News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Bikin Kaget! Momen Bupati Pelalawan Nyaris Tertimpa Buah Mangga

Jumat, 14 November 2025 - 09:04 WIB
  • Reporter :

Riau, tvOnenews.com - Rapat kerja Pemerintah Kabupaten Pelalawan, Riau, mendadak ricuh setelah sebuah Buah mangga berukuran cukup besar jatuh tepat di depan Bupati Pelalawan, Zukri. 

Insiden ini terjadi ketika bupati memimpin rapat di area terbuka yang dipilih sebagai konsep back to nature.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Buah mangga matang tersebut tiba-tiba terlepas dari pohon dan menghantam meja rapat hingga membuat peralatan di atasnya terguncang. 

Kejadian itu sontak mengejutkan Bupati Zukri dan para pejabat yang duduk di sampingnya. Beberapa peserta rapat bahkan tampak refleks menutupi kepala dengan tangan.

Suasana yang semula serius langsung berubah menjadi gelak tawa setelah memastikan semua dalam keadaan aman. 

Sejumlah peserta bersyukur karena buah yang jatuh adalah mangga, bukan durian, yang tentunya dapat menimbulkan risiko lebih besar.

Meski sempat terhenti sejenak, rapat kembali dilanjutkan setelah situasi terkendali. Tidak ada korban dalam kejadian tersebut.

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Qodari Jelaskan soal Isu Reshuffle Kabinet
01:18

Qodari Jelaskan soal Isu Reshuffle Kabinet

Isu perombakan atau reshuffle Kabinet Merah Putih kembali mencuat di tengah evaluasi kinerja pemerintahan Presiden Prabowo Subianto.
Menagih Utang, Nyawa Melayang: Muhdor Dibunuh Rekan Bisnis
04:54

Menagih Utang, Nyawa Melayang: Muhdor Dibunuh Rekan Bisnis

Kasus pembunuhan tragis yang terjadi di kawasan Jalan Arteri Porong, Kabupaten Sidoarjo, akhirnya berhasil diungkap aparat kepolisian.
HEBOH!! Uang Kertas Ditemukan Berserakan di Tengah Gelondongan Kayu
01:03

HEBOH!! Uang Kertas Ditemukan Berserakan di Tengah Gelondongan Kayu

Sejumlah uang kertas ditemukan berserakan di antara tumpukan material kayu dan lumpur di kawasan Pantai Larangan, pasca banjir bandang yang melanda wilayah sekitar lereng Gunung Slamet.
Kapolri Tegas Menolak Polri Berada di Bawah Kementerian
01:32

Kapolri Tegas Menolak Polri Berada di Bawah Kementerian

Jenderal Sigit menyampaikan pernyataan ini di akhir Rapat Kerja bersama Komisi III DPR RI di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta.
Total Korban Longsor di Cisarua yang Ditemukan Sebanyak 48
08:21

Total Korban Longsor di Cisarua yang Ditemukan Sebanyak 48

Total korban tertimbun longsor yang berhasil ditemukan hingga hari keempat pencarian mencapai 48 orang.
Alami Gangguan Mesin, Pesawat Smart Air Mendarat Darurat di Nabire
00:59

Alami Gangguan Mesin, Pesawat Smart Air Mendarat Darurat di Nabire

Pesawat Smart Air tipe Caravan dengan nomor registrasi PK-SNS yang terjatuh di kawasan pantai Kabupaten Nabire, Papua Tengah, ternyata mengalami gangguan mesin.
Rocky Gerung Jadi Saksi Ahli Kasus Ijazah Jokowi
01:54

Rocky Gerung Jadi Saksi Ahli Kasus Ijazah Jokowi

Rocky Gerung telah selesai diperiksa penyidik Polda Metro Jaya sebagai saksi meringankan Roy Suryo di kasus tudingan ijazah palsu Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi).
Pencarian Korban Longsor Cisarua: Alat Berat dan Relawan Terus Ditambah
03:44

Pencarian Korban Longsor Cisarua: Alat Berat dan Relawan Terus Ditambah

Proses pencarian korban hilang akibat bencana longsor di wilayah Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, memasuki hari keempat.
Misbakhun Ungkap Pertimbangan Thomas Djiwandono Terpilih jadi Deputi Gubernur BI
03:26

Misbakhun Ungkap Pertimbangan Thomas Djiwandono Terpilih jadi Deputi Gubernur BI

Komisi XI DPR RI memutuskan Thomas Djiwandono terpilih sebagai Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI). Thomas dinilai sebagai figur yang tepat.
Kementrian LH Lakukan Evaluasi Dampak Bencana di Sumatra
01:32

Kementrian LH Lakukan Evaluasi Dampak Bencana di Sumatra

Kementerian Lingkungan Hidup melakukan evaluasi serta tindak lanjut penanganan dampak bencana hidrometeorologi, khususnya di wilayah Sumatera bagian utara.
Korban Longsor yang Berhasil Ditemukan dengan Kondisi Tubuh Sulit Dikenali
06:03

Korban Longsor yang Berhasil Ditemukan dengan Kondisi Tubuh Sulit Dikenali

Beberapa korban bencana tanah longsor berhasil ditemukan oleh tim SAR gabungan dalam kondisi memprihatinkan. Jenazah korban dilaporkan sulit dikenali karena tertimbun material lumpur dalam waktu lama.
Bocah di Bawah Umur Nekat Bawa Kabur Kotak Amal Masjid
01:24

Bocah di Bawah Umur Nekat Bawa Kabur Kotak Amal Masjid

Aksi pencurian kotak amal di Masjid At-Taqwa, kawasan Simokerto, Surabaya, Jawa Timur, menjadi viral setelah terekam jelas kamera CCTV. Pelaku diketahui seorang bocah berinisial IA berusia 12 tahun.
Naik Gila-Gilaan! Harga Emas Tembus 5.000 USD di Tengah Ketegangan Global
05:06

Naik Gila-Gilaan! Harga Emas Tembus 5.000 USD di Tengah Ketegangan Global

Harga emas berjangka untuk pengiriman Februari di New York Mercantile Exchange dilaporkan sempat melampaui level 5.000 dolar Amerika Serikat per ons pada pekan ini waktu setempat.
Komisi III DPR Panggil Kapolresta Sleman Buntut Suami Bela Istri Jadi Tersangka
05:26

Komisi III DPR Panggil Kapolresta Sleman Buntut Suami Bela Istri Jadi Tersangka

Selain Kapolres Sleman, Komisi III juga akan memanggil Kepala Kejaksaan Tinggi Sleman serta Hogi Minaya yang ditetapkan sebagai tersangka dalam perkara tersebut. 
JPU Hadirkan 7 Saksi Sidang Kasus Korupsi Pengadaan Chromebook di Kemendikbudritek
04:40

JPU Hadirkan 7 Saksi Sidang Kasus Korupsi Pengadaan Chromebook di Kemendikbudritek

Mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim mengaku masih menjalani perawatan pemulihan kesehatan. 
Posko Tim DVI Berhasil Identifikasi 17 Jenazah Korban Longsor
04:58

Posko Tim DVI Berhasil Identifikasi 17 Jenazah Korban Longsor

Proses identifikasi korban bencana tanah longsor dan banjir bandang di Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, masih terus berlangsung hingga Senin (26/1/2026). 
Catat! BNPB Beberkan Antisipasi Banjir dan Longsor Datang Tiba-tiba
07:37

Catat! BNPB Beberkan Antisipasi Banjir dan Longsor Datang Tiba-tiba

Luapan Kali Angke yang tidak mampu menahan debit air setelah cuaca ekstrem menyebabkan banjir merendam kawasan Teluk Gong, Jakarta Utara.
Tercatat 80 Orang Hilang dalam Tragedi Longsor di Bandung Barat
08:43

Tercatat 80 Orang Hilang dalam Tragedi Longsor di Bandung Barat

Pencarian difokuskan di sepanjang jalur puing rumah dan bantaran sungai setelah tim tidak menemukan titik terang di lokasi terakhir korban dilaporkan. 
Tujuh Kecamatan di Pati Masih Terendam Banjir
02:27

Tujuh Kecamatan di Pati Masih Terendam Banjir

Banjir yang melanda Kabupaten Pati, Jawa Tengah, mulai menunjukkan tanda-tanda surut setelah lebih dari dua pekan atau memasuki hari ke-16.

Jangan Lewatkan

Meski Menang di Kandang Dortmund, Inter Milan Justru Harus Telan Kenyataan Pahit

Meski Menang di Kandang Dortmund, Inter Milan Justru Harus Telan Kenyataan Pahit

Inter Milan meraih kemenangan impresif 2-0 di markas Borussia Dortmund pada laga terakhir fase liga Liga Champions 2025/2026.
Penjelasan Polisi Kenapa Suami di Sleman Jadi Tersangka Usai Selamatkan Istrinya dari Jambret: Pembelaan yang Lampaui Batas

Penjelasan Polisi Kenapa Suami di Sleman Jadi Tersangka Usai Selamatkan Istrinya dari Jambret: Pembelaan yang Lampaui Batas

Polisi mengungkapkan bahwa suami yang selamatkan istri dari jambret di Sleman telah melakukan pembelaan yang melampaui batas, sehingga ditetapkan tersangka.
Jadwal Proliga 2026, Kamis 29 Januari: Ada Big Match Gresik Phonska vs Jakarta Livin Mandiri, Samator Hadapi Garuda Jaya

Jadwal Proliga 2026, Kamis 29 Januari: Ada Big Match Gresik Phonska vs Jakarta Livin Mandiri, Samator Hadapi Garuda Jaya

Jadwal Proliga 2026 seri Gresik yang akan diramaikan dengan laga seru termasuk Surabaya Samator hadapi Garuda Jaya dan big match antara Gresik Phonska vs Jakarta Livin Mandiri.
Jadwal Thailand Masters 2026, Kamis 29 Januari: Ada Dua Perang Saudara, Alwi Farhan Hadapi Tunggal Putra Israel

Jadwal Thailand Masters 2026, Kamis 29 Januari: Ada Dua Perang Saudara, Alwi Farhan Hadapi Tunggal Putra Israel

Jadwal Thailand Masters 2026 hari ini, diramaikan dengan sejumlah laga seru termasuk dua perang saudara di nomor ganda dan Alwi Farhan hadapi tunggal putra asal Israel.
Miris! Ada 554 Ribu Hektare Alih Fungsi Lahan Sawah dalam Lima Tahun, Prabowo Panggil Nusron Wahid

Miris! Ada 554 Ribu Hektare Alih Fungsi Lahan Sawah dalam Lima Tahun, Prabowo Panggil Nusron Wahid

Dalam periode 2019-2024, Indonesia kehilangan sekitar 554 ribu hektare lahan sawah yang beralih fungsi menjadi kawasan industri dan perumahan. 
Ini Alasan KPK Bakal Lakukan Jadwal Ulang Pemeriksaan Eks Menaker Hanif Dhakiri Terkait Kasus Pemerasan Izin TKA

Ini Alasan KPK Bakal Lakukan Jadwal Ulang Pemeriksaan Eks Menaker Hanif Dhakiri Terkait Kasus Pemerasan Izin TKA

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penjadwalan ulang pemeriksaan mantan Menteri Ketenagakerjaan Muhammad Hanif Dhakiri sebagai saksi dalam kasus pengurusan Rencana Penggunakan Tenaga Kerja Asing (RPTKA) di Kementeriaan Ketenagakerjaan (Kemenaker).
Tak Betah di Italia, Douglas Luiz Kembali ke Aston Villa dengan Opsi Permanen

Tak Betah di Italia, Douglas Luiz Kembali ke Aston Villa dengan Opsi Permanen

Aston Villa kembali memakai jasa gelandang asal Brasil Douglas Luiz seusai status pinjamannya dari Juventus berakhir 2025/2026.
Arsenal Dapat 'Privilege' Besar di Liga Champions Usai Jadi Juara Fase Liga

Arsenal Dapat 'Privilege' Besar di Liga Champions Usai Jadi Juara Fase Liga

Apa “privilege” besar yang didapatkan Arsenal usai menjadi juara fase Liga di Liga Champions? Simak keuntungan rahasianya di babak 16 besar!
Dikaitkan dengan Manchester United, Chelsea Tegaskan Nasib Cole Palmer

Dikaitkan dengan Manchester United, Chelsea Tegaskan Nasib Cole Palmer

Rumor mengenai masa depan Cole Palmer mendadak menghangat dalam beberapa hari terakhir.
Peringatan MSCI Itu Bagus Untuk Ekosistem Pasar Modal Indonesia

Peringatan MSCI Itu Bagus Untuk Ekosistem Pasar Modal Indonesia

Lembaga Peneliti Independen menilai kemarahan perusahaan penyedia indeks pasar saham, data, dan analisis riset investasi global (Morgan Stanley Capital International (MSCI) justru bagus untuk ekosistem pasar modal di Indonesia.
ADVERTISEMENT