News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Basarnas Siaga Penuh Antisipasi Bencana Selama Ramadhan 2024

Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (Basarnas) bersiaga untuk merespons penanganan darurat dampak bencana yang menerpa masyarakat selama Ramadhan 2024.
  • Reporter :
  • Editor :
Senin, 11 Maret 2024 - 15:29 WIB
Arsip foto- Kepala Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (Basarnas) Kusworo menjawab pertanyaan wartawan seusai upacara memperingati HUT Ke-52 Basarnas di Kantor Pusat Basarnas, Jakarta.
Sumber :
  • ANTARA/M Riezko Bima Elko P

Jakarta, tvOnenews.com - Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (Basarnas) bersiaga untuk merespons penanganan darurat dampak bencana yang menerpa masyarakat selama Ramadhan 2024.

Hal itu disampaikan Kepala Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (Basarnas) Kusworo di Jakarta, Senin (11/3/2024).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menurut dia, seluruh personel  diturunkan untuk tetap siap siaga untuk mengantisipasi adanya bencana saat Ramadhan.

“Waspada dengan segala potensi yang ada, tentu kesiapsiagaan harus menjadi hal yang utama selama bulan suci ini,” katanya.

tvonenews

Dia menegaskan, kesiapsiagaan memberikan pertolongan salah satu bentuk profesionalisme personel Basarnas kepada masyarakat seluruh Indonesia.

Terlebih dalam kaitan kondisi darurat bencana yang menurut analisa Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) sewaktu-waktu skalanya bisa meningkat seperti yang sedang terjadi saat ini.

Untuk itu, para Kepala Kantor SAR, diminta untuk juga memastikan peralatan pertolongan pesawat atau helikopter, kapal laut, dan kendaraan taktis darat dalam kondisi prima.

"Segala bentuk kesiapan itu dilakukan tidak mesti menunggu dimulainya operasi gabungan Ramadhan-Lebaran oleh Menteri Perhubungan nanti," terangnya.

Dia mencontohkan, hingga beberapa waktu ke depan beberapa daerah masih menjadi perhatian penanganan darurat dampak bencana oleh tim Basarnas. Sumatera Barat menjadi salah satunya.

Sebanyak 150 personel Basarnas bersama unsur lainnya saat ini masih melakukan upaya evakuasi dan pencarian para korban banjir bandang dan tanah longsor yang menerpa Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Setidaknya hingga Minggu (10/3/2024), Basarnas mencatat 20.004 keluarga yang dievakuasi, 23 warga yang menjadi korban banjir-tanah longsor, dan lima orang di antaranya dinyatakan hilang dalam pencarian.

Masyarakat diharapkan di manapun tempat dan apapun kondisinya silakan menghubungi nomor 115 Basarnas Command Center, personel Basarnas siap melayani 1x24 jam.(ant/lkf)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Reaksi Jujur Farel Prayoga Saat Ayah Tantang Manajer: Bukan Umurku Mengurus Masalah Ini

Reaksi Jujur Farel Prayoga Saat Ayah Tantang Manajer: Bukan Umurku Mengurus Masalah Ini

Reaksi jujur Farel Prayoga saat ayahnya menantang manajernya, Rais soal konflik keuangan. Farel mengaku tak seharusnya menghadapi masalah berat di usianya.
3 Tim yang Punya Modal Bagus Hadapi Regulasi Baru MotoGP 2027: Ducati Tak Masuk Hitungan, Dominasi Marc Marquez Selesai?

3 Tim yang Punya Modal Bagus Hadapi Regulasi Baru MotoGP 2027: Ducati Tak Masuk Hitungan, Dominasi Marc Marquez Selesai?

Livio Suppo menyebut tiga tim ini akan diuntungkan dengan regulas baru yang akan diterapkan pada MotoGP 2027 mendatang.
Isu dengan Ridwan Kamil Makin Merebak, Kuasa Hukum Aura Kasih Tegaskan Tak Benar

Isu dengan Ridwan Kamil Makin Merebak, Kuasa Hukum Aura Kasih Tegaskan Tak Benar

Isu dengan Ridwan Kamil makin merebak, kuasa hukum Aura Kasih akhirnya angkat bicara dan tegaskan semua itu tidak benar.
Jelang Debut di Persebaya, Tavares Harapkan Energi Bonek dan Stabilitas Mental di Masa Transisi

Jelang Debut di Persebaya, Tavares Harapkan Energi Bonek dan Stabilitas Mental di Masa Transisi

Pelatih anyar Persebaya Surabaya, Bernardo Tavares, mulai menyusun langkah awal bersama Bajul Ijo sesaat setelah tiba di Kota Pahlawan.
Pasal Demo di KUHP Baru Disorot, Wamenkum Tegaskan Bukan Izin Polisi tapi Pemberitahuan

Pasal Demo di KUHP Baru Disorot, Wamenkum Tegaskan Bukan Izin Polisi tapi Pemberitahuan

Wamenkum Eddy Hiariej menegaskan Pasal 256 KUHP bukan kewajiban izin demo ke polisi, melainkan pemberitahuan demi lindungi hak publik.
Media Korea Takjub dengan Catatan Prestasi John Herdman Usai Ditunjuk Pelatih Timnas Indonesia

Media Korea Takjub dengan Catatan Prestasi John Herdman Usai Ditunjuk Pelatih Timnas Indonesia

John Herdman resmi ditunjuk PSSI sebagai pelatih Timnas Indonesia. Penunjukan ini langsung menarik perhatian media Korea yang menyoroti rekam jejak impresifnya.

Trending

Perang Dunia III di Depan Mata? Anggota DPR Peringatkan Dampak Ngeri AS Tangkap Presiden Venezuela

Perang Dunia III di Depan Mata? Anggota DPR Peringatkan Dampak Ngeri AS Tangkap Presiden Venezuela

Anggota DPR RI, Jazuli Juwaini, melontarkan kritik tajam terhadap aksi militer Amerika Serikat (AS) di Venezuela. 
Ramalan Keuangan Zodiak 6 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak 6 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 6 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces, lengkap dengan peluang rezeki hari esok.
Sebagian Besar Tim Pengamanan Maduro Tewas, Korban Operasi Militer AS di Venezuela Capai 80 Orang

Sebagian Besar Tim Pengamanan Maduro Tewas, Korban Operasi Militer AS di Venezuela Capai 80 Orang

Operasi militer Amerika Serikat (AS) di Venezuela pada Sabtu (3/1) memakan banyaka korban jiwa. Hingga kini jumlah korban tewas akibat serangan AS menjadi 80 orang, demikian dilaporkan The New York Times, Minggu (4/1).
Kondisi Finansial Zodiak 6 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Kondisi Finansial Zodiak 6 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak 6 Januari 2026 untuk enam zodiak terakhir, Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces.
Ramalan Keuangan Zodiak 6 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Ramalan Keuangan Zodiak 6 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 6 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, membahas peluang finansial, nasihat, dan arah rezeki.
Pasal Perzinaan KUHP Baru Tetap Delik Aduan, Ini Bedanya dengan Aturan Lama

Pasal Perzinaan KUHP Baru Tetap Delik Aduan, Ini Bedanya dengan Aturan Lama

Menhukam Supratman menegaskan pasal perzinaan di KUHP baru tak jauh berbeda dari KUHP lama. Tetap delik aduan dan fokus lindungi keluarga serta anak.
Misteri Kematian Satu Keluarga di Warakas Belum Terpecahkan, Polisi Sebut Kuncinya Ada di Hasil Pemeriksaan Toksikologi

Misteri Kematian Satu Keluarga di Warakas Belum Terpecahkan, Polisi Sebut Kuncinya Ada di Hasil Pemeriksaan Toksikologi

Misteri kematian satu keluarga yang ditemukan tewas di sebuah rumah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara, masih belum terpecahkan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT