News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pernyataan Pengunduran Diri Airlangga dari Ketum Partai Golkar

Minggu, 11 Agustus 2024 - 15:22 WIB
  • Reporter :

Jakarta, tvOnenews.com - Airlangga hartarto resmi menyatakan mundur dari jabatannya sebagai Ketua Umum DPP Partai Golkar, Minggu (11/8/2024). 

"Setelah mempertimbangkan dan untuk menjaga keutuhan Partai Golkar dalam rangka memastikan stabilitas transisi pemerintahan yang akan terjadi dalam waktu dekat, maka dengan mengucapkan Bismillahirrahmanirrahim, serta atas petunjuk Tuhan yang Maha Besar, maka dengan dengan ini saya menyatakan pengunduran diri sebagai Ketua Umum DPP Partai Golkar," ungkap Airlangga dalam keterangan resminya yang diterima tvOnenews. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pengunduran diri Airlangga tersebut terhitung sejak semalam, yaitu Sabtu, 10 Agustus 2024. 

"Selanjutnya, sebagai partai besar yang matang dan dewasa, DPP Partai Golkar akan segera menyiapkan mekanisme organisasi sesuai dengan ketentuan AD/ART organisasi yang berlaku. Semua proses ini akan dilakukan dengan damai, tertib, dan dengan menjunjung tinggi marwah Partai Golkar," katanya.

Airlangga mengatakan, demokrasi harus dikawal dan dikembangkan terus-menerus. Dan partai politik adalah pilar utama demokrasi. 

 "Indonesia adalah negeri besar. Kita harus memastikan bahwa demokrasi kita terus berjalan dari satu generasi ke generasi berikutnya," ujarnya.

Menurutnya, Partai Golkar sejauh ini telah menjadi kebanggaan serta menjadi kekuatan terdepan demokrasi Indonesia.  

"Selama 60 tahun kita telah membuktikan semua itu. Dalam Pileg 2024, kita telah bersama-sama menaikkan pencapaian partai kita dengan merebut 102 kursi DPR RI, serta ratusan, bahkan ribuan kursi parlemen di berbagai tingkat pemerintahan dari Sabang sampai Merauke," tuturnya. 

Dengan keringat bersama, serta dengan tekad bersama, Partai Golkar menurutnya telah berhasil melakukan transformasi hingga menjadi kebanggaan seluruh kader partai. 

"Dalam Pilpres lalu, kita juga berhasil memberi kontribusi besar dalam kemenangan pasangan Bapak Prabowo Subianto dan Mas Gibran Rakabuming Raka. Mereka akan melanjutkan kepemimpinan negara untuk semakin mempercepat lagi langkah kita dalam memajukan seluruh bangsa Indonesia," tambahnya.

Setelah menyatakan resmi mundur dari jabatannya, Airlangga pun mengucapkan terima kasih kepada banyak pihak yang telah bekerja sama dan membantu membesarkan partai Golkar. 

"Saya yakin, seluruh prestasi yang telah kita capai bersama sejauh ini akan terus dilanjutkan dengan lebih baik lagi," ujarnya. 

Tak lupa Airlangga juga mengucapkan terima kasih kepada Presiden Joko Widodo beserta wakilnya Maruf Amin. Termasuk kepada Presiden Terpilih Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Raka.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Sebagai pribadi, saya mohon maaf yang sebesar-besarnya atas kekurangan atau kesalahan yang saya lakukan selama ini. Sekali lagi terima kasih atas bantuan, kerjasama, serta persahabatan kepada semua pihak. Saya yakin, dengan kebersamaan yang erat, Indonesia akan menjadi negeri yang semakin membanggakan kita semua," tuturnya. 

"Sebagai penutup, perkenankanlah saya untuk mengutip satu bait dalam Hymne Partai Golkar: Hiduplah Golongan Karya! Semoga Tuhan selalu melindunginya," pungkasnya. (awy)
 

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

"Mens Rea" Menuai Pro-Kontra di Ruang Publik
38:41

"Mens Rea" Menuai Pro-Kontra di Ruang Publik

Komika Pandji Pragiwaksono dilaporkan ke Polda Metro Jaya usai penampilan stand up comedy bertajuk Mens Rea yang menuai pro dan kontra di ruang publik.
KPK Tetapkan Status, Kediaman Yaqut Dijaga
01:05

KPK Tetapkan Status, Kediaman Yaqut Dijaga

Kediaman mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas di kawasan Condet, Jakarta Timur, terpantau berada dalam penjagaan ketat pada Minggu siang, pasca penetapan status tersangka oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Kronologi Wanita Muda Tewas di Dalam Kamar Kos di Bekasi
08:00

Kronologi Wanita Muda Tewas di Dalam Kamar Kos di Bekasi

Polisi mengungkap identitas perempuan yang ditemukan tewas di dalam kamar kos di Jalan Letnan Arsyad Raya, Kelurahan Kayuringin Jaya, Kecamatan Bekasi Selatan, Kota Bekasi.
Penjelasan Pramono soal Pembongkaran Tiang Monorel
01:53

Penjelasan Pramono soal Pembongkaran Tiang Monorel

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menyatakan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan melakukan pembongkaran tiang monorel yang berada di kawasan Jalan Rasuna Said, Jakarta Selatan, pada pekan depan.
Cemburu, Pria di Tulungagung Bakar Rumah Kekasih
01:13

Cemburu, Pria di Tulungagung Bakar Rumah Kekasih

Seorang pria di Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, nekat membakar rumah kekasihnya akibat cemburu karena korban disebut dekat dengan pria lain.
Indramayu Geger! Mayat Perempuan Tanpa Identitas Ditemukan Membusuk di Teras Ruko
01:19

Indramayu Geger! Mayat Perempuan Tanpa Identitas Ditemukan Membusuk di Teras Ruko

Warga Desa Sumuradem, Kecamatan Sukra, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, digegerkan dengan penemuan sesosok mayat perempuan tanpa identitas di teras sebuah ruko kosong.
Warga Geruduk Mapolsek Binongko, Tuding Kapolsek Berbuat Pungli
01:52

Warga Geruduk Mapolsek Binongko, Tuding Kapolsek Berbuat Pungli

Puluhan warga menggeruduk kantor Polsek Binongko, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara, lantaran geram terhadap dugaan praktik pungutan liar (pungli) yang dilakukan oleh oknum Kapolsek setempat.
Bentrokan Supporter Persib dan Persija di Kota Bogor
01:26

Bentrokan Supporter Persib dan Persija di Kota Bogor

Kota Bogor digegerkan dengan beredarnya sebuah video di media sosial yang memperlihatkan keributan antar suporter sepak bola pada Minggu (11/1/2026) sore.
Viral! Donatur Fiktif Tipu Warga Gunungkidul, Masjid Rata dengan Tanah
05:01

Viral! Donatur Fiktif Tipu Warga Gunungkidul, Masjid Rata dengan Tanah

Harapan warga untuk memiliki Masjid Al-Huda yang baru dan lebih layak pupus setelah janji bantuan dana pembangunan dari pihak yang tidak bertanggung jawab tak pernah terealisasi.
Sempat Ditutup Bikin Celaka Pangunjung, Hutan Kota Babakan Siliwangi Dibuka Kembali
05:20

Sempat Ditutup Bikin Celaka Pangunjung, Hutan Kota Babakan Siliwangi Dibuka Kembali

Kawasan wisata Hutan Kota Babakan Siliwangi di Kecamatan Coblong, Kota Bandung, kembali ramai dikunjungi wisatawan setelah resmi dibuka pasca renovasi.
Ini Dia Penampakan Greenland, Bagian dari Denmark yang Diincar Trump
03:42

Ini Dia Penampakan Greenland, Bagian dari Denmark yang Diincar Trump

Presiden Amerika Serikat Donald Trump kembali mengangkat rencana kontroversial untuk mengambil alih Greenland, wilayah otonom di bawah Denmark yang juga merupakan bagian penting kawasan strategis NATO. 
Menguji KUHP Baru di Mahkamah Konstitusi
28:51

Menguji KUHP Baru di Mahkamah Konstitusi

Mahkamah Konstitusi (MK) telah menerima delapan gugatan uji materi terhadap Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) baru yang mulai berlaku perdana pada 2 Januari lalu.
WADUH! 70 Anak terpapar Konten Kekerasan Ruang Digital, Begini Kata KPAI
12:19

WADUH! 70 Anak terpapar Konten Kekerasan Ruang Digital, Begini Kata KPAI

Data terbaru dari Densus 88 Antiteror Polri mengungkap sedikitnya 70 anak di Indonesia terpapar paham ekstremisme dan radikalisme melalui platform digital.
Tim Ahli KUHP: Sosialisasi KUHP Nasional Sudah Melalui Proses Panjang
16:55

Tim Ahli KUHP: Sosialisasi KUHP Nasional Sudah Melalui Proses Panjang

Mahkamah Konstitusi (MK) telah menerima delapan gugatan uji materi terhadap Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) baru sebelum aturan tersebut resmi berlaku pada 2 Januari lalu.
Kronologi 3 WNI Terjebak Dalam Konflik Yaman
01:27

Kronologi 3 WNI Terjebak Dalam Konflik Yaman

Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia (Kemlu RI) menjelaskan ketiga WNI tersebut tidak dapat kembali ke Indonesia karena seluruh penerbangan dihentikan.
Kapal PMI Bawa Bantuan Korban Bencana Tiba di Sumatra
02:15

Kapal PMI Bawa Bantuan Korban Bencana Tiba di Sumatra

Kapal kemanusiaan Palang Merah Indonesia (PMI) yang mengangkut ribuan ton bantuan untuk korban bencana di wilayah Sumatera tiba di Pelabuhan Belawan, Sumatera Utara, pada Kamis malam.
Petugas Damkar Berhasil Evakuasi Empat Orang yang Terjebak dalam Lift
00:57

Petugas Damkar Berhasil Evakuasi Empat Orang yang Terjebak dalam Lift

Empat orang terjebak di dalam sebuah lift di salah satu rumah makan sekaligus supermarket ternama di Jalan Gersik, Kota Surabaya, Jawa Timur, pada Kamis pagi.
Aksi Tawuran Antar Pelajar di Jakarta saat Jam Pulang Kerja
00:56

Aksi Tawuran Antar Pelajar di Jakarta saat Jam Pulang Kerja

Aksi tersebut mengganggu arus lalu lintas kendaraan roda dua maupun roda empat dan menyebabkan kemacetan di sekitar lokasi.
TRAGIS! Pembunuhan Seorang Menjadi Korban Penusukan di Rumahnya
00:51

TRAGIS! Pembunuhan Seorang Menjadi Korban Penusukan di Rumahnya

Seorang pemuda berinisial DS menjadi korban penusukan di rumahnya di kawasan Cilangkap, Kecamatan Tapos, Kota Depok, Jawa Barat, pada Rabu.

Jangan Lewatkan

Beckham Putra Bicara usai Gol Penentu Kemenangan Persib atas Persija

Beckham Putra Bicara usai Gol Penentu Kemenangan Persib atas Persija

Beckham Putra memastikan kemenangan Persib Bandung 1-0 atas Persija Jakarta dengan gol cepat pada menit kelima, membawa Maung Bandung ke puncak klasemen.
Ramalan Cinta Zodiak 13 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, hingga Pisces

Ramalan Cinta Zodiak 13 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, hingga Pisces

Ramalan Cinta Zodiak 13 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, hingga Pisces. Tanggal 13 Januari 2026 membawa energi cinta yang cenderung sensitif namun -
Siapa Saja Kelompok Paling Rentan Terinfeksi Virus? Ini Penjelasan Lengkap dan Faktor Risikonya

Siapa Saja Kelompok Paling Rentan Terinfeksi Virus? Ini Penjelasan Lengkap dan Faktor Risikonya

Kenali kelompok paling rentan terinfeksi virus, mulai dari lansia, anak-anak, hingga orang dengan imun lemah, agar langkah pencegahan lebih tepat dan efektif.
Eksepsi Nadiem Makarim Ditolak, Sidang Kasus Chromebook Berlanjut ke Pembuktian

Eksepsi Nadiem Makarim Ditolak, Sidang Kasus Chromebook Berlanjut ke Pembuktian

Majelis hakim menolak eksepsi mantan Mendikbudristek Nadiem Makarim terkait kasus dugaan korupsi pengadaan laptop Chromebook.
Banjir Rendam 100 Rumah di Sentral Rangkasbitung, Warga Desak Perbaikan Drainase dan Pembangunan Embung

Banjir Rendam 100 Rumah di Sentral Rangkasbitung, Warga Desak Perbaikan Drainase dan Pembangunan Embung

Banjir setinggi 10 cm merendam 100 rumah di Sentral Rangkasbitung Lebak akibat drainase menyempit. Warga desak perbaikan dan pembangunan embung.
Bursa Transfer Juventus: Emil Audero Jadi Kembali ke Bianconeri, Jurnalis Italia Beberkan Peluangnya

Bursa Transfer Juventus: Emil Audero Jadi Kembali ke Bianconeri, Jurnalis Italia Beberkan Peluangnya

Juventus berpeluang untuk merekrut kembali Emil Audero seiring dengan kabar dari jurnalis asal Italia. Kiper Timnas Indonesia itu berpotensi menggantikan Mattia Perin.
Di Sekitar Trump Tower, Ribuan Orang Gelar Protes Anti-Pemerintah

Di Sekitar Trump Tower, Ribuan Orang Gelar Protes Anti-Pemerintah

Ledakan protes pada  kebijakan pemerintahan Presiden AS Donald Trump terus bermunculan. Terbaru ribuan orang turun ke jalanan di New York.
Akui Sempat Kesulitan Lawan Macan Kemayoran, Bojan Hodak Puji Pemain Usai Persib Atasi Persija 1-0 di GBLA

Akui Sempat Kesulitan Lawan Macan Kemayoran, Bojan Hodak Puji Pemain Usai Persib Atasi Persija 1-0 di GBLA

Persib Bandung mengalahkan Persija Jakarta 1-0 di El Clasico Super League 2025/26 berkat gol cepat Beckham Putra, membawa Maung Bandung ke puncak klasemen.
Resmikan 166 Sekolah Rakyat, Prabowo: Saya Hari Ini Sangat Bahagia

Resmikan 166 Sekolah Rakyat, Prabowo: Saya Hari Ini Sangat Bahagia

Presiden RI Prabowo Subianto meresmikan 166 Sekolah Rakyat rintisan yang tersebar di seluruh Indonesia.
Pasar Karbon Mandek, DPR Dorong Pembentukan Kementerian Perubahan Iklim

Pasar Karbon Mandek, DPR Dorong Pembentukan Kementerian Perubahan Iklim

Pasar karbon nasional mandek, DPR dorong pembentukan Kementerian Perubahan Iklim untuk atasi krisis iklim dan perkuat daya tarik investor global.
ADVERTISEMENT