LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

5 Seafood Paling Tinggi Nutrisi dan Kaya Manfaat

Selasa, 26 Maret 2024

Jakarta, tvOnenews.com - Selain rasanya yang lezat, mengkonsumsi hewan atau ikan laut juga dipercaya sebagai salah satu cara untuk meningkatkan fungsi kerja otak, karena hewan atau ikan laut terbukti memiliki kandungan gizi yang tinggi mulai dari vitamin, protein, hingga mineral.

Berikut ini adalah aneka jenis hewan atau ikan laut yang kaya akan gizi versi Ayo Hidup Sehat.

Tuna
Ikan laut yang satu ini merupakan jenis ikan dengan kandungan protein yang sangat tinggi, tapi rendah lemak.

Setiap 100 gram ikan tuna mengandung protein berkisar antara 22,6 hingga 26,2 gram protein sedangkan lemaknya hanya 0,2 hingga 2,7 gram saja.

Ikan ini juga memiliki beragam manfaat untuk kesehatan karena disinyalir dapat mencegah obesitas, tekanan darah tinggi, dan sangat baik dikonsumsi untuk penderita sakit jantung.

Salmon
Dalam setiap 100 gram ikan salmon terkandung gizi energi sebesar 142 kalori, zat besi sebesar 0,80 gram, dan kalsium 12 gram.

Selain itu ikan salmon juga banyak dicari orang karena kandungan asam lemak omega 3 nya yang tinggi.

Omega 3 dianggap mampu menjaga kesehatan pembuluh darah dan otak. Kandungan omega 3 setiap 100 gram ikan salmon adalah 1,4 gram.

Lobster
Selanjutnya ada hewan laut yang datang dari pesisir timur laut Amerika Utara yaitu lobster.

Kandungan gizi dalam setiap 100 gram lobster adalah 129 kalori, 28 gram protein, vitamin B12, vitamin D, dan masih banyak lagi.

Selain itu mengkonsumsi lobster juga ternyata dapat mengurangi resiko penyakit jantung karena lobster juga mengandung asam lemak omega 3 sebesar 0,46 gram per 100 gramnya.

Kandungan omega 3 pada lobster adalah yang tertinggi dari semua hewan bercangkang keras yang hidup di laut.

Kepiting Dungeness
Hewan laut ini merupakan kepiting yang berasal dari pelabuhan Dungeness Washington.

Kandungan gizi dari kepiting ini juga tidak kalah dengan hewan laut yang lain.

Kepiting Dungeness ini memiliki kandungan protein, vitamin B12, B 6, vitamin C, hingga mineral seperti sodium, potasium, kalsium, magnesium, dan zat besi.

Sayangnya harga 1 kg kepiting ini berkisar antara Rp1 juta hingga Rp1,2 juta.

Tapi nampaknya harga tidak membuat kepiting yang satu ini kehilangan popularitas.

Teripang
Hewan yang tidak memiliki tulang belakang ini dikenal dengan julukan timun laut.

Di beberapa restoran Seafood, teripang merupakan salah satu jenis makanan yang harganya mahal. Bayangkan saja harga teripang ini bisa mencapai Rp3 juta per kg.

Walaupun mahal, sepadan dengan gizinya karena per 100 gram teripang memiliki 14 gram protein dengan kandungan lemak kurang dari 1%. 

Selain itu teripang juga mengandung vitamin B2 yang sangat tinggi. Dengan mengonsumsi 100 gram teripang, 60% kebutuhan vitamin B2 kita dalam 1 hari sudah terpenuhi.

Bonus manfaat dari teripang selain gizinya adalah kandungan kolagennya yang dapat meremajakan kulit. (awy)
 

Baca Juga :
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
img_title
16:30

Basmi Hipertensi Dengan Belimbing, Apakah Manjur? | Hidup Sehat tvOne

Belimbing atau Averrhoa carambola merupakan buah tropis yang banyak ditemukan di Indonesia. 
img_title
10:57

Kemangi, Lalapan Sehat Kaya Manfaat

Daun kemangi yang mempunyai nama latin Ocimum basilicum yang berarti tumbuhan beraroma. Tumbuhan ini dikenal juga dengan sebutan Lemon basil. 
img_title
08:04

Benarkah Buah Stroberi Bisa Menurunkan Kadar Asam Urat?

Strawberry merupakan jenis buah beri yang biasanya berwarna merah atau merah muda, dengan biji-biji kecil di permukaannya. 
img_title
02:31

Mulai Pelupa? Hindari Kepikunan Dengan 4 Tips Berikut

Seringkah Anda mendadak tidak mengingat letak atau posisi benda yang akan dipakai atau mungkin aktivitas yang akan anda lakukan?
img_title
07:31

Jangan Dibiarkan! Ini Akibat dari Penyakit Bronkitis

Bronkitis merupakan peradangan atau iritasi yang terjadi pada saluran bronkus, yaitu pipa yang berfungsi sebagai penyalur udara dari bagian tenggorokan menuju ke organ paru-paru.
img_title
07:48

Jangan Panik Dulu, Ini Penyebab Batuk Berdarah Selain TBC

Namun, perlu kita ketahui bahwa pemicu batuk darah bukan hanya gangguan pada paru loh, terdapat sejumlah penyakit atau gangguan lain yang dapat menjadi pemicunya. Berikut selengkapnya.
img_title
06:51

Ramuan Jahe Kunyit untuk Mengatasi Maag

Namun ternyata, selain menjadi penyedap masakan, jahe dan kunyit dipercaya dapat mengatasi maag loh! Berikut selengkapnya.
img_title
08:18

Benarkah Minyak Ikan Omega 3 Bisa Menurunkan Kolesterol?

Minyak ikan merupakan minyak yang diekstraksi dari jaringan lemak ikan. Terutama ikan laut seperti tuna, teri, mackerel yang kaya akan asam lemak omega-3.
img_title
25:37

Berbagai Penyakit Kuku yang Tidak Boleh Disepelekan, Salah Satunya Cantengan!

Cantengan adalah kondisi ketika kuku di bagian tepi tumbuh menancap ke kulit sehingga menyebabkan kulit dan jaringan di bawahnya mengalami radang.
img_title
03:22

Ingin Hidup Tenang? Ini Manfaat Saling Memaafkan Bagi Fisik dan Mental

Di Hari Raya Lebaran ini terdapat sebuah momen indah rutin yang kita lakukan yaitu saling berjabat tangan untuk saling memaafkan. 
img_title
02:53

5 Jenis Sayuran Ini Bisa Bantu Menurunkan Berat Badan

Jika Anda rutin mengkonsumsi brokoli setiap hari peradangan akan berkurang termasuk juga bobot tubuh Anda.
img_title
08:58

Cara Mencegah Retinopati Diabetik pada Pasien Diabetes Melitus

Retinopati diabetik adalah salah satu bentuk komplikasi dari penyakit diabetes melitus. Berikut cara pencegahannya.
img_title
11:13

Jenis-Jenis Hepatitis dan Penularannya

Jika disebabkan oleh infeksi virus, hepatitis bisa menular ke orang lain. Hepatitis ditandai dengan gejala berupa demam, nyeri sendi, sakit perut, dan penyakit kuning.  
img_title
05:36

Kebiasaan dan Asupan Agar Lebih Cepat Kurus

Banyak orang berlomba-lomba menahan lapar bahkan tidak masuk nasi sama sekali demi mendapatkan berat badan ideal. Lantas bagaimana cara yang tepat?
img_title
06:37

Mengenal Hormon Dopamine, Fungsi dan Manfaatnya Bagi Tubuh

Agar dapat berfungsi optimal, tubuh manusia memerlukan beragam hormon, salah satunya adalah hormon dopamin.
img_title
06:34

4 Masakan Nusantara Ini Justru Semakin Nikmat Jika Dipanaskan

Indonesia dikenal dengan keberagaman suku dan budaya karena banyaknya menu masakan yang muncul dari berbagai daerah.
img_title
02:24

Tak Hanya Kurang Minum, Ini Penyebab Dehidrasi yang Jarang Disadari

Dehidrasi selalu disangkutpautkan dengan kurangnya cairan di dalam tubuh atau dimana kondisi manusia yang kurang akan asupan air putih. 
img_title
02:28

Tips Tetap Sehat Walau Sering Duduk saat Bekerja

Siapa bilang bekerja di dalam ruangan selalu nyaman? pada kenyataannya, kerja terlalu lama di dalam ruangan terutama dengan keadaan menatap laptop dan duduk di kursi seharian dapat menimbulkan berbagai keluhan.  
img_title
10:39

Fakta Nutrisi dan Manfaat Temulawak, Lebih Sehat dari Gingseng?

Masyarakat Indonesia terkenal dapat mengolah obat-obatan tradisional salah satunya temulawak. 
Jangan Lewatkan
Ketua DPD Golkar Sumut Musa Rajekshah Nyatakan Siap Maju Menjadi Calon Gubernur Sumut

Ketua DPD Golkar Sumut Musa Rajekshah Nyatakan Siap Maju Menjadi Calon Gubernur Sumut

Ketua DPD Golkar Sumatera Utara Musa Rajekshah (Ijeck) akhirnya menyatakan diri siap maju sebagai calon Gubernur Sumut pada pemilihan kepala daerah (pilkada) Su
Padahal Belum Berangkat Kerja tapi Rezeki Sudah Mengepung Rumah gara-gara Amalan Ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Padahal Belum Berangkat Kerja tapi Rezeki Sudah Mengepung Rumah gara-gara Amalan Ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Rahasia amalan agar rezeki datang menghampiri padahal belum berangkat kerja, kata Ustaz Adi Hidayat agar rezeki deras amalkan amalan ini, apa saja amalannya?
Viral Video Oknum Asvec Bandara Soekarno Hatta Geplak Kepala Penumpang, Pihak Bandara Pasang Badan Membela

Viral Video Oknum Asvec Bandara Soekarno Hatta Geplak Kepala Penumpang, Pihak Bandara Pasang Badan Membela

Viral seorang penumpang pesawat berdebat dengan seorang petugas Aviation Security (Avsec) Bandara Soekarno Hatta, Tangerang. Begini keterangan pihak Bandara.
Ikut Telan Anggaran Rp4,3 Triliun di Kuartal I-24, Progres 47 Tower Rusun ASN di IKN Hampir setengah Jalan

Ikut Telan Anggaran Rp4,3 Triliun di Kuartal I-24, Progres 47 Tower Rusun ASN di IKN Hampir setengah Jalan

Kementerian PUPR mengungkap progres pembangunan rumah susun (Rusun) ASN di Ibu Kota Nusantara (IKN) Kalimantan Timur secara rata-rata telah mencapai 40 persen.
Proliga 2024, Popsivo Mulai Langkah Manis Kalahkan Petrokimia

Proliga 2024, Popsivo Mulai Langkah Manis Kalahkan Petrokimia

Salah satu pemain asing Popsivo, Irina Voronkova, mengungkapkan dirinya beruntung bisa menyesuaikan dan beradaptasi dengan cuaca atau lingkungan di Indonesia.
Profil Chen EXO, Line Up Konser Saranghaeyo Indonesia 2024

Profil Chen EXO, Line Up Konser Saranghaeyo Indonesia 2024

Member EXO, CHEN akan menjadi salah satu pengisi acara di konser Saranghaeyo Indonesia 2024 pada Sabtu (4/5/2024).
Polres Jaksel Tegaskan, Polisi Manado Tewas di Mampang Bunuh Diri Akibat Masalah Pribadi 

Polres Jaksel Tegaskan, Polisi Manado Tewas di Mampang Bunuh Diri Akibat Masalah Pribadi 

Polisi Jaksel menegaskan, polisi Manado yang ditemukan tewas di Mampang melakukan bunuh diri karena masalah pribadi, bukan karena menjadi korban pembunuhan.
Memangnya Minta Air Doa ke Ustaz Termasuk Perbuatan Syirik? Ternyata Buya Yahya Bilang dalam Islam Hukumnya…

Memangnya Minta Air Doa ke Ustaz Termasuk Perbuatan Syirik? Ternyata Buya Yahya Bilang dalam Islam Hukumnya…

Masyarakat Indonesia khususnya orang Islam masih kerap meminta air doa kepada ustaz atau kiai. Apakah hal ini termasuk syirik atau tidak? Buya Yahya bilang...
Karantina Lampung Tahan 390 Kilogram Daging Celeng Ilegal Asal Bengkulu, Ini Penyebabnya

Karantina Lampung Tahan 390 Kilogram Daging Celeng Ilegal Asal Bengkulu, Ini Penyebabnya

Balai Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan (Karantina) Lampung menahan ratusan kilogram daging celeng atau babi hutan ilegal asal Bengkulu yang akan dikirim ke
Profil Xiumin EXO, Line Up Saranghaeyo Indonesia 2024

Profil Xiumin EXO, Line Up Saranghaeyo Indonesia 2024

Member grup EXO, Xiumin akan menjadi salah satu line up di Saranghaeyo Indonesia 2024.
Trending
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Big Fight Boxing
15:00 - 15:30
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
Selengkapnya