Top 3 Berita Timnas Indonesia hari ini: Terima kasih AFC, SUGBK jadi tuan rumah Round 4 Pildun 2026, harapan Malaysia soal Indonesia, dan Kevin Diks bikin heboh di Bundesliga
AFC berpotensi menunjuk wasit asal Oman, Ahmed Al Kaf, untuk memimpin laga Timnas Indonesia di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 karena aturan FIFA ini.
Tifo spektakuler suporter Timnas Indonesia tuai pujian FIFA, persiapan menuju round 4 kian memanas. Reaksi ini bukan kali pertama FIFA terpukau, pada laga kontra Jepang
Sebenarnya AFC bisa mengeluarkan keputusan yang akan menguntungkan bagi Timnas Indonesia asuhan Patrick Kluivert untuk lolos ke Piala Dunia 2026, keputusan apa?