News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Sampai Terisak-isak, Sosok Ibu yang Membesarkan Ressa 24 Tahun, Tante Denada Bongkar Fakta Penelantaran

Dia adalah Ratih Puspita Dewi, tante dari penyanyi Denada sekaligus istri Dino Rossano adik kandung almarhumah Emilia Contessa, sosok yang membesarkan Ressa ...
Kamis, 22 Januari 2026 - 16:08 WIB
Kolase foto Mama Ratih, Tante Denada yang merawat Ressa Rizky Rossano
Sumber :
  • Tangkapan layar

Terkait isu mobil yang disebut-sebut dibelikan Denada untuk Ressa, Ratih membantahnya. Ia menegaskan kendaraan tersebut hanya dipinjamkan.

"Mobil itu cuma dipinjami bukan dibelikan," tegas Ratih.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Denada, Ressa Diduga Anak Kandung Denada
Denada, Ressa Diduga Anak Kandung Denada
Sumber :
  • YouTube/denadaindonesia

Diketahui, Ressa Rizky Rossano secara resmi menggugat Denada Tambunan ke PN Banyuwangi sejak 28 November 2025 dengan tuntutan ganti rugi Rp7 miliar.

Proses hukum tersebut telah melalui dua kali tahap mediasi, namun Denada disebut tidak hadir dan menolak tuntutan ganti rugi tersebut.

Ratih menegaskan, selama puluhan tahun ia dan suami membesarkan Ressa dengan penuh kasih sayang layaknya anak kandung sendiri.

Keputusannya untuk membuka suara kini didorong oleh rasa cinta dan kepedulian terhadap Ressa yang telah dewasa, namun harus menghadapi kenyataan pahit mengenai status dirinya.

Ratih Puspita Dewi merupakan istri dari Dino Rossano Hansa, adik Emilia Contessa.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pasangan inilah yang selama ini dikenal sebagai orang tua Ressa, bahkan disebut demikian oleh mantan asisten rumah tangga keluarga Denada.

Hingga kini, proses gugatan perdata Ressa terhadap Denada masih bergulir di Pengadilan Negeri Banyuwangi.

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Klasemen Proliga 2026, Putra: LavAni Kokoh di Puncak, Medan Falcons Tirta Bhagasasi Terpuruk Sebagai Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026, Putra: LavAni Kokoh di Puncak, Medan Falcons Tirta Bhagasasi Terpuruk Sebagai Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 di sektor putra setelah duel sengit antara Jakarta LavAni vs Medan Falcons 2025 pada seri Bandung di putaran pertama, Kamis (22/1/2026).
Sampah Masih Jadi Masalah, DPRD DKI Jakarta Tegur Dinas LH

Sampah Masih Jadi Masalah, DPRD DKI Jakarta Tegur Dinas LH

Anggota Komisi C DPRD DKI Jakarta, Josephine Simanjuntak menyoroti masalah sampah yang masih ada di lapangan. Ia menilai Dinas LH harus segera ambil langkah.
Gara-Gara Puntung Rokok: Pria di Jagakarsa Jadi Tersangka Usai Tusuk Warga

Gara-Gara Puntung Rokok: Pria di Jagakarsa Jadi Tersangka Usai Tusuk Warga

Polsek Jagakarsa resmi menetapkan tersangka terhadap pria berinisial J, yang melakukan penusukan terhadap MAM, di Jalan R. Moch kahfi I, Kelurahan Ciganjur, Kecamatan Jagakarsa, Jakarta Selatan.
Rutan I Medan Diserang Hoaks! Ternyata Diduga Karena Ulah Napi Koruptor

Rutan I Medan Diserang Hoaks! Ternyata Diduga Karena Ulah Napi Koruptor

Di tengah upaya perbaikan yang terus dilakukan, untuk kesekian kalinya, Rumah Tahanan (Rutan) Kelas IA Tanjung Gusta, Medan, kembali diserang berita hoaks. 
Hasil Proliga 2026, Putra: LAvAni Tak Terhentikan, Gasak Medan Falcons Tirta Bhagasasi Lewat Duel Sengit Empat Set

Hasil Proliga 2026, Putra: LAvAni Tak Terhentikan, Gasak Medan Falcons Tirta Bhagasasi Lewat Duel Sengit Empat Set

Hasil Proliga 2026 putaran pertama seri Bandung pada sektor putra yang dibuka dengan pertandingan Jakarta LavAni yang menghadapi Medan Falcons Tirta Bhagasasi.
Dikira Mobil Mogok di Flyover Jelambar Jakbar, Ternyata Sopirnya Sudah Tak Bernyawa di Tengah Kemacetan

Dikira Mobil Mogok di Flyover Jelambar Jakbar, Ternyata Sopirnya Sudah Tak Bernyawa di Tengah Kemacetan

Suasana kemacetan di jalan layang (flyover) Jelambar, Grogol Petamburan, Jakarta Barat, berubah menjadi mencekam pada Kamis (22/1) siang. 

Trending

Gaji Jesse Lingard Jika Gabung Persib Bandung, Benarkah Rela Turunkan Rate-nya Demi Gabung Skuad Bojan Hodak?

Gaji Jesse Lingard Jika Gabung Persib Bandung, Benarkah Rela Turunkan Rate-nya Demi Gabung Skuad Bojan Hodak?

Apakah benar Jesse Lingard yang notabene mantan pemain Manchester United bersedia untuk menurunkan gajinya andai benar-benar dapat tawaran dari Persib Bandung?
Jadwal Proliga 2026, Kamis 22 Januari: Bandung BJB Tandamata Jamu Megawati Hangestri Cs, Ada Medan Falcons vs LavAni

Jadwal Proliga 2026, Kamis 22 Januari: Bandung BJB Tandamata Jamu Megawati Hangestri Cs, Ada Medan Falcons vs LavAni

Sebanyak dua laga seru akan meramaikan hari pertama seri Bandung Proliga 2026, termasuk Bandung BJB Tandamata yang akan menjamu Megawati Hangestri dan skuad Jakarta Pertamina Enduro.
Menang Lagi, Ada di Posisi Berapa Al Nassr dalam Klasemen Sementara Liga Pro Saudi 2025/2026?

Menang Lagi, Ada di Posisi Berapa Al Nassr dalam Klasemen Sementara Liga Pro Saudi 2025/2026?

Lantas, ada di posisi berapa Al Nassr dalam klasemen sementara Liga Pro Saudi 2025/2026 per tanggal 22 Januari 2026?
Sebelum Dipermalukan Juventus, Jose Mourinho Justru Sindir Michael Carrick hingga Alvaro Arbeloa Gara-Gara Hal Ini

Sebelum Dipermalukan Juventus, Jose Mourinho Justru Sindir Michael Carrick hingga Alvaro Arbeloa Gara-Gara Hal Ini

Jose Mourinho, yang kini menangani Benfica, menyindir para pelatih muda seperti Michael Carrick dan Alvaro Arbeloa. Ini terjadi sebelum timnya dikalahkan Juventus.
Enam Nama Bakal Caketum HIPMI Mencuat, Ini Daftarnya

Enam Nama Bakal Caketum HIPMI Mencuat, Ini Daftarnya

Ketua Umum BPP HIPMI Akbar Himawan Buchari secara terbuka memanggil enam pengurus HIPMI yang dinilai sebagai kandidat kuat
Internet IndiHome Mendadak Lumpuh Nasional, Telkomsel Ikut Lemot, Manajemen Bilang Begini

Internet IndiHome Mendadak Lumpuh Nasional, Telkomsel Ikut Lemot, Manajemen Bilang Begini

Sejumlah pelanggan melaporkan tidak dapat mengakses internet sejak siang hari
Total Sembilan Jenazah Korban Kecelakaan Pesawat ATR 42-500 Sudah Berhasil Ditemukan Tim SAR

Total Sembilan Jenazah Korban Kecelakaan Pesawat ATR 42-500 Sudah Berhasil Ditemukan Tim SAR

Tim SAR gabungan kembali menemukan 6 jenazah baru di kawasan Gunung Bulusaraung, Pangkep, Sulawesi Selatan, Kamis (22/1/2026). Total 9 jenazah telah ditemukan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT