News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Begini Kondisi Harimau Bernama Hari dan Tino Usai Dinyatakan Positif Covid-19

Minggu, 1 Agustus 2021 - 14:35 WIB
  • Reporter :
Jakarta - Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan menyatakan ada dua warga unik di ibu kota yang konfirmasi positif terpapar COVID-19. 
Keduanya adalah Hari dan tino, Harimau Sumatera penghuni Margasatwa Ragunan. Hari dan Tino terpapar pada Kamis (15/7) dan hingga kini masih dalam perawatan khusus.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Anies mengatakan bahwa dua harimau tersebut ditemukan bergejala COVID-19 tiga minggu lalu. Gejala yang diderita Hari dan Tino sama seperti gejala yang diderita oleh manusia, yaitu flu, lemas, dan sesak nafas.
“TMR langsung bertindak cepat, memanggil petugas swab paling berani sedunia untuk mengambil sampel swab Hari dan Tino dan mengirimkannya ke Laboratorium Bioteknologi milik Pusat Studi Satwa Primata, Institut Pertanian Bogor. Ternyata hasil tes PCR menunjukkan Hari dan Tino positif COVID-19,” tulis Anies dalam keterangan unggahan foto Instagramnya.
Kasus satwa terpapar COVID-19 bukanlah yang pertama kalinya. Sudah banyak ditemukan kasus satwa yang terpapar COVID-19 di berbagai negara di dunia.
Untuk merawat Hari dan Tino butuh kehati-hatian yang ekstra karena merawat satwa buas tentu tidak bisa disamakan dengan merawat manusia yang terpapar COVID-19.
Menurut Kepala Dinas Pertamanan dan Hutan Kota DKI Jakarta, Suzi Marsitawati, dibutuhkan waktu 10-12 hari pengobatan hingga kedua satwa tersebut berangsur pulih dan sehat. Selama terpapar, Hari dan Tino diberi pengobatan COVID-19 seperti antibiotik, antihistamin, dan multivitamin.
Hingga kini pihak Dinas Pertamanan dan Hutan Kota DKI Jakarta masih menelusuri penyebab kedua harimau Sumatera tersebut bisa terpapar COVID-19. 
Hal ini dikarenakan pada saat Hari dan Tino mengidap gejala, Taman margasatwa ragunan dalam kondisi tidak dibuka untuk umum karena PPKM Darurat.
Suzi juga sudah melakukan tracing kepada perawat dan petugas pada saat satwa sakit, namun tida ada yang terpapar COVID-19.
Namun Suzi memastikan bahwa kedua satwa tersebut tidak menularkan virus COVID-19 kepada manusia.
Sebelum Hari dan Tino, secara global laporan pertama terpaparnya hewan oleh virus SARS-Cov-2 ditemukan di Kebun Binatang Kentucky, Amerika Serikat pada Desember 2020.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tiga macan tutul salju terkonfirmasi positif COVID-19 setelah menunjukkan gejala selayaknya manusia terpapar COVID-19.
Menurut Badan Pengendalian Penyakit Amerika Serikat (CDC) dalam penelitian yang telah dilakukan, hewan yang terpapar SARS-CoV-2 disebabkan kontak erat dengan manusia yang terkonfirmasi positif COVID-19. (awy)

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Viral! Donatur Fiktif Tipu Warga Gunungkidul, Masjid Rata dengan Tanah
05:01

Viral! Donatur Fiktif Tipu Warga Gunungkidul, Masjid Rata dengan Tanah

Harapan warga untuk memiliki Masjid Al-Huda yang baru dan lebih layak pupus setelah janji bantuan dana pembangunan dari pihak yang tidak bertanggung jawab tak pernah terealisasi.
Sempat Ditutup Bikin Celaka Pangunjung, Hutan Kota Babakan Siliwangi Dibuka Kembali
05:20

Sempat Ditutup Bikin Celaka Pangunjung, Hutan Kota Babakan Siliwangi Dibuka Kembali

Kawasan wisata Hutan Kota Babakan Siliwangi di Kecamatan Coblong, Kota Bandung, kembali ramai dikunjungi wisatawan setelah resmi dibuka pasca renovasi.
Menguji KUHP Baru di Mahkamah Konstitusi
28:51

Menguji KUHP Baru di Mahkamah Konstitusi

Mahkamah Konstitusi (MK) telah menerima delapan gugatan uji materi terhadap Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) baru yang mulai berlaku perdana pada 2 Januari lalu.
WADUH! 70 Anak terpapar Konten Kekerasan Ruang Digital, Begini Kata KPAI
12:19

WADUH! 70 Anak terpapar Konten Kekerasan Ruang Digital, Begini Kata KPAI

Data terbaru dari Densus 88 Antiteror Polri mengungkap sedikitnya 70 anak di Indonesia terpapar paham ekstremisme dan radikalisme melalui platform digital.
Tim Ahli KUHP: Sosialisasi KUHP Nasional Sudah Melalui Proses Panjang
16:55

Tim Ahli KUHP: Sosialisasi KUHP Nasional Sudah Melalui Proses Panjang

Mahkamah Konstitusi (MK) telah menerima delapan gugatan uji materi terhadap Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) baru sebelum aturan tersebut resmi berlaku pada 2 Januari lalu.
Kronologi 3 WNI Terjebak Dalam Konflik Yaman
01:27

Kronologi 3 WNI Terjebak Dalam Konflik Yaman

Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia (Kemlu RI) menjelaskan ketiga WNI tersebut tidak dapat kembali ke Indonesia karena seluruh penerbangan dihentikan.
Kapal PMI Bawa Bantuan Korban Bencana Tiba di Sumatra
02:15

Kapal PMI Bawa Bantuan Korban Bencana Tiba di Sumatra

Kapal kemanusiaan Palang Merah Indonesia (PMI) yang mengangkut ribuan ton bantuan untuk korban bencana di wilayah Sumatera tiba di Pelabuhan Belawan, Sumatera Utara, pada Kamis malam.
Petugas Damkar Berhasil Evakuasi Empat Orang yang Terjebak dalam Lift
00:57

Petugas Damkar Berhasil Evakuasi Empat Orang yang Terjebak dalam Lift

Empat orang terjebak di dalam sebuah lift di salah satu rumah makan sekaligus supermarket ternama di Jalan Gersik, Kota Surabaya, Jawa Timur, pada Kamis pagi.
Aksi Tawuran Antar Pelajar di Jakarta saat Jam Pulang Kerja
00:56

Aksi Tawuran Antar Pelajar di Jakarta saat Jam Pulang Kerja

Aksi tersebut mengganggu arus lalu lintas kendaraan roda dua maupun roda empat dan menyebabkan kemacetan di sekitar lokasi.
TRAGIS! Pembunuhan Seorang Menjadi Korban Penusukan di Rumahnya
00:51

TRAGIS! Pembunuhan Seorang Menjadi Korban Penusukan di Rumahnya

Seorang pemuda berinisial DS menjadi korban penusukan di rumahnya di kawasan Cilangkap, Kecamatan Tapos, Kota Depok, Jawa Barat, pada Rabu.
Sejarah Berakhir, Gubernur Dedi Mulyadi Cabut Status Masjid Raya Bandung
04:41

Sejarah Berakhir, Gubernur Dedi Mulyadi Cabut Status Masjid Raya Bandung

Masjid Agung Bandung resmi tidak lagi menyandang status sebagai Masjid Raya Provinsi Jawa Barat. Pencabutan status tersebut menandai berakhirnya pengelolaan masjid bersejarah itu oleh Pemerintah Provinsi Jawa Barat setelah lebih dari dua dekade.
Pramugari Gadungan Khairun Nisa Ucapkan Penyesalan dan Minta Maaf
05:22

Pramugari Gadungan Khairun Nisa Ucapkan Penyesalan dan Minta Maaf

Perempuan bernama Khairun Nisa, yang belakangan viral karena menyamar sebagai pramugari, akhirnya menyampaikan permohonan maaf secara terbuka.
MUI Kritik Pasal KUHP Baru soal Nikah Siri dan Poligami Bisa Dipidana
16:05

MUI Kritik Pasal KUHP Baru soal Nikah Siri dan Poligami Bisa Dipidana

Majelis Ulama Indonesia (MUI) memberikan catatan kritis terhadap sejumlah ketentuan dalam Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) baru yang resmi berlaku menggantikan KUHP warisan kolonial Belanda sejak Jumat (2/1/2026).
Perkuat Pengawasan Ibadah Haji 2026, Kemenhaj Gandeng KPK dan Kejagung
01:34

Perkuat Pengawasan Ibadah Haji 2026, Kemenhaj Gandeng KPK dan Kejagung

Kementerian Haji dan Umrah menggelar media briefing Outlook Penyelenggaraan Ibadah Haji 1447 Hijriah/2026 Masehi di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta Timur.
Presiden Prabowo Berikan Penghargaan Atlet SEA Games Ke-33 Thailand, Istana Negara
51:29

Presiden Prabowo Berikan Penghargaan Atlet SEA Games Ke-33 Thailand, Istana Negara

Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto memberikan penghargaan dan bonus kepada atlet serta ofisial Kontingen Indonesia peraih prestasi pada SEA Games ke-33 Thailand 2025.
VIRAL! Petugas Damkar Bujuk Bocah Ketakutan Disunat
01:22

VIRAL! Petugas Damkar Bujuk Bocah Ketakutan Disunat

Sebuah peristiwa unik terjadi di Kabupaten Bekasi dan menyita perhatian publik setelah viral di media sosial. Seorang remaja berusia 15 tahun terpaksa dijemput petugas pemadam kebakaran lantaran menolak dan ketakutan untuk menjalani sunat.
Pakai Akun Palsu di Sosmed, Oknum Guru Cabuli Siswa di Bawah Umur
03:17

Pakai Akun Palsu di Sosmed, Oknum Guru Cabuli Siswa di Bawah Umur

Seorang oknum guru sekolah menengah pertama (SMP) di Kabupaten Jombang diduga terlibat kejahatan asusila terhadap muridnya sendiri. Kasus tersebut kini tengah ditangani aparat kepolisian dan telah naik ke tahap penyidikan.
Kemenkes dan BGN Sidak Program MBG ke SMK Negeri 1 Jakarta
02:15

Kemenkes dan BGN Sidak Program MBG ke SMK Negeri 1 Jakarta

Menandai satu tahun pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG), Kementerian Kesehatan bersama Badan Gizi Nasional meninjau langsung implementasi program tersebut di sekolah penerima manfaat.
Banjir Setinggi 3 Meter Merendam Ternate, Ribuan Warga Mengungsi
01:21

Banjir Setinggi 3 Meter Merendam Ternate, Ribuan Warga Mengungsi

Curah hujan tinggi yang mengguyur wilayah Maluku Utara sejak Selasa sore menyebabkan banjir besar di Kabupaten Halmahera Barat. 

Jangan Lewatkan

Truk Besar dan Bus Masih Bebas Melintas di pusat Kota Probolinggo, DPRP: Sanksi Tegas Tanpa Terkecuali

Truk Besar dan Bus Masih Bebas Melintas di pusat Kota Probolinggo, DPRP: Sanksi Tegas Tanpa Terkecuali

Kasatlantas Polres Probolinggo Kota AKP Marjono menyampaikan jika upaya pencegahan sudah dilakukan terhadap para sopir truk besar yang nekat menerobos jalur utama Kota Probolinggo.
Beckham Putra Siap Tunjukkan Kemampuan Terbaik di El Clasico Persib vs Persija

Beckham Putra Siap Tunjukkan Kemampuan Terbaik di El Clasico Persib vs Persija

Beckham Putra siap tampil penuh dan mengerahkan kemampuan terbaiknya saat Persib Bandung menghadapi Persija Jakarta dalam El Clasico pekan ke-17 Super League.
Sebut Martinelli Pemain Idiot usai Dorong Bradley, Legenda MU Ini Juga Heran Pemain Liverpool Malah Pasif

Sebut Martinelli Pemain Idiot usai Dorong Bradley, Legenda MU Ini Juga Heran Pemain Liverpool Malah Pasif

Suasana panas menyelimuti laga sengit Arsenal kontra Liverpool setelah insiden cedera serius yang menimpa Conor Bradley.
Polisi Jadwal Ulang Pemeriksaan Dokter Richard Lee Pada 19 Januari

Polisi Jadwal Ulang Pemeriksaan Dokter Richard Lee Pada 19 Januari

Kasubbid Penmas Bidhumas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Reonald Simanjuntak mengungkapkan, lanjutan pemeriksaan terhadap yang bersangkutan akan dilaksanakan pada Senin (19/1/2026).
Yaqut Cholil Qoumas Resmi Jadi Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Kuota Haji

Yaqut Cholil Qoumas Resmi Jadi Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Kuota Haji

KPK) resmi menetapkan mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas (YCQ) sebagai tersangka kasus dugaan korupsi terkait penentuan kuota haji
Videonya Viral! Pak Ogah Diduga Pukul Pemotor Pakai Batu di Daan Mogot Jakarta Barat, Terdengar Kata "Cepu"

Videonya Viral! Pak Ogah Diduga Pukul Pemotor Pakai Batu di Daan Mogot Jakarta Barat, Terdengar Kata "Cepu"

“Pak Ogah" diduga memukul pemotor menggunakan batu di Jalan Daan Mogot dan Jalan Pangeran Tubagus Angke, Grogol Petamburan, Jakarta Barat.
Malaysia Open 2026: Kandas di Perempat Final, Ana/Trias Akui Sudah Maksimal

Malaysia Open 2026: Kandas di Perempat Final, Ana/Trias Akui Sudah Maksimal

Pasangan ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma/Meilysa Trias Puspitasari kandas di perempat final Malaysia Open 2026
Komisi III DPR Nilai Kritikan Pandji Pragowaksono di Mens Rea Tak Perlu Dilaporkan ke Polisi

Komisi III DPR Nilai Kritikan Pandji Pragowaksono di Mens Rea Tak Perlu Dilaporkan ke Polisi

Anggota Komisi III DPR RI Abdullah buka suara terkait komika Pandji Pragowaksono yang dilaporkan ke Polda Metro Jaya soal materi stand up comedy bertajuk Mens Rea.
Diduga Telantar 24 tahun, Penyanyi Denada Digugat Anak Biologisnya ke PN Banyuwangi

Diduga Telantar 24 tahun, Penyanyi Denada Digugat Anak Biologisnya ke PN Banyuwangi

Ressa baru mengetahui status hubungan darah tersebut setelah beranjak dewasa. Menurutnya, ketika dibawa dari Jakarta ke Banyuwangi dirinya masih bayi.
Perbaikan Infrastruktur Rampung, TelkomGroup Pastikan Konektivitas Sumatra Pulih Total

Perbaikan Infrastruktur Rampung, TelkomGroup Pastikan Konektivitas Sumatra Pulih Total

Seiring rampungnya pemulihan jaringan, TelkomGroup turut mendukung program Hunian Danantara (Huntara) sebagai bagian dari sinergi BUMN dalam percepatan pemulihan.
ADVERTISEMENT