News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Sampai Terisak-isak, Sosok Ibu yang Membesarkan Ressa 24 Tahun, Tante Denada Bongkar Fakta Penelantaran

Dia adalah Ratih Puspita Dewi, tante dari penyanyi Denada sekaligus istri Dino Rossano adik kandung almarhumah Emilia Contessa, sosok yang membesarkan Ressa ...
Kamis, 22 Januari 2026 - 16:08 WIB
Kolase foto Mama Ratih, Tante Denada yang merawat Ressa Rizky Rossano
Sumber :
  • Tangkapan layar

tvOnenews.com — Sosok perempuan yang selama ini merawat dan membesarkan Ressa Rizky Rossano selama 24 tahun akhirnya terungkap.

Dia adalah Ratih Puspita Dewi, tante dari penyanyi Denada sekaligus istri Dino Rossano adik kandung almarhumah Emilia Contessa.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ratih baru-baru ini angkat bicara dan mengungkap sejumlah fakta memilukan terkait asal-usul Ressa, sosok yang kini menggugat Denada secara perdata senilai Rp7 miliar ke Pengadilan Negeri (PN) Banyuwangi.

Mama Ratih, Tante Denada yang merawat Ressa Rizky Rossano
Mama Ratih, Tante Denada yang merawat Ressa Rizky Rossano
Sumber :
  • Tangkapan layar

Gugatan tersebut berkaitan dengan dugaan penelantaran anak selama puluhan tahun. Selama ini, Ressa diketahui diasuh oleh Dino Rossano dan Ratih Puspita Dewi di Banyuwangi.

Ratih mengaku tergerak membuka suara karena merasa iba melihat kondisi Ressa yang disebut-sebut tidak pernah diakui sebagai anak kandung oleh Denada.

Dalam pengakuannya, Ratih membongkar kisah lama yang telah ia simpan lebih dari dua dekade. Ia menyebut, sekitar 24 tahun lalu, Ressa bahkan nyaris diserahkan kepada orang lain untuk diasuh.

"Dulu, Ressa sempat hampir diberikan pada orang lain," ungkap Ratih dalam tayangan YouTube Cumicumi.

Melihat kondisi tersebut, Ratih dan sang suami memilih turun tangan dan mengambil tanggung jawab besar untuk merawat Ressa. Ia mengaku jatuh hati dan tidak tega melihat nasib keponakannya itu.

"Kasihan saya. Saya merasa jatuh hati sendiri sendiri sama anak ini tapi mbok ya ada telepon kek kayak nanya 'Gimana tante? Ressa baik?' Nggak ada itu. Sakit hati nggak saya," ujar Ratih.

Mama Ratih, Tante Denada yang merawat Ressa Rizky Rossano
Mama Ratih, Tante Denada yang merawat Ressa Rizky Rossano
Sumber :
  • Tangkapan layar

Ia bahkan menyebut tidak pernah mendapat kabar ataupun perhatian selama berada di Jakarta.

"Selama di Jakarta nanya aja nggak pernah datang. Dari WA aja nggak pernah nanya atau apapun," sambungnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ratih juga mengungkap kenangan saat Ressa sempat diajak Emilia Contessa untuk bekerja ke luar kota. Kala itu, almarhumah Emilia tengah mencoba peruntungan di dunia politik.

"Waktu Mbak Emil nyalon dia di sini saya di Jakarta terus dia (Ressa) ngomong aku kerja di bunda di bayar. Bunda itu Mbak Emil. Dibawa ke Jogja ke Malang," tuturnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

xx Potret Paulo Ricardo Bersama Istri dan Anaknya, Kini Resmi Jadi Bek Baru Persija Jakarta

xx Potret Paulo Ricardo Bersama Istri dan Anaknya, Kini Resmi Jadi Bek Baru Persija Jakarta

Di samping kariernya yang kini akan dimulai bersama Persija Jakarta, Paulo Ricardo juga kerap membagikan potret-potret dirinya bersama keluarga kecilnya.
KPK Dalami Dugaan Keterlibatan Anggota Komisi V DPR di Kasus DJKA

KPK Dalami Dugaan Keterlibatan Anggota Komisi V DPR di Kasus DJKA

KPK terus melakukan pendalaman terkait kasus dugaan suap suap proyek pembangunan jalur kereta api pada DJKA Kemenhub yang sempat menyeret Bupati Pati, Sudewo.
WOW! FIFA World Cup Trophy Tour Mampir ke Jakarta, Pramono: Bentuk Pengakuan Dunia terhadap Indonesia

WOW! FIFA World Cup Trophy Tour Mampir ke Jakarta, Pramono: Bentuk Pengakuan Dunia terhadap Indonesia

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengaku bangga atas terpilihnya Jakarta sebagai salah satu kota tujuan untuk FIFA World Cup Trophy Tour. Ini kata Pramono.
Ditengah Suhu -2 Derajat, Wamen Stella Christie Ungkap Kondisinya Saat Dampingi Suami di RS Usai Kecelakaan Ski

Ditengah Suhu -2 Derajat, Wamen Stella Christie Ungkap Kondisinya Saat Dampingi Suami di RS Usai Kecelakaan Ski

Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Wamendikti Saintek), Prof Stella Christie mengabarkan kondisinya dan Prof Bartek Czech di Amerika Serikat
Liam Rosenior Isyaratkan Depak Robert Sanchez, Cedera Filip Jorgensen Bikin Chelsea Pusing

Liam Rosenior Isyaratkan Depak Robert Sanchez, Cedera Filip Jorgensen Bikin Chelsea Pusing

Chelsea dilanda polemik kiper usai Filip Jorgensen cedera saat lawan Pafos. Liam Rosenior beri sinyal kuat Robert Sanchez terancam tersingkir.
Empat Mobil Penyidik KPK Datangi Rumah Dinas Bupati Pati, Keluar Bawa Dua Koper Besar

Empat Mobil Penyidik KPK Datangi Rumah Dinas Bupati Pati, Keluar Bawa Dua Koper Besar

omisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penggeledehan terhadap rumah dinas Bupati Pati, Sudewo di dalam kompleks Pendopo Kabupaten Pati, Kamis (22/1/2026).

Trending

Gaji Jesse Lingard Jika Gabung Persib Bandung, Benarkah Rela Turunkan Rate-nya Demi Gabung Skuad Bojan Hodak?

Gaji Jesse Lingard Jika Gabung Persib Bandung, Benarkah Rela Turunkan Rate-nya Demi Gabung Skuad Bojan Hodak?

Apakah benar Jesse Lingard yang notabene mantan pemain Manchester United bersedia untuk menurunkan gajinya andai benar-benar dapat tawaran dari Persib Bandung?
Jadwal Proliga 2026, Kamis 22 Januari: Bandung BJB Tandamata Jamu Megawati Hangestri Cs, Ada Medan Falcons vs LavAni

Jadwal Proliga 2026, Kamis 22 Januari: Bandung BJB Tandamata Jamu Megawati Hangestri Cs, Ada Medan Falcons vs LavAni

Sebanyak dua laga seru akan meramaikan hari pertama seri Bandung Proliga 2026, termasuk Bandung BJB Tandamata yang akan menjamu Megawati Hangestri dan skuad Jakarta Pertamina Enduro.
Menang Lagi, Ada di Posisi Berapa Al Nassr dalam Klasemen Sementara Liga Pro Saudi 2025/2026?

Menang Lagi, Ada di Posisi Berapa Al Nassr dalam Klasemen Sementara Liga Pro Saudi 2025/2026?

Lantas, ada di posisi berapa Al Nassr dalam klasemen sementara Liga Pro Saudi 2025/2026 per tanggal 22 Januari 2026?
Enam Nama Bakal Caketum HIPMI Mencuat, Ini Daftarnya

Enam Nama Bakal Caketum HIPMI Mencuat, Ini Daftarnya

Ketua Umum BPP HIPMI Akbar Himawan Buchari secara terbuka memanggil enam pengurus HIPMI yang dinilai sebagai kandidat kuat
Sebelum Dipermalukan Juventus, Jose Mourinho Justru Sindir Michael Carrick hingga Alvaro Arbeloa Gara-Gara Hal Ini

Sebelum Dipermalukan Juventus, Jose Mourinho Justru Sindir Michael Carrick hingga Alvaro Arbeloa Gara-Gara Hal Ini

Jose Mourinho, yang kini menangani Benfica, menyindir para pelatih muda seperti Michael Carrick dan Alvaro Arbeloa. Ini terjadi sebelum timnya dikalahkan Juventus.
Max Verstappen Tanggapi Rumor Red Red Bull yang Disebut-sebut Mengakali Regulasi Baru untuk F1 2026

Max Verstappen Tanggapi Rumor Red Red Bull yang Disebut-sebut Mengakali Regulasi Baru untuk F1 2026

Isu seputar persiapan F1 musim 2026 mulai memanas jelang tes pramusim, termasuk rumor soal Red Bull yang menemukan celah regulasi mesin baru.
Internet IndiHome Mendadak Lumpuh Nasional, Telkomsel Ikut Lemot, Manajemen Bilang Begini

Internet IndiHome Mendadak Lumpuh Nasional, Telkomsel Ikut Lemot, Manajemen Bilang Begini

Sejumlah pelanggan melaporkan tidak dapat mengakses internet sejak siang hari
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT