LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Upaya Penanaman Pohon Bakau.
Sumber :
  • Tim tvOne - Santosa Suparman

Upaya Pelestarian Lingkungan Hutan Bakau Alami Kendala, Banyak Tanaman Bakau Mati

Upaya pelestarian kawasan pesisir selatan Bantul dari abrasi dilakukan dengan penanaman bakau (mangrove). Upaya pelestarian tersebut mengalami banyak kendala.

Jumat, 10 Februari 2023 - 11:37 WIB

“Dengan adanya mangrove ini dapat menjadi benteng naiknya uap air laut ke area pertanian. Sehingga, warga bisa mengelola area sawahnya untuk berbagai komoditas tanaman pangan,” katanya..

Akan tetapi, akhir-akhir ini abrasi meningkat bahkan akhir tahun 2022 kemarin cukup besar sehingga menyebabkan mendekatnya bibir laut ke laguna yang berakibat selalu berpindahnya mulut muara Laguna Opak setiap tahunnya.

"Perpindahan muara Laguna Opak ini menyebabkan berpindahnya pola aliran sungai dari hulu. Yakni pada musim penghujan, aliran air Sungai Opak menghanyutkan tanah endapan yang terbentuk alami di sisi laguna. Di tanah endapan itu biasanya kita menanam pohon bakau. Saat banjir, tanah lumpur yang menjadi media tanah hanyut dan tinggal menyisakan pasir yang juga mudah terbawa air,” terang Wawan.

Selain itu, imbuh Wawan, abarasi akhir tahun lalu menghilangkan area hutan bakau yang terbentuk di sisi selatan laguna dengan ketinggian pohon mencapai 8-10 meter. 

Baca Juga :

"Di samping itu banyaknya sampah yang dibawa dari hulu menjadi penyebab pohon mangrove mati. Sampah-sampah yang cukup banyak khususnya sampah plastik, stereoform. Di sini selalu banyak sampah air sungai mengingat Laguna Opak merupakan muara semua sungai-sungai di Kota Yogyakarta," tutur Wawan.

Berkaca dari pengalaman tersebut, maka sebagai upaya perluasan hutan bakau, Wawan menegaskan pihaknya memprioritaskan penanaman ke arah barat atau arah Pantai Samas. Meskipun banyak kendala dan perkembanganya tidak seperti apa yang direncanakan dan diharapkan, namun upaya tersebut terus dilakukan dengan mengandalkan program CSR BUMN maupun perusahaan swasta. Penanaman bakau masih terus berlangsung untuk mendukung konsep edukasi wisata.

“Setiap wisatawan yang datang ke sini kami ajak mengenal dan fungsi utama hutan bakau. Kami berharap dari sini, kepedulian wisatawan muncul dan berkenan berkontribusi. Terakhir adalah rombongan wartawan Bantul yang melakukan penanaman pohon Mangrove dalam rangka Hari Pers Nasional (HPN),” pungkas Wawan. (Ssn/Dan)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Penegak Hukum Mohon Sadar! Terpidana Rivaldi alias Ucil dalam Kasus Vina Cirebon Bisa Ajukan PK, Eks Kabareskrim Susno Duadji Paparkan Alasannya

Penegak Hukum Mohon Sadar! Terpidana Rivaldi alias Ucil dalam Kasus Vina Cirebon Bisa Ajukan PK, Eks Kabareskrim Susno Duadji Paparkan Alasannya

Eks Kabareskrim Susno Duadji menyoroti salah satu kejanggalan dalam kasus Vina, yakni penetapan Rivaldi Aditya Wardana alias Ucil sebagai salah satu terpidana.
Hotman Paris Kembali Bersuara, BAP Tertulis Secara Rinci Kuasa Hukum Keluarga Vina ini Yakin Ayah Eky Iptu Rudiana Punya Banyak Bukti

Hotman Paris Kembali Bersuara, BAP Tertulis Secara Rinci Kuasa Hukum Keluarga Vina ini Yakin Ayah Eky Iptu Rudiana Punya Banyak Bukti

Berita tentang Hotman Paris Hutapea beberkan BAP 7 terpidana tertulis dengan jelas dan terperinci. Ayah Eky, Iptu Rudiana dinilai menghindar dari Hotman Paris
Baru Seminggu Dinobatkan Sebagai Kilang Terbesar di Indonesia, Kilang Balikpapan Harus Hadapi Insiden Kebakaran

Baru Seminggu Dinobatkan Sebagai Kilang Terbesar di Indonesia, Kilang Balikpapan Harus Hadapi Insiden Kebakaran

Pekan lalu, Pertamina berhasil menuntaskan revamping fasilitas Crude Distillation Unit (CDU) IV Kilang Balikpapan, dan menaikkan kapasitas menjadi 360 ribu bph.
Posisi Timnas Indonesia Mulai Tergeser, Vietnam Kini Lebih Takut ke Tim Ini Dibanding Skuad Shin Tae-yong

Posisi Timnas Indonesia Mulai Tergeser, Vietnam Kini Lebih Takut ke Tim Ini Dibanding Skuad Shin Tae-yong

Negara Asia Tenggara ini menjadi ancaman baru bagi Timnas Indonesia, bahkan Vietnam mulai khawatir. Media Vietnam sebut negara ini ancaman bagi Timnas Indonesia
Ramalan Zodiak 27 Mei 2024: Temukan Tips Keuangan dan Angka Hoki untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, Pisces

Ramalan Zodiak 27 Mei 2024: Temukan Tips Keuangan dan Angka Hoki untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, Pisces

Jangan lewatkan ramalan zodiak 27 Mei 2024! Temukan angka hoki, tips keuangan. Ada kejutan asmara untuk Libra tentang kekhawatiran yang mungkin mulai tumbuh...
Ramalan Zodiak 27 Mei 2024: Lihat Angka Hoki dan Nasihat Keuangan untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo!

Ramalan Zodiak 27 Mei 2024: Lihat Angka Hoki dan Nasihat Keuangan untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo!

Temukan ramalan zodiak 27 Mei 2024 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Apakah angka hoki dan nasihat keuangan Anda akan mengejutkan? Baca se...
Trending
Mencengangkan! Pengakuan Pegi soal Vina dan Eky, Kuasa Hukum Ceritakan Hal Ini

Mencengangkan! Pengakuan Pegi soal Vina dan Eky, Kuasa Hukum Ceritakan Hal Ini

Belakangan ini sebagian publik dicengangkan dengan pengakuan Pegi alias Perong, yang diduga otak utama pelaku pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon.
Berapa Harta Kekayaan Cristian Gonzales?, Pelatih Irak Singgung soal Pemain Belanda di Timnas Indonesia

Berapa Harta Kekayaan Cristian Gonzales?, Pelatih Irak Singgung soal Pemain Belanda di Timnas Indonesia

Berapa harta kekayaan Cristian Gonzales dan pelatih Irak singgung soal pemain Belanda di Timnas Indonesia adalah dua berita yang paling banyak dibaca di tvOnenews.com.
Kasus Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon, Mantan Kabareskrim : Pegi Perong Ditangkap, Tak Ada Lagi Alasan Salah Tangkap

Kasus Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon, Mantan Kabareskrim : Pegi Perong Ditangkap, Tak Ada Lagi Alasan Salah Tangkap

Kasus pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat pada 2016 silam bak benang kusut dalam pengungkapannya oleh pihak kepolisian terlebih disorot khalayak.
Menimba Ilmu Sepak Bola Sampai Eropa, Anak dari Pasangan Artis Ini Dipanggil Nova Arianto untuk Gabung ke Timnas Indonesia U16

Menimba Ilmu Sepak Bola Sampai Eropa, Anak dari Pasangan Artis Ini Dipanggil Nova Arianto untuk Gabung ke Timnas Indonesia U16

Anak dari pasangan selebriti Darius Sinathrya dan Donna Agnesia dipanggil seleksi Timnas Indonesia U16 usai berkarier di Eropa bersama Paris Saint-Germain.
Kasus Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon, Mantan Kabareskrim Bocorkan Keberadaan Linda

Kasus Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon, Mantan Kabareskrim Bocorkan Keberadaan Linda

Kasus pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat pada 2016 silam bak benang kusut dalam pengungkapannya oleh kepolisian serta menyita perhatian publik.
Marc Klok Kenang Kembali Pertama Kali Kedatangan Bojan Hodak, Tanya Siapa yang Baru Saja Meninggal

Marc Klok Kenang Kembali Pertama Kali Kedatangan Bojan Hodak, Tanya Siapa yang Baru Saja Meninggal

Persib Bandung pernah hampir terdegradasi, lima laga tanpa menang, pelatih Luis Milla yang tiba-tiba hengkang serta keruwetan lainnya di ruang ganti.
Ashanty Dapat Peringatan Keras Usai Undang Saka Tatal Eks Terpidana Kasus Vina Cirebon, Istri Anang Hermansyah Ini Justru Senang, Katanya…

Ashanty Dapat Peringatan Keras Usai Undang Saka Tatal Eks Terpidana Kasus Vina Cirebon, Istri Anang Hermansyah Ini Justru Senang, Katanya…

Ashanty panen hujatan usai mengundang Saka Tatal eks terpidana kasus pembunuhan Vina Cirebon. Namun, justru istri Anang Hermansyah itu malah senang, kenapa?
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Siang
12:30 - 14:00
Damai Indonesiaku
14:00 - 15:00
OnePrix
15:00 - 15:30
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
Selengkapnya