Jakarta, Klik Disini - Semakin hari semakin bertambahnya pasien positif Virus corona atau Covid-19 di Indonesia. Hal ini membuat orang semakin waspada dan takut. Salah satu yang jadi kekhawatiran penularan virus itu yakni lewat uang kertas. Lalu benarkah uang kertas bisa jadi media penularan virus covid-19?