatihan pencegahan kebakaran dan cara pemadaman api.
Mardiono Apresiasi Kenaikan Kursi DPRD Provinsi PPP di Jabar

Mardiono Apresiasi Kenaikan Kursi DPRD Provinsi PPP di Jabar

Plt Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Muhamad Mardiono mengapresiasi hasil perolehan suara yang didapat oleh DPW PPP Jawa Barat.
Trending
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Dua Sisi
21:00 - 22:00
Kabar Utama
Selengkapnya