News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kasus Oknum Pendeta Iwan Sarjono Masih Gelap, Korban Minta Kejelasan Status

Publik dibuat bingung dengan kasus Iwan Sarjono yang telah berlarut-larut tanpa ada penyelesaian yang jelas.
Selasa, 30 April 2024 - 15:34 WIB
Polres Pelalawan
Sumber :
  • Ist

Jakarta, tvOnenews.com - Publik dibuat bingung dengan kasus Iwan Sarjono yang telah berlarut-larut tanpa ada penyelesaian yang jelas.

Meski telah ditetapkan sebagai tersangka sejak tahun 2022, statusnya belum juga berubah menjadi DPO (Daftar Pencarian Orang) oleh Polsek Pangkalan Kuras, Pelalawan Riau, meski telah beberapa kali tidak memenuhi panggilan polisi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Keberadaan Iwan Sarjono, yang diduga terlibat dalam kasus perampasan sepeda motor milik Alex Situmorang, seorang pekerja perkebunan kelapa sawit di Bukit Kesuma, masih menjadi misteri. Meski statusnya sebagai tersangka, Iwan Sarjono masih bisa bergerak bebas.

Masyarakat setempat mengungkapkan bahwa Iwan Sarjono, yang juga seorang pendeta dan pengacara, masih sering terlihat beraktivitas di Bukit Kesuma. Informasi ini bertentangan dengan dugaan bahwa polisi tidak mengetahui keberadaan Iwan Sarjono.

"Saya mendengar informasi bahwa Iwan Sarjono ini sudah menjadi Tersangka dan selalu mangkir dari panggilan Polisi. Kalaupun ada kabar yang beredar mengatakan bahwa Iwan Sarjono tidak ada di Bukit Kesuma ini adalah bohong,karena si Iwan Sarjono ini selalu ada di kampung ini lalu lalang, ucap seorang warga yang meminta namanya dirahasiakan, Senin (29/4/2024).

Seorang warga lain juga mengatakan hal yang sama. Menurut dia, Iwan Sarjono selalu berada di Bukit Kesuma Pelalawan Riau dan beraktivitas seperti biasa.

"Adanya selalu dia di tempat ini. Tak pernah jauh dia itu, mana mungkin dia hilang atau tidak diketahui keberadaannya karena di sini selalu dia," ungkap warga yang juga meminta namanya dirahasiakan tersebut.

Konfirmasi kepada pihak kepolisian, baik Polsek Pangkalan Kuras maupun Polres Pelalawan Riau, selalu berakhir buntu. Tidak ada informasi terbaru mengenai status kasus Iwan Sarjono yang dapat diperoleh.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Intinya kasusnya masih lanjut dan perkaranya akan digelar di Kejaksaan, kasus oknum Pendeta Iwan Sarjono Siahaan," ujar Kapolres Pelalawan, AKBP Suwinto kepada wartawan, dikutip Minggu (31/3).

Iwan Sarjono ditetapkan sebagai tersangka terkait kasus perampasan sepeda motor milik Parningotan Siregar, seorang tokoh agama. Saat kejadian, sepeda motor tersebut sedang dikendarai oleh Alex Situmorang, yang kemudian menjadi korban perampasan.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Airlangga Bangga Produksi Beras Nasional Tertinggi Sepanjang Sejarah: Ketahanan Pangan Penentu Keamanan Industri

Airlangga Bangga Produksi Beras Nasional Tertinggi Sepanjang Sejarah: Ketahanan Pangan Penentu Keamanan Industri

Hal itu disampaikan dalam acara Road to Jakarta Food Security Summit 2026 di Menara Kadin Indonesia, Jakarta Selatan, Selasa (13/1/2026).
Dirreskrimum Polda Sulut: Kematian Mahasiswi UNIMA AE Murni Gantung Diri

Dirreskrimum Polda Sulut: Kematian Mahasiswi UNIMA AE Murni Gantung Diri

Direktorat Reserse Kriminal Umum (Dirreskrimum) Polda Sulawesi Utara memastikan dugaan sementara penyebab kematian mahasiswi UNIMA murni akibat gantung diri.
Link Live Streaming India Open 2026: Dua Wakil Indonesia Main Siang Ini, Ada Putri KW dan Sabar/Reza

Link Live Streaming India Open 2026: Dua Wakil Indonesia Main Siang Ini, Ada Putri KW dan Sabar/Reza

Link live streaming India Open 2026, dua wakil Indonesia yakni Putri KW dan Sabar/Reza siap mengawali perjuangannya di hari pertama ajang BWF Super 750 ini.
Prediksi Newcastle vs Manchester City 14 Januari 2026, Siapa yang Lebih Dahulu Injakkan Kaki di Final EFL Cup?

Prediksi Newcastle vs Manchester City 14 Januari 2026, Siapa yang Lebih Dahulu Injakkan Kaki di Final EFL Cup?

Newcastle berupaya lolos ke final sekaligus mempertahankan gelar EFL Cup. Namun, lawannya adalah Manchester City di St James Park, Rabu dini hari (14/1/2026).
Reaksi Jujur Pelatih Timnas Indonesia John Herdman usai Diam-Diam Saksikan Duel Persib Bandung Vs Persija Jakarta

Reaksi Jujur Pelatih Timnas Indonesia John Herdman usai Diam-Diam Saksikan Duel Persib Bandung Vs Persija Jakarta

Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, mengaku jika telah memantau sejumlah pemain lokal yang berlaga di Super League, dengan menyaksikan duel antara Persib vs Persija.
Respons Berkelas Allano Lima Usai Jadi Korban Rasisme Bobotoh, Bek Persija: Saya Bangga

Respons Berkelas Allano Lima Usai Jadi Korban Rasisme Bobotoh, Bek Persija: Saya Bangga

Allano Lima menunjukkan respons berkelas usai jadi korban rasisme di laga panas Persib vs Persija. Begini katanya.

Trending

Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald Disorot Usai Terseret Dugaan Penipuan, Ini Sumber Pundi-Pundi Sang Raja Kripto

Kekayaan Timothy Ronald disorot usai terseret dugaan penipuan trading kripto. Ini sumber pundi-pundi Raja Kripto Indonesia.
Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Media Inggris membahas kemungkinan Manchester United mengejar Xabi Alonso sebagai pelatih baru. Sang juru taktik asal Spanyol baru saja berpisah dengan Real Madrid.
Peluang Tembus 58%, Striker Kroasia Eks Liga Korea Ini Selangkah Lagi ke Persib Bandung?

Peluang Tembus 58%, Striker Kroasia Eks Liga Korea Ini Selangkah Lagi ke Persib Bandung?

Rumor kedatangan pemain anyar kembali membuat Persib jadi sorotan jelang dibukanya bursa transfer. Nama Marko Dugandzic kini jadi sorotan penuh bobotoh.
Jadwal Lengkap Proliga 2026 usai Seri Pontianak: Pindah ke Medan, Diwarnai Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Lengkap Proliga 2026 usai Seri Pontianak: Pindah ke Medan, Diwarnai Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal lengkap Proliga 2026 usai seri Pontianak, para pemain kembali berjuang di seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
3 Pemain Persib Bandung yang Pernah Berseragam Ajax Amsterdam, Gaston Avila akan Menyusul?

3 Pemain Persib Bandung yang Pernah Berseragam Ajax Amsterdam, Gaston Avila akan Menyusul?

Gaston Avila segera menyusul? Beberapa nama-nama tenar ini ternyata pernah berseragam Ajax Amsterdam sebelum akhirnya menjadi andalan bersama Persib Bandung.
Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus dugaan penipuan kripto menyeret nama Timothy Ronald. Korban rugi Rp3 miliar usai beli koin Manta Network. Ini penjelasan MANTA.
Bongkar Rahasia Pilkada Murah, PDIP Usulkan E-Voting dan Hapus 'Mahar Politik'

Bongkar Rahasia Pilkada Murah, PDIP Usulkan E-Voting dan Hapus 'Mahar Politik'

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menyuarakan sikap politiknya untuk tetap mempertahankan sistem pemilihan kepala daerah (Pilkada) secara langsung.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT